Selebihnya tentang hotel di Ciputat
Menjelajahi Keindahan Ciputat
Ciputat merupakan salah satu kota besar di Banten yang berlokasi tak jauh dari ibukota. Lokasinya yang strategis membuat Ciputat sering menjadi pilihan untuk berlibur sejenak terutama saat akhir pekan. Banyak wisatawan memilih menginap di hotel Ciputat atau mencari penginapan Ciputat agar bisa beristirahat nyaman sebelum kembali beraktivitas.
Kondisi Cuaca dan Musim Terbaik untuk Mengunjungi Ciputat
Ciputat bisa dikunjungi sepanjang tahun dimana kamu bisa datang sesuai dengan tujuan wisata. Misalnya jika ingin mengunjungi wisata air dan aktivitas outdoor maka sebaiknya datang saat musim kemarau. Tetapi jika kamu hanya akan mengunjungi beberapa tempat yang ada di dalam ruangan maka bisa datang kapan saja. Dengan banyaknya pilihan hotel murah Ciputat, liburan pun jadi lebih fleksibel tanpa khawatir soal akomodasi.
Pesona Wisata di Sekitar Ciputat
1. Kandank Jurank Doank
Berlokasi di Jl. Ciputat, Sawah Lama, tempat ini merupakan wahana edukasi yang cocok untuk anak-anak. Ada berbagai aktivitas seru mulai dari menanam padi, flying fox, bermain perahu, dan aktivitas luar ruangan lainnya. Jika ingin lebih santai setelah berkunjung, kamu bisa mencari penginapan Ciputat murah yang jaraknya tidak jauh dari lokasi ini.
2. Tanah Tingal
Bagi kamu yang lelah dengan hiruk pikuk kota, coba mampir ke hutan kota Tanah Tingal yang dipenuhi banyak pohon dan koleksi burung. Terdapat pula danau kecil dan beberapa fasilitas seperti outbound, wall climbing, dan permainan air. Banyak pilihan hotel Ciputat yang bisa jadi tempat istirahat setelah puas bermain di sini.
3. Taman Situ Gintung
Pilihan menarik lain untuk menenangkan diri sejenak adalah danau Situ Gintung di Cireundeu, Ciputat Timur. Selain melihat keindahan danau, kamu juga bisa bermain paintball, futsal, berenang, dan menyaksikan pertunjukan seni. Agar pengalaman makin lengkap, pilihlah penginapan Ciputat yang nyaman dan strategis agar akses ke tempat wisata ini lebih mudah.
Rekomendasi Hotel di Ciputat
Jika kamu mencari kenyamanan sekaligus harga ramah di kantong, ada banyak pilihan hotel murah Ciputat yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Mulai dari penginapan sederhana untuk backpacker hingga penginapan Ciputat murah dengan fasilitas cukup lengkap tersedia di sekitar kawasan ini. Beberapa hotel Ciputat juga menawarkan lokasi strategis dekat pusat kuliner maupun area wisata.
Hotel Murah di Ciputat
Meski berada di pusat kota, ternyata kamu masih bisa menemukan beberapa hotel murah di Ciputat. Hotel yang ditawarkan dengan harga terjangkau juga memiliki fasilitas yang cukup dengan suasana nyaman. Berikut beberapa pilihan hotel murah di Ciputat sebagai rekomendasi bagi kamu yang ingin liburan dengan hemat.
1. Urbana Homes Syariah Bintaro
Berlokasi di Jl. Stasiun Jurang Mangu No. 8 Bintaro, Urbana Homes Syariah Bintaro merupakan hotel baru dengan konsep modern. Bangunannya yang minimalis kekinian ini akan membuat kamu nyaman dengan suasana yang cukup privat.
Tipe kamar yang tersedia
Double Deluxe
Fasilitas yang tersedia
Ruang keluarga, teras, taman, garasi, balkon, makanan ringan, dan fasilitas kamar lainnya
Layanan tamu di hotel
Layanan kamar dengan jam terbatas
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Stasiun Jurangmangu dan Bintaro Jaya Xchange Mall
Review hotel dari pengguna di Traveloka
“Air hangat ada. Dapur pun ada kalau mau manasin makanan juga ada microwave. Wifi kencang dan TV ada Youtube wetv ada. Untuk interior aku suka.” -Dewi
2. LaPonca Residence Pondok Cabe Syariah
LaPonca Residence Pondok Cabe Syariah juga bisa menjadi pilihan para backpacker yang ingin singgah sebentar. Meski fasilitas yang ditawarkan sederhana, cukup untuk harga murah yang ditawarkan
Tipe kamar yang tersedia
Twin dan Standard
Fasilitas yang tersedia
Ruang bersama dan fasilitas kamar lainnya
Layanan tamu di hotel
Layanan kamar
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Masjid Darussalam
Review hotel dari pengguna di Traveloka
“Kamarnya luas, bersih dan nyaman.” -Pratama
3. Shakti Inn Ciputat
Bagi kamu yang ingin hotel murah tapi dengan lokasi yang strategis, Shakti Inn Ciputat jawabannya. Hotel ramah kantong ini bahkan sangat dekat dengan kampus ternama sehingga cocok bagi teman atau keluarga yang ingin singgah.
Tipe kamar yang tersedia
Deluxe dan Superior Double
Fasilitas yang tersedia
Fasilitas kamar lengkap
Layanan tamu di hotel
Layanan hotel dan parkir berjaga
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Universitas Islam Negeri Jakarta dan Plaza Ciputat
Review hotel dari pengguna di Traveloka
“Serius ini mah enak banget hotelnya. Kamarnya bersih banget wangi. Di tambah lagi kamar mandinya bersih banget ga kalah sama hotel lainnya trus yang buat aku betah penjaga sama stafnya ramah banget mereka.” -Rina
Rekomendasi Akomodasi Alternatif di Ciputat
Tidak hanya hotel, kamu juga bisa memilih beberapa akomodasi lain selama menginap di Ciputat. Beberapa pilihan yang ada pada umumnya homestay, guest house, B&B, apartment, dan lainnya. Berikut beberapa rekomendasi akomodasi alternatif yang bisa kamu temui ketika berlibur di Ciputat
1. Apartemen Green Lake View
Bagi kamu yang ingin alternatif akomodasi selain hotel namun tetap memiliki kolam renang yang luas, pilih Apartemen Green Lake View. Lokasinya berada di Jl. Dewi Sartika dengan suasana asri dan tenang, sangat cocok untuk beristirahat.
Tipe kamar yang tersedia
Studio Deluxe dan 2 Bedroom
Fasilitas yang tersedia
Cafe, taman, kolam renang, dapur, dan fasilitas kamar lainnya
Layanan tamu di hotel
Layanan kamar
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Masjid Darussalam dan Bandara Pondok Cabe
Review hotel dari pengguna di Traveloka
“Untuk ukuran kamar oke, fasilitas lumayan. Dapet handuk, shampoo dan sabun.” -Michelle
2. Syahida Inn
Jika kamu memiliki anggaran liburan yang terbatas namun ingin menginap di daerah yang strategis, Syahida Inn tempatnya. Lokasinya dekat dengan beberapa fasilitas umum dan tempat ikonik, termasuk kampus dan pusat perbelanjaan
Tipe kamar yang tersedia
Standard, Diklat, dan Suite
Fasilitas yang tersedia
Ruang keluarga, pusat kebugaran, kafe, aula dan fasilitas kamar lainnya
Layanan tamu di hotel
Layanan kamar
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Universitas Islam Negeri Jakarta dan Plaza Ciputat.
Review hotel dari pengguna di Traveloka
“Bagus, dekat dengan kampus uin jakarta. Ada sarapan, ada kamar untuk family.” -Fivi
3. SPOT ON 90060
Opsi akomodasi alternatif dengan harga ramah kantong bisa kamu temukan pada homestay SPOT ON 90060. Lokasinya berada di Jl. Pondok Hijau Raya Komplek Pondok Hijau dengan suasana rumah yang sederhana dan nyaman.
Tipe kamar yang tersedia
Spot on Double
Fasilitas yang tersedia
Parkir motor, ruang bersama, dan fasilitas kamar lainnya
Layanan tamu di hotel
Layanan kamar
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Ramayana Ciputat
Review hotel dari pengguna di Traveloka
“A bit more spacious room compared to other homestays in under 100k idr class, very friendly staff & owner. Ada CCTV jadi sepertinya aman.” Reaya
Hotel dengan Kolam Renang Unik di Ciputat
Menghabiskan waktu bersama orang terdekat terutama keluarga merupakan momen yang sangat berharga. Tidak perlu pergi terlalu jauh untuk bisa menikmati waktu bersama ini karena kini kamu bisa ajak keluarga untuk staycation. Pilih hotel dengan kolam renang agar bisa bersenang-senang dengan anak.
1. Nemuru Baileys Ciputat
Berlokasi di Jl. Dewi Sartika, Ciputat, Nemuru Baileys Ciputat, kamu bisa ajak anak berenang sepuasnya karena terdapat kolam renang anak. Apalagi lokasinya sangat strategis sehingga mudah jika ingin kemana-mana.
Tipe kamar yang tersedia
Superior King Bedroom
Fasilitas yang tersedia
Kolam renang dan fasilitas kamar lengkap
Layanan tamu di hotel
Resepsionis 24 jam
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Ramayana Ciputat dan Pasar Ciputat
2. Red Living
Red Living juga bisa menjadi pilihan, bahkan kolam renangnya lebih luas atau bisa juga bersantai di taman sambil menikmati sekitar. Lokasinya berada di Jl. Dewi Sartika, 34, cukup mudah dijangkau dengan kendaraan umum.
Tipe kamar yang tersedia
Studio Double
Fasilitas yang tersedia
Kolam renang, taman, dan fasilitas kamar lengkap
Layanan tamu di hotel
Layanan kamar
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Bimo Trans Ciputat
3. Collection O 92174
Temukan suasana baru dengan menginap di Collection O 92174 yang berlokasi di Jalan Panda IV, Pondok Ranji. Desain bangunannya cukup unik dengan atap berbentuk segitiga berwarna biru serasi dengan kesegaran warna air kolam renang.
Tipe kamar yang tersedia
Deluxe Double dan Suite Double
Fasilitas yang tersedia
Kolam renang, taman, aneka aktivitas untuk anak, dan fasilitas kamar lainnya
Layanan tamu di hotel
Layanan kamar dengan jam terbatas
Info lokasi sekitar hotel
Dekat Bintaro Jaya Xchange Mall dan Stasiun Jurangmangu
Review hotel dari pengguna di Traveloka
“Cocok banget buat staycation, apalagi yang punya anak kecil atau toddler. Ada binatang kelincinya, ayam kate, kucing-kucing dan juga playground nya. Tempat bersih dan nyaman. Tenang dan hening.” -Dian
Mengapa Booking Hotel di Sekitar Ciputat Melalui Traveloka
Traveloka akan membantu kamu mencari semua kebutuhan liburan, termasuk akomodasi terbaik. Ada berbagai pilihan mulai dari hotel Ciputat berbintang hingga penginapan Ciputat murah dengan harga hemat. Tentu banyak pertimbangan untuk menentukan pilihan hotel terbaik, dan bersama Traveloka kamu bisa melihat tiap detail hotel dengan mudah. Apalagi, Traveloka juga punya banyak diskon dan potongan harga sehingga liburan jadi lebih hemat dan menyenangkan.




































