Pesan Travel Pasteur Trans Dipatiukur - Pasteur Trans Jatiwaringin

Info Pesan Travel Pasteur Trans Dipatiukur - Pasteur Trans Jatiwaringin
Travel Bestie
26 Feb 2025 - 5 min read

Pasteur Trans adalah jasa penyedia travel dan shuttle yang sudah terpercaya melayani rute dari Bandung ke kota-kota di sekitarnya. Pasteur Trans memberi jaminan pelayanan dan pengalaman terbaik selama lebih dari 10 tahun beroperasi.

Kamu dapat menikmati perjalanan Bandung-Jakarta dengan nyaman dan aman, karena Pasteur Trans memiliki armada dengan berbagai tipe dan kelas. Setiap shuttle sudah dilengkapi dengan fasilitas yang nyaman untuk istirahat selama perjalanan.

Pasteur Trans memiliki lebih dari 50 armada yang standby dengan berbagai rute dan keberangkatan. Kamu dapat cek selengkapnya di aplikasi Traveloka! Aplikasi Traveloka memberikan transparansi harga dan kelengkapan informasi seputar jadwal keberangkatan, jenis travel, hingga fasilitas. Pesan travel jadi mudah dan praktis dengan aplikasi Traveloka!

Rute Pasteur Trans Dipatiukur - Pasteur Trans Jatiwaringin

Travel DIpatiukur - Jatiwaringin

Titik pool Pasteur Trans Dipatiukur terletak di Jl. Dipati Ukur No.70, Lebakgede, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40132. Lokasi ini cukup strategis dan mudah dijangkau oleh penumpang.

Jarak tempuh : sekitar 136 kilometer
Durasi perjalanan : sekitar 2,5 - 3 jam tergantung dari kepadatan kondisi lalu lintas, terutama di jalan tol
Rute yang dilalui : travel berangkat dari titik pool masuk ke Tol Purbaleunyi, kemudian menyusuri Tol Cipularang hingga ke Tol Jakarta-Cikampek. Travel akan exit melalui pintu 04, melanjutkan perjalanan ke Jalan Layang Sheikh Mohammad Bin Zayed hingga sampai ke Jalan Raya Jatiwaringin. Travel akan menuju ke pool Pasteur Trans Jatiwaringin di ATM BRI, Jl. Raya Jatiwaringin, RT.11/RW.5, Cipinang Melayu, Kec. Makasar, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13620

Pasteur Trans menjadi layanan travel terpercaya untuk rute Bandung-Jakarta. Pasteur Trans juga mengedepankan pelayanan dan kenyamanan dengan berangkat tepat waktu sesuai jadwal.

Opsi Operator Travel Bandung - Jakarta Lainnya

Kamu kehabisan tiket travel Daytrans? Tenang! Untuk rute Yogyakarta-Semarang, ada beberapa opsi travel. Berikut adalah beberapa pilihannya:

1. Baraya Shuttle

Baraya Shuttle adalah penyedia travel yang ekonomis namun nyaman untuk perjalanan Bandung-Jakarta. Travel ini menyediakan berbagai jadwal dan rute keberangkatan yang dapat kamu sesuaikan dengan lokasi terdekat.

2. Jackal Holidays

Jackal Holidays adalah solusi travel premium yang praktis untuk rute Bandung-Jakarta. Jackal Holidays memiliki berbagai armada, mulai dari luxury shuttle, bis, hingga antar jemput bandara.

3. Cititrans

Cititrans adalah penyedia layanan shuttle dan travel yang sudah terkenal. Cititrans memiliki banyak pilihan rute di berbagai kota. Travel ini juga memiliki jadwal keberangakatan yang banyak sehingga fleksibel dan praktis untuk menemani perjalananmu.

4. Bhinneka

Bhinneka adalah solusi yang aman, nyaman, dan praktis untuk perjalananmu. Bhinneka memiliki berbagai armada dengan berbagai tipe dan kelas yang dapat kamu sesuaikan dengan kenyamanan dan budget. Tujuan dan rute yang ditawarkan juga beragam.

5. Daytrans

Daytrans juga dapat menjadi pilihan travel terpercaya untuk rute Bandung-Jakarta. Daytrans dikenal memiliki jadwal yang banyak dari pagi hingga malam hari. Fasilitasnya pun lengkap untuk menjamin kenyamanan perjalananmu.

Rekomendasi Tempat Wisata di Jatiwaringin

Jika kamu ingin singgah di kawasan Jatiwaringin, berikut adalah beberapa tempat wisata yang bisa kamu kunjungi:

1. Tebet Eco Park

Tebet Eco Park adalah area terbuka hijau di daerah Tebet, Jakarta Selatan. Di sini terdapat taman yang dilengkapi dengan wahana bermain untuk anak-anak. Selain itu, kamu juga dapat menikmati udara segar di bawah pepohonan rindang di taman seluas 7,3 hektar ini. Taman ini juga dilengkapi jogging track yang bisa digunakan untuk olahraga ringan seperti jalan kaki dan berlari.

Indonesia

Wyndham Casablanca Jakarta

8.9/10

Casablanca

Rp 1.250.000

Rp 1.208.063

2. Taman Mini Indonesia Indah

Taman Mini Indonesia Indah (TMII) adalah taman hiburan yang bertemakan kebudayaan Indonesia. Di sana terdapat beberapa bagian yang terdiri dari wahana permainan, museum, teater, hingga taman dan danau buatan. Salah satu wahana ikonik yang patut kamu coba di sini adalah gondola yang membentang melewati seluruh area TMII.

3. Mall Cipinang Indah

Mal Cipinang Indah adalah salah satu mal terdekat dengan pool Pasteur Trans Jatiwaringin. Di sini terdapat beberapa tenant mulai dari fashion, aksesoris, alat-alat rumah tangga, hingga food court. Kamu dapat berkeliling sambil berbelanja, atau sekadar menikmati waktu makan siang di mal ini.

4. Mal Kota Kasablanka

Mal terdekat dari pool Pasteur Trans Jatiwaringin lainnya adalah Mal Kota Kasablanka. Mal ini lebih modern dengan banyak tenant dari brand lokal hingga mancanegara. Mal ini juga menjadi salah satu mal tujuan berkunjung bagi warga Jakarta Selatan. Kamu dapat berbelanja, menikmati wahana permainan, hingga menikmati aneka kuliner dari tenant yang tersedia di mal ini.

Hotel dan Penginapan di Jatiwaringin

Temukan hanya di Trave...

Lihat Harga

Tips Pesan Tiket Pasteur Trans Dipatiukur - Pasteur Trans Jatiwaringin

Pastikan perjalananmu semakin nyaman dan praktis dengan mengikuti beberapa tips berikut:

1. Pilih Titik Keberangkatan Terdekat

Jangan sampai kamu terlambat datang ke pool karena memilih titik keberangkatan yang jauh. Pastikan kamu memilih titik keberangkatan yang terdekat dengan lokasimu. Kamu juga perlu mempertimbangkan lalu lintas di sekitarmu.

2. Datang Lebih Awal

Lebih baik kamu datang 30 menit - 1 jam sebelum jam keberangkatanmu. Lebih baik mempersiapkan diri lebih awal agar tidak mengganggu kenyamanan penumpang lainnya.

3. Cek Kembali Data Diri

Sebelum menyelesaikan pemesanan tiketmu, pastikan data diri yang kamu input sudah sesuai dengan identitasmu. Periksa juga jam dan titik keberangkatan agar tidak terjadi kesalahan.

4. Pastikan E-Tiket Sudah Siap

Setelah menyelesaikan pemesanan tiket dan melakukan pembayaran, tiket biasanya akan dikirimkan melalui email. Pastikan kamu cek kembali email dan mengunduh e-tiketnya. Ini akan memudahkan petugas saat pemeriksaan data dirimu.

Pesan Tiket Pasteur Trans Dipatiukur - Pasteur Trans Jatiwaringin

Travel Bandung - Jakarta

Mau pesan travel tapi ogah ribet? Pesan saja di aplikasi Traveloka! Traveloka menjamin kemudahan pemesanan tiket hanya melalui genggaman tanganmu. Kamu bisa cek jadwal, pilih tiket keberangkatan, dan lihat harga yang sesuai dengan preferensi. Perjalanan tiket bus dan shuttle Bandung-Jakarta jadi makin praktis dan fleksibel dengan pesan travel di Traveloka!

Traveloka juga menyediakan opsi pembayaran yang beragam, mulai dari debit, kartu kredit, hingga PayLater. Kamu juga bisa makin hemat karena Traveloka memberikan banyak promo dan potongan diskon. Nantikan juga promo menarik di event EPIC SALE, Traveloka Travel Fair, dan pakai kode kupon traveloka untuk dapatkan lebih banyak diskon. Yuk, jangan lewatkan kesempatan untuk menjelajahi keindahan Bali bersama Traveloka!

Pesan di website atau aplikasi, sama-sama memberikan kenyamanan dan kemudahan! Pastikan perjalananmu praktis, nyaman, dan menyenangkan dengan Traveloka.

Dalam Artikel Ini

• Rute Pasteur Trans Dipatiukur - Pasteur Trans Jatiwaringin
• Opsi Operator Travel Bandung - Jakarta Lainnya
• 1. Baraya Shuttle
• 2. Jackal Holidays
• 3. Cititrans
• 4. Bhinneka
• 5. Daytrans
• Rekomendasi Tempat Wisata di Jatiwaringin
• 1. Tebet Eco Park
• 2. Taman Mini Indonesia Indah
• 3. Mall Cipinang Indah
• 4. Mal Kota Kasablanka
• Tips Pesan Tiket Pasteur Trans Dipatiukur - Pasteur Trans Jatiwaringin
• 1. Pilih Titik Keberangkatan Terdekat
• 2. Datang Lebih Awal
• 3. Cek Kembali Data Diri
• 4. Pastikan E-Tiket Sudah Siap
• Pesan Tiket Pasteur Trans Dipatiukur - Pasteur Trans Jatiwaringin
Hotel
Tiket Pesawat
Things to Do
Selalu Tahu Kabar Terbaru
Dapatkan berbagai rekomendasi travel & gaya hidup serta info promo terkini dengan berlangganan newsletter kami.
Langganan