Ini kali pertama kami menginap di sini dan ternyata menyenangkan, kamar yang luas dan bersih, ada balkonnya lagi. Salah satu spot favorit adalah tempat nongkrong yang tepat berada di depan hotel, sangat direkomendasikan, terima kasih, we were having a good time while staying in this hotel.