Devdan Show 'Treasure of the Archipelago'

Lihat Devdan Show 'Treasure of the Archipelago'
9,7
Istimewa
Dari 234 review
Oleh traveler di
Yang banyak dibahas tentang Devdan Show 'Treasure of the Archipelago'
Semua
🎟️ Proses penukaran tiket (101)
👫 Bantuan staf (97)
🧹 Sanitasi & kebersihan (79)
⛑️ Keamanan fasilitas (69)
ℹ️ Papan informasi/petunjuk (67)
⏰ Keramaian & waktu tunggu (63)
🎢 Kualitas wahana (58)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini

Review Traveler Devdan Show 'Treasure of the Archipelago'

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
A***a
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 6 hari lalu
pertunjukan spektakuler yg baru pertama kali ada di Indonesia. menakjubkan dengan koreografi, lighting, sound semuanya paket komplit. menyuguhkan keindahan Indonesia. wajib dikunjungi 👍
Apakah review ini membantu?
Astari
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 1 minggu lalu
bagus, jd memperkenalkan budaya dr berbagai daerah di Indonesia dalam bentuk pertunjukkan tari dan bbrp lainnya. spt rumah adat, fauna. mrk (artis) sangat prima dan energik. sadar bahwa keragaman qt sangatlah kaya budaya, yg mnjd daya tarik Indonesia.
Apakah review ini membantu?
'nDeen' N.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Pengetahuan tentang budaya Indonesia yang dikemas secara modern dan atraktif, bagus dan menginspirasi.
Apakah review ini membantu?
A***a
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Pertunjukan yang wajib ditonton di Bali. Luar biasa..🌹
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Anindita
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Pertunjukan yang luar biasa! Ini bukan sekadar pertunjukan... ini adalah produksi besar dari para seniman berbakat.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Traveler Terverifikasi
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 minggu lalu
Pengalamannya luar biasa! Wajib datang ke sini saat berkunjung ke Bali.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
ABDULMAJEED A. M.
icon-origin-TRAVELOKA
4,0
/10
Diulas 3 minggu lalu
Sayangnya, saya tidak dapat menghadiri acara tersebut karena lokasi resor terlalu jauh dari tempat saya menginap, sehingga sulit untuk sampai tepat waktu.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Muzaiwirin
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 6 minggu lalu
pertunjukan teater yang sangat bagus
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
I***h
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 9 minggu lalu
Pertunjukan selama 1 jam, didalam theater tidak diperbolehkan mengambil foto maupun video dr hp, dan tidak diperkenankan berfoto bersama penari maupun yang show, hanya yg tiket vip sja, cocok untuk mengajak anak2
Apakah review ini membantu?
Diah
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 10 minggu lalu
Keren banget pengen nonton lagi
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
La Ode M. M.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 12 minggu lalu
Devdan show sangat spektakuler, kami ke sini sebagai hiburan anak kami yang berulang tahun dan dia sangat senang sekali melihat semua pertunjukan dari awal sampai akhir.
Apakah review ini membantu?
Angelina
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 12 minggu lalu
Show yg sangat luarbiasa, lumayan rame. Staff sangat ramah dan membantu dr Penukaran tiket hingga pengantaran ke tempat duduk. Sounds dan lighting sangat oke. kalo ke Bali wajib sih nntn Devdan Show
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Eka S. G. H.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 14 minggu lalu
Pokoknya semua yang terbaik di sini, jangan ragu untuk memesan pertunjukkan ini. Gak bakalan nyesal deh!
Apakah review ini membantu?
Z***h
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 17 minggu lalu
Rekomendasi acara untuk ditonton di Bali. Menghibur. Ramah anak.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Desmond T.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 19 minggu lalu
Pertunjukannya fantastis, penampilnya hebat, dan sangat menarik. Sangat direkomendasikan.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Fransiscus O. H. P.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 22 minggu lalu
Stafnya ramah tapi sayangnya katanya kursi VIP HANYA UNTUK WARGA NEGARA ASING
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
E***n
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 23 minggu lalu
Suka.... Pengalaman yang seru nonton pertunjukan tari. Coba nggak perlu jauh-jauh ke Bali wkwkwkwk.
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Raden R. P. B. L.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 23 minggu lalu
Penukaran tiket cepat dan lancar, staff ramah dan standby, toilet bersih dan wangi, pertunjukan sangat bagus dan memuaskan. Diberikan waktu khusus untuk menvideo pertunjukan dan berfoto dengan pemain. Sangat luar biasa, must watch!!!
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Indra D.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 25 minggu lalu
Amazing, pokoknya sangat luar biasa.
Apakah review ini membantu?
anton r.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 25 minggu lalu
Sangat memuaskan, standing applause untuk pertunjukannya. Kami akan kembali datang untuk menyaksikan pertunjukannya.
Apakah review ini membantu?
Jumlah review per halaman
20
40