Tiket pesawat ke Bandar Lampung (TKG)

Harga tiket pesawat murah dengan promo menuju Bandar Lampung (TKG)

Rute

Maskapai

Jadwal

Harga

Kuala Lumpur (KUL) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Senin, 29 Apr 2024
Rp 1.359.600
Singapore (SIN) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Rabu, 08 Mei 2024
Rp 1.558.851
Singapore (SIN) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Rabu, 08 Mei 2024
Rp 1.578.651
Singapore (SIN) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Kamis, 09 Mei 2024
Rp 1.605.697
Singapore (SIN) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Selasa, 21 Mei 2024
Rp 1.851.190
Manila (MNL) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Sabtu, 04 Mei 2024
Rp 2.970.800
Manila (MNL) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Sabtu, 04 Mei 2024
Rp 3.618.200
Tokyo (NRT) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Jumat, 17 Mei 2024
Rp 4.259.800
Nagoya (NGO) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Sabtu, 18 Mei 2024
Rp 4.654.692
Nagoya (NGO) → Bandar Lampung (TKG)
Maskapai
Selasa, 21 Mei 2024
Rp 4.994.101

Hotel di Bandar Lampung

Horison Lampung
Horison Lampung
POP! Hotel Tanjung Karang
POP! Hotel Tanjung Karang
Whiz Prime Hotel Ahmad Yani Lampung
Whiz Prime Hotel Ahmad Yani Lampung
​Grand Citihub Hotel @Kartini
​Grand Citihub Hotel @Kartini
Bukit Randu Hotel & Resort
Bukit Randu Hotel & Resort
BATIQA Hotel Lampung
BATIQA Hotel Lampung
Lihat lebih banyak pilihan hotel

Aktivitas terbaik di Bandar Lampung

Tiket Slanik Waterpark Lampung
Tiket Slanik Waterpark Lampung
Rp 40.000
Rp 38.500
Krakatau Park Lampung
Krakatau Park Lampung
Rp 220.000
Rp 110.000
Funworld Chandra Superstore Natar Card Top-up
Funworld Chandra Superstore Natar Card Top-up
Rp 125.000
Rp 98.400
Lihat semua Aktivitas

Tempat Menarik di Bandar Lampung

Bandar Lampung adalah ibu kota Provinsi Lampung. Merujuk pada peta, kota ini berada di ujung selatan Pulau Sumatera. Posisi tersebut membuatnya menjadi pintu gerbang utama Pulau Sumatera, terutama untuk urusan pendistribusian logistik dari Pulau Jawa serta kebutuhan wisata.

Salah satu kota terpadat di luar Jawa ini merupakan kota terbesar ketiga di Sumatera, setelah Medan dan Palembang. Pariwisata Bandar Lampung menawarkan pesona beragam, namun yang paling menonjol adalah wisata bahari yang luar biasa indah. Salah satu contohnya adalah Teluk Kiluan yang menawarkan lautan menawan, lengkap dengan lumba-lumba.

Pendatang dari luar kota bisa mendatangi kota ini lewat jalur udara yang terpusat di Bandara Radin Intan II. Bandara bergaya futuristik tersebut terdapat di Jalan Alamsyah Ratu Prawiranegara, Desa Branti Raya, Kecamatan Natar, Lampung Selatan. Saat ini, tiket pesawat ke Bandar Lampung semakin mudah dipesan karena Traveloka rajin berinovasi dan menawarkan promo menarik.

Destinasi Terpopuler Kota Bandar Lampung

Dengan luas wilayah sekitar 169,2 km2, Bandar Lampung menyimpan berbagai keindahan objek wisata. Sampai saat ini, wisatawan paling sering memadati destinasi berikut:

1. Taman Nasional Way Kambas (TNWK)

Lokasi: Kabupaten Lampung Timur.

Salah satu taman nasional tertua di Indonesia ini menjadi tempat orang melihat langsung gajah “bersekolah”. TNWK tak sekadar menjadi pusat pelestarian Gajah Sumatera, tetapi juga sekaligus menjadi pusat pelatihan mamalia berbelalai tersebut. Di sini, wisatawan bisa belajar mengenali gajah serta memberi makan dan ikut memandikan mereka.

2. Pulau Pahawang

Lokasi: Desa Pulau Pahawang, Kecamatan Marga Punduh, Kabupaten Pesawaran, Lampung Selatan.

Pulau ini memiliki panorama tropis yang sangat menggoda dengan lautan sebening kristal. Selama di sini, wisatawan bisa bebas snorkeling untuk menikmati dunia bawah laut yang masih terjaga keindahannya. Pemandangan matahari terbenam di Pulau Pahawang pun sering disebut sebagai salah satu yang paling eksotis se-Bandar Lampung.

3. Teluk Kiluan

Lokasi: Bumisari, Natar, Kabupaten Tanggamus, Lampung Selatan.

Saat ini, ada semakin banyak orang yang membeli tiket pesawat ke Bandar Lampung dengan tujuan utama menginjakkan kaki ke Teluk Kiluan. Destinasi yang naik daun sejak beberapa tahun terakhir ini mengajak wisatawan melihat langsung kejenakaan lumba-lumba hidung botol dan lumba-lumba panjang beraktivitas di habitat aslinya. Hanya dengan naik perahu ke tengah teluk, wisatawan bisa menyapa mamalia cerdas tersebut dalam jarak yang sangat dekat.

Tempat Makan Terpopuler Kota Bandar Lampung

Cita rasa Bandar Lampung memiliki kekhasan yang sangat menggoda untuk dicoba. Tempat terbaik mencicipinya ada di sini:

1. Pindang Meranjat Riu

Lokasi: Jalan Pramuka, Rajabasa, Bandar Lampung.

Buka setiap hari, pukul 10:00 – 22:00 WIB.

Kesegaran sup ikan pindang dengan perisa pedas asamnya adalah penggoda utama di pondok makan ini. Seporsi sup segar di Pindang Meranjat Riu dijual dalam kisaran harga Rp20ribuan - Rp60ribuan, dengan pilihan ikan jenis baung, patin, dan simba. Suasana pondok makan dengan sentuhan bambu menjadikan acara bersantap serasa di rumah tradisional dan tentunya sangat seru untuk acara makan besar.

2. RM Khang Mengan Jejama

Lokasi: Jalan Raden Intan, Way Mengaku, Liwa Lampung Barat.

Buka setiap hari, pukul 10:00 – 22:00 WIB.

Wisatawan memenuhi rumah makan ini untuk merasakan sendiri kelezatan Gulai Taboh yang konon merupakan makanan raja pada masanya. Gulai Taboh adalah sup ikan nila atau ikan gabus berkuah santan kuning. Menu andalan lain yang wajib dicicip di RM Khang Mengan Jejama adalah Ikan Nila Bakar yang mantap dengan lalapan dan sambal. Karena berlokasi di kawasan wisata Danau Ranau, rumah makan ini menjadi spot wajib bagi wisatawan yang hendak berekreasi ke danau terbesar kedua di Sumatera tersebut.

3. Mie Khodon

Lokasi: Jalan Ikan Bawal nomor 23 - 24, Teluk Betung, Bandar Lampung.

Buka setiap Senin - Sabtu, pukul 13:00 – 19:00 WIB.

Mie Khodon merupakan tempat makan legendaris yang menjajakan mie khas Lampung sejak tahun 1960an. Warung makan yang dikelola keluarga ini sejak dulu selalu tampil sederhana dan menyajikan mie dengan harga yang sangat murah, hanya belasan ribu rupiah per porsi. Cita rasa Mie Khodon sangat istimewa karena menggunakan mie basah buatan sendiri yang dicampur dengan berbagai sayuran, daging ayam, dan udang kering/ebi. Pengunjung bisa memintanya dimasak kuah atau digoreng.

Bandar Lampung adalah ibu kota Provinsi Lampung. Merujuk pada peta, kota ini berada di ujung selatan Pulau Sumatera. Posisi tersebut membuatnya menjadi pintu gerbang utama Pulau Sumatera, terutama untuk urusan pendistribusian logistik dari Pulau Jawa serta kebutuhan wisata.

Salah satu kota terpadat di luar Jawa ini merupakan kota terbesar ketiga di Sumatera, setelah Medan dan Palembang. Pariwisata Bandar Lampung menawarkan pesona beragam, namun yang paling menonjol adalah wisata bahari yang luar biasa indah. Salah satu contohnya adalah Teluk Kiluan yang menawarkan lautan menawan, lengkap dengan lumba-lumba.

Pendatang dari luar kota bisa mendatangi kota ini lewat jalur udara yang terpusat di Bandara Radin Intan II. Bandara bergaya futuristik tersebut terdapat di Jalan Alamsyah Ratu Prawiranegara, Desa Branti Raya, Kecamatan Natar, Lampung Selatan. Saat ini, tiket pesawat ke Bandar Lampung semakin mudah dipesan karena Traveloka rajin berinovasi dan menawarkan promo menarik.

Destinasi Terpopuler Kota Bandar Lampung

Dengan luas wilayah sekitar 169,2 km2, Bandar Lampung menyimpan berbagai keindahan objek wisata. Sampai saat ini, wisatawan paling sering memadati destinasi berikut:

1. Taman Nasional Way Kambas (TNWK)

Lokasi: Kabupaten Lampung Timur.

Salah satu taman nasional tertua di Indonesia ini menjadi tempat orang melihat langsung gajah “bersekolah”. TNWK tak sekadar menjadi pusat pelestarian Gajah Sumatera, tetapi juga sekaligus menjadi pusat pelatihan mamalia berbelalai tersebut. Di sini, wisatawan bisa belajar mengenali gajah serta memberi makan dan ikut memandikan mereka.

2. Pulau Pahawang

Lokasi: Desa Pulau Pahawang, Kecamatan Marga Punduh, Kabupaten Pesawaran, Lampung Selatan.

Pulau ini memiliki panorama tropis yang sangat menggoda dengan lautan sebening kristal. Selama di sini, wisatawan bisa bebas snorkeling untuk menikmati dunia bawah laut yang masih terjaga keindahannya. Pemandangan matahari terbenam di Pulau Pahawang pun sering disebut sebagai salah satu yang paling eksotis se-Bandar Lampung.

3. Teluk Kiluan

Lokasi: Bumisari, Natar, Kabupaten Tanggamus, Lampung Selatan.

Saat ini, ada semakin banyak orang yang membeli tiket pesawat ke Bandar Lampung dengan tujuan utama menginjakkan kaki ke Teluk Kiluan. Destinasi yang naik daun sejak beberapa tahun terakhir ini mengajak wisatawan melihat langsung kejenakaan lumba-lumba hidung botol dan lumba-lumba panjang beraktivitas di habitat aslinya. Hanya dengan naik perahu ke tengah teluk, wisatawan bisa menyapa mamalia cerdas tersebut dalam jarak yang sangat dekat.

Tempat Makan Terpopuler Kota Bandar Lampung

Cita rasa Bandar Lampung memiliki kekhasan yang sangat menggoda untuk dicoba. Tempat terbaik mencicipinya ada di sini:

1. Pindang Meranjat Riu

Lokasi: Jalan Pramuka, Rajabasa, Bandar Lampung.

Buka setiap hari, pukul 10:00 – 22:00 WIB.

Kesegaran sup ikan pindang dengan perisa pedas asamnya adalah penggoda utama di pondok makan ini. Seporsi sup segar di Pindang Meranjat Riu dijual dalam kisaran harga Rp20ribuan - Rp60ribuan, dengan pilihan ikan jenis baung, patin, dan simba. Suasana pondok makan dengan sentuhan bambu menjadikan acara bersantap serasa di rumah tradisional dan tentunya sangat seru untuk acara makan besar.

2. RM Khang Mengan Jejama

Lokasi: Jalan Raden Intan, Way Mengaku, Liwa Lampung Barat.

Buka setiap hari, pukul 10:00 – 22:00 WIB.

Wisatawan memenuhi rumah makan ini untuk merasakan sendiri kelezatan Gulai Taboh yang konon merupakan makanan raja pada masanya. Gulai Taboh adalah sup ikan nila atau ikan gabus berkuah santan kuning. Menu andalan lain yang wajib dicicip di RM Khang Mengan Jejama adalah Ikan Nila Bakar yang mantap dengan lalapan dan sambal. Karena berlokasi di kawasan wisata Danau Ranau, rumah makan ini menjadi spot wajib bagi wisatawan yang hendak berekreasi ke danau terbesar kedua di Sumatera tersebut.

3. Mie Khodon

Lokasi: Jalan Ikan Bawal nomor 23 - 24, Teluk Betung, Bandar Lampung.

Buka setiap Senin - Sabtu, pukul 13:00 – 19:00 WIB.

Mie Khodon merupakan tempat makan legendaris yang menjajakan mie khas Lampung sejak tahun 1960an. Warung makan yang dikelola keluarga ini sejak dulu selalu tampil sederhana dan menyajikan mie dengan harga yang sangat murah, hanya belasan ribu rupiah per porsi. Cita rasa Mie Khodon sangat istimewa karena menggunakan mie basah buatan sendiri yang dicampur dengan berbagai sayuran, daging ayam, dan udang kering/ebi. Pengunjung bisa memintanya dimasak kuah atau digoreng.

Partner Maskapai

Partner Maskapai Penerbangan di Dalam & Luar Negeri
Kami bekerja sama dengan berbagai maskapai penerbangan di seluruh dunia untuk menerbangkan Anda ke mana pun Anda inginkan!

Partner Pembayaran Resmi

Kami bekerja sama dengan beragam penyedia layanan pembayaran tepercaya agar Anda bisa bertransaksi dengan aman dan lancar!