Arta Nadi Villa

Lihat Arta Nadi Villa
9,1
Istimewa
Dari 5 review
Oleh traveler di
Kebersihan

9,0

Kenyamanan Kamar

9,5

Makanan

9,0

Lokasi

9,5

Pelayanan dan Fasilitas

9,0

Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Arta Nadi Villa

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
dana kurnia syabana
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 326 minggu lalu
tempat yang bagus, lingkungan yang segar, sarapan enak (hanya sedikit asin untuk telur dadar), keramahan dari karyawan.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Kadek N. L. D.
icon-Liburan Keluarga
Liburan Keluarga
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 356 minggu lalu
Arta Nadi Villa, bagus banget pemandangannya, stafnya juga ramah sekali. Untuk fasilitas kamar beragam jadi berasa ada di rumah sendiri menginap disana. Pokoknya bagus banget dan tidak menyesal dengan harga segitu saya bisa dapat pengalaman yang menyenangkan.
Apakah review ini membantu?
Danny S.
icon-Liburan Keluarga
Liburan Keluarga
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 417 minggu lalu
Hotel di tengah lingkungan yang alami, lingkungan yang bersih, dengan pemandangan pegunungan yang indah. Sangat nyaman untuk liburan keluarga di Bali.
Apakah review ini membantu?
Jumlah review per halaman
20
40