Akomodasi ini sangat cocok buat stop over dan untuk tidur 3 orang dewasa. kamarnya nyaman, bersih, Jamar mandi lengkap dengan sabun dan shampoo juga tersedia handuk untuk 3 orang. Fasilitas bikin kopi juga ada, lenfkap dengan kopi instan, susu, gula dan teh.