Grand Zuri Hotel Dumai

Lihat Grand Zuri Hotel Dumai
8,7
Mengesankan
Dari 2.013 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,9

Kenyamanan Kamar

8,8

Makanan

8,6

Lokasi

8,9

Pelayanan dan Fasilitas

8,8

Yang banyak dibahas tentang Grand Zuri Hotel Dumai
Semua
Distance to City Center (56)
Staff Friendliness (56)
Bedroom (49)
Hotel Area (49)
Ambiance (47)
Bathroom (45)
Family Friendly (42)
Taste (42)
Room Space (40)
Variety (40)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Grand Zuri Hotel Dumai

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
D***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 1 minggu lalu
kamar yg didpt tdk sesuai yg dipesan melalui Traveloka yg mana di Traveloka view kota ttp yg diksh tdk,dan mana sblumnya melalui proses negoisasi dgn pihak hotel yg mana sblumnya mau diksh kamar yg tdk ada jendela.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
08 Jan 2026
Yth. Bapak/Ibu D***a Terima kasih telah berbagi pengalaman Anda. Kami memohon maaf atas kebingungan yang terjadi terkait alokasi kamar Anda. Kami ingin mengonfirmasi bahwa untuk tipe kamar Superior, alokasi unit memang bergantung pada ketersediaan, di mana beberapa unit kami dikategorikan sebagai no view. Kami menyesali jika koordinasi saat kedatangan terkait pemilihan kamar tanpa jendela membuat Anda merasa tidak nyaman. Masukan Anda mengenai sinkronisasi data dengan Traveloka telah kami terima dan akan segera kami tindaklanjuti dengan tim terkait demi transparansi informasi bagi seluruh tamu kami. Terima kasih telah membantu kami menjadi lebih baik. Hormat kami Jan Mi T General Manager
D***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 1 minggu lalu
kamar yg dipesan di Traveloka yg seharusnya view kota tdk sesuai dgn yg dikasih dan itupun melalui proses negoisasi panjang dgn pihak hotel,yg mana awalnya diksh kamar yg tdk ada jendela.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
08 Jan 2026
Yth. Bapak/Ibu D***a Terima kasih telah berbagi pengalaman Anda. Kami memohon maaf atas kebingungan yang terjadi terkait alokasi kamar Anda. Kami ingin mengonfirmasi bahwa untuk tipe kamar Superior, alokasi unit memang bergantung pada ketersediaan, di mana beberapa unit kami dikategorikan sebagai no view. Kami menyesali jika koordinasi saat kedatangan terkait pemilihan kamar tanpa jendela membuat Anda merasa tidak nyaman. Masukan Anda mengenai sinkronisasi data dengan Traveloka telah kami terima dan akan segera kami tindaklanjuti dengan tim terkait demi transparansi informasi bagi seluruh tamu kami. Terima kasih telah membantu kami menjadi lebih baik. Hormat kami Jan Mi T General Manager
H***o
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 2 minggu lalu
Saya lupa meminta KTP saat checkout, petugas frontdesk pun tidak memberikan KTP saya, ketika sudah berada di dekat pintu tol dumai (23 km dari hotel) saat berhenti di minimarket saya baru menyadarinya, saya telp hotel dan mengiyakan ada KTP saya tertinggal, saya pun kembali lagi ke hotel buat mengambilnya, petugas hotel berdalih tidak ada notes dari petugas sebelumnya, tidak ada permintaan maaf.
Read More
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
08 Jan 2026
Yth. Bapak/Ibu H***o Terima kasih telah menyampaikan keluhan Anda. Atas nama manajemen, saya memohon maaf atas pengalaman buruk terkait KTP yang tertinggal dan respon staf kami yang tidak memuaskan. Seharusnya, tim Front Desk kami memastikan semua dokumen tamu dikembalikan saat checkout. Kami telah melakukan audit internal terhadap tim yang bertugas saat itu untuk memastikan kejadian serupa tidak terulang kembali. Kami sangat menghargai kesabaran Anda untuk kembali mengambil dokumen tersebut. Semoga kami dapat menyambut Anda kembali dengan pelayanan yang lebih profesional. Hormat kami Jan Mi T General Manager
N***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Saat bertugas di Dumai, selalu kembali ke sini
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
23 Dec 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manager
Sangaji B. N.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Stafnya sangat ramah dan membantu. Kamarnya bersih dan bagus.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
19 Dec 2025
Kepada Yth. Bapak Sangaji B. And, Terima kasih banyak atas pujian Anda! Saya senang mendengar bahwa Anda merasa staf kami ramah dan membantu, dan Anda puas dengan kebersihan kamar. Saya akan menyampaikan pujian Anda kepada seluruh tim, yang pasti akan membuat mereka senang. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali untuk menginap di lain waktu. Hormat saya, Dimas Wira Kresna, Manajer Umum
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
E***n
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 4 minggu lalu
Hotel yang bagus dan dekat dengan pusat kota.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Dec 2025
Kepada E*and: "Terima kasih banyak atas ulasan Anda yang luar biasa! Kami senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap Anda dan merasa lokasi kami nyaman untuk menjelajahi pusat kota. Kami merasa terhormat dapat menyambut Anda dan berharap dapat bertemu Anda lagi segera!" Hormat kami, Dimas Virra Kresna, Manajer Umum
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Sangaji B. N.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 4 minggu lalu
Stafnya sangat ramah dan membantu.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Dec 2025
Dengan hormat yang sebesar-besarnya dari Grand Zuri Dumai Hotel! Terima kasih atas ulasan positif Anda tentang Grand Zuri Dumai Hotel. Kami senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap Anda. Tim kami selalu berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik kepada semua tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga untuk peningkatan berkelanjutan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang. Terima kasih. Hormat kami, Dimas Vira Kresna, Manajer Umum
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Vonica
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 8 minggu lalu
Kamarnya bagus dan bersih, recommended
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
17 Nov 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manage
burju b.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 9 minggu lalu
Tempat untuk bisnis, keluarga, pelayanan cepat, terutama para staff sangat ramah dan sopan. Tq Grand Zuri, next time I'll be there.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
12 Nov 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manage
l***i
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 11 minggu lalu
Hotel rekomendasi untuk semuanya
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
27 Oct 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manager
Y***i
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 12 minggu lalu
Terima kasih untuk pengalaman menginapnya, makanannya enak, fasilitas ok.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
20 Oct 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manage
Traveler Terverifikasi
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
6,4
/10
Diulas 12 minggu lalu
Staf hotel tidak ramah dan tidak membantu, saya harus berdebat agar bisa check-in pukul 2 pagi. Staf hotel juga meninggalkan saya ketika saya mengajukan keluhan dan mengarahkan saya untuk ditangani oleh petugas lain. Sebagai pelanggan hotel grup Zuri, saya kecewa dengan layanan mereka saat berkunjung pada 17 Oktober 2025.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
23 Oct 2025
Kepada Yth. Bapak Gusman Yandi, "Salam dari Grand Zuri Dumai Hotel," Kami mohon maaf yang sebesar-besarnya atas ketidaknyamanan yang ditimbulkan di hotel kami pada tanggal 17 Oktober 2015, khususnya pada waktu check-in pukul 14.00. Menanggapi keluhan Anda, kami mohon maaf yang sebesar-besarnya atas ketidakramahan dan ketidakprofesionalan staf kami. Kami telah segera melakukan tinjauan internal dan sedang menerapkan tindakan korektif, termasuk tindakan disipliner yang komprehensif dan pelatihan ulang, untuk memastikan tim kami secara konsisten memberikan layanan prima dan respons yang cepat. Kami menghargai masukan Anda dan menantikan kesempatan untuk meningkatkan layanan. Kami berharap Anda akan memberi kami kesempatan lain untuk menunjukkan komitmen kami terhadap layanan dan keunggulan di Grand Zuri Dumai. Hormat kami, Dimas Vira Kresna, General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
L***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 13 minggu lalu
Lain kali kalau ke Dumai saya ingin berkunjung dan menginap di sini.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
15 Oct 2025
Kepada L*a, Terima kasih telah memberikan umpan balik positif Anda. Kami senang mendengar Anda mempertimbangkan untuk menginap bersama kami pada perjalanan Anda berikutnya ke Dumai! Jika Anda memiliki pertanyaan sebelum kedatangan, jangan ragu untuk menghubungi kami. Kami menantikan kedatangan Anda dan memastikan kunjungan Anda menjadi pengalaman yang tak terlupakan. Salam hangat, Dimas Vira Kresna, General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
muhamad s. j.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 16 minggu lalu
Semuanya ok, terutama breakfast lengkap.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
23 Sep 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manager
f***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
6,4
/10
Diulas 17 minggu lalu
menginap sehari di sini. dapat kamar tanpa jendela (pas booking ga ada keterangan), non smoking room tapi bau asap rokok kuat banget. tidur pun engap buat napas, sempat pakai masker, besoknya masker bau asap rokok. bayangin aja, ga ada jendela tapi ada yg merokok di dalam.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Sep 2025
Ibu Febrina Ari Restuti Yang Terhormat, Salam Hangat dari Grand Zuri Hotel Dumai. Terima kasih telah memilih Grand Zuri Hotel Dumai dan meluangkan waktu untuk memberikan ulasan mengenai pengalaman menginap Ibu Febrina. Kami menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan yang Ibu Febrina alami, khususnya terkait kamar tanpa jendela serta bau asap rokok yang sangat mengganggu, meskipun Ibu telah memesan kamar non-smoking. Kami memahami bahwa kondisi tersebut tentu sangat tidak nyaman dan jauh dari harapan, terlebih lagi saat kualitas udara dalam kamar berdampak pada kenyamanan istirahat Ibu Febrina. Masukan Ibu sangat kami hargai dan menjadi perhatian serius bagi manajemen. Selain itu, kami juga akan memperketat pengawasan terhadap kebijakan non-smoking serta menindak tegas setiap pelanggaran yang terjadi apabila terdapat tamu merokok di ruangan yang tidak di perbolehkan merokok, demi menjaga kenyamanan semua tamu kami. Sekali lagi kami mohon maaf atas pengalaman yang kurang menyenangkan ini. Besar harapan kami untuk dapat menyambut Ibu Febrina kembali di masa mendatang, dengan pelayanan dan pengalaman menginap yang jauh lebih baik. Hormat kami Dimas Wira Kresna General Manager
D***i
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 18 minggu lalu
anak anak happy karena bisa staycation sekalian berenang
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
10 Sep 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manager
E***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 18 minggu lalu
Pengalaman yg menyenangkan, tapi untuk sarapan saya rasa kurang enak..
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
10 Sep 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manager
J***n
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 20 minggu lalu
tidak sesuai dgn catatan pesanan and lain kali kalo ada catatan harus direspon💪💪💪
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
26 Aug 2025
Dear bapak J*n. Terima kasih sudah memberikan masukan. Kami mohon maaf jika ada kekurangan pada pesanan Anda. Kami sudah cek catatannya dan akan kami jadikan pelajaran agar ke depannya tim kami bisa lebih teliti. Kami berharap Bapak/Ibu bersedia meluangkan waktu untuk menghubungi dan memberitahukan hal yang kurang berkenan. Bapak/ibu bisa menghubungi kami. Joni Sinurat, di nomor 082285555129. Terimkasih atas waktu nya. Hormat saya, Dimas WIra Kresna. General Manager
M***e
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 20 minggu lalu
Semua baik-baik saja, selalu menyenangkan menginap di hotel ini untuk kolega saya yang sedang berkunjung bekerja di Dumai.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
25 Aug 2025
Kepada M*e. Senang sekali mendengar kabar Anda. Kami senang kolega Anda selalu mendapatkan pengalaman yang luar biasa selama kunjungan bisnis mereka ke Dumai. Kami sangat menghargai Anda memilih hotel kami sebagai akomodasi pilihan Anda. Kami berharap dapat menyambut Anda dan kolega Anda kembali dalam waktu dekat. Salam hangat, Dimas Wira Kresna, General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
N***g
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 23 minggu lalu
Baik, ramah, menyenangkan, suasananya enak
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
03 Aug 2025
Salam Hangat dari Grand Zuri Dumai! Terimakasih atas ulasan positif Anda mengenai Grand Zuri Dumai. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap di sini. Tim kami selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk setiap tamu, dan umpan balik Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan berikutnya. Terimakasih Salam Hangat Dimas Wira Kresna General Manage
Jumlah review per halaman
20
40