Pengalaman pertama ke Trans Snow World Surabaya sangat mengesankan, apalagi dengan pembelian tiket pakai app, gak pakai antri panjang. Pelayanan di Trans Snow World Surabaya ramah, baik, cepat, dan tanggap. Tempatnya luas, bersih, menyenangkan. Hanya toiletnya buat women yang kurang, mungkin waktu itu pengunjungnya banyak jadi tidak sempat dikontrol kebersihannya lagi. Overall bagus.