Hotel yang nyaman berada di tengah kota, akses begitu dekat kemana mana pelayanan memuaskan proses check in sangat cepat, dan cukup tanggap dan ramah, kami senang di favehotel, 2 hari di fave menjelang malam selalu di antarkan cake dan ini sangat berkesan karena saya ga perna menemukan sebelumnya hotel seperti ini, kamar cukup luas, saya benar-benar senang di sini, kasur pun luas pokoknya favehotel oke.