Lunch with Volcano Batur View at Amora Kintamani

Lihat Lunch with Volcano Batur View at Amora Kintamani
8,6
Mengesankan
Dari 39 review
Oleh traveler di
Yang banyak dibahas tentang Lunch with Volcano Batur View at Amora Kintamani
Semua
✨ Suasana (13)
🎟️ Proses penukaran tiket (12)
🍴 Kualitas makanan & minuman (12)
👫 Bantuan staf (11)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini

Review Traveler Lunch with Volcano Batur View at Amora Kintamani

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Profile Picture
M Rivandi
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 5 minggu lalu
Terbaik 👍🏼👍🏼👍🏼👍🏼👍🏼👍🏼👍🏼👍🏼👍🏼👍🏼 Pengalaman terbaik
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
M***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 5 minggu lalu
overall bagus, cuma suananya kurang baik karena banyak ada lalat, sangat banyak. beberapa sudut area atapnya bovor jd lantai basaha, kurang nyaman untuk melintas. area buffet sangat sempit dan membahayakan untuj anak-anak. staff yg sejauh ini bertemu cukup ramah dan membantu. makanannya cukup enak. dan penukaran kupon mudah.
Apakah review ini membantu?
M***a
icon-origin-TRAVELOKA
6,0
/10
Diulas 5 minggu lalu
sebenarnya suasananya bagus tetapi Benar benar terlalu banyak lalat, sangat banyak lalat. Beberapa titik area atapnya bocor jadi lantainya basah, harusnya segera diperbaiki agar tamu tetap nyaman saat melintasi area itu. lokasi buffet juga terlalu sempit dan ada area yg membahayakan, seperti area nya kurang bersahabat untuk anak-anak.
Read More
Apakah review ini membantu?
Kaskul G. A.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 9 minggu lalu
Suasana nyaman, makanan biasa saja.
Apakah review ini membantu?
V***a
icon-origin-TRAVELOKA
6,0
/10
Diulas 10 minggu lalu
Tidak sesuai ekspektasi saya. Staffnya kurang ramah dan makanannya ternyata biasa aja. Gak worth it. Pemandangannya juga biasa tidak spt yang terlihat di foto.
1 orang merasa terbantu
I***I
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 25 minggu lalu
Satu-satunya kekurangannya adalah tidak termasuk dalam paket makan sepuasnya.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Bambang B. H.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 36 minggu lalu
Staf-nya ramah banget, baru datang di sambut, di antaranya ke lokasi-nya. Makanan juga best, enak banget, menu-nya banyak.
Apakah review ini membantu?
Wang Y. L.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 38 minggu lalu
Staf ramah. Parkir gratis. Salad buahnya enak.
Apakah review ini membantu?
Susanto K. s.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 41 minggu lalu
pelayanannya bagus, makanannya lumayan.. sayang nya tidak di sediakan air putih
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Desy M.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 41 minggu lalu
Bagus, nyaman, makanan lumayan. Nasi goreng untuk breakfast dengan view gunung.
1 orang merasa terbantu
P***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 59 minggu lalu
staff sangat ramah pemandangan sangat indah tapi say breakfast di jam 10, di lantai paling atas, nasi goreng habis tidak di refil, jadi makan yg sisa saja yg ada kerak2nya, gelas kotor sepertu tidak di cuci
3 orang merasa terbantu
H***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 72 minggu lalu
menunya mhn maaf b aja. rasa kurang. hanya pisang goreng saja dan chicken cury yg better. semoga next bs lebih baik lg. tp untuk kenyamanan tempat ok view good. dan bersih. thankyou
2 orang merasa terbantu
M***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 73 minggu lalu
Makanannya enak. Tapi staf bagian depan kurang ramah dan terlihat bingung dengan proses penukaran voucher traveloka.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
2 orang merasa terbantu
Dyana S.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 81 minggu lalu
good view. rasa sih so so aja. tapi pemandangannya oke banget. WC nya kotor.
2 orang merasa terbantu
Wedhar P.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 96 minggu lalu
cukup oke dan memuaskan, terimakasih
1 orang merasa terbantu
M***a
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 99 minggu lalu
Makanan enak, pemandangan menakjubkan, terima kasih amora
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
R***h
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 100 minggu lalu
Makanannya enak dan pilihannya banyak, selain itu yang terpenting halal. Sangat recommended buat teman2 muslim.
1 orang merasa terbantu
cynthia s.
icon-origin-TRAVELOKA
4,0
/10
Diulas 103 minggu lalu
Tidak direkomendasikan! Makanannya tidak enak, stafnya tidak ramah
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
3 orang merasa terbantu
Profile Picture
Yulia E. P.
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 106 minggu lalu
Semua sesuai dengan harga, namun pilihan makanannya kurang variatif, mungkin di karenakan breakfast menu. Untuk rasa, ada beberapa makanan yang enak ada juga yang kurang enak. Pilihan minumnya hanya ada coffe dan tea saja, kalau mau air putih ada charge nya lagi. Dari lokasi pemandangannya dapat, staf juga ramah.
1 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40