pengalaman bermaian di minggu 18.1.26
Wahana bermain cukup luas,dan banyak pilihan,cuma masih ada yg makan dan minum diarea bermain dan ada juga tidak menggunakan kaos kaki padahal itu persyaratan masuk ke wahana bermain,bahkan ada pendamping yg tidur diarea t4 bermain
Boneka wortel dan jagung yg tersembunyi di tumpukan bola² itu sangat kotor
semoga dapat di benahi dan kebersihan tetap terjaga untuk kenyamanan bermain bersama