deMIRA Hotel Gubeng Surabaya

Lihat deMIRA Hotel Gubeng Surabaya
7,8
Memuaskan
Dari 1.133 review
Oleh traveler di
Kebersihan

7,9

Kenyamanan Kamar

7,9

Makanan

7,3

Lokasi

8,4

Pelayanan dan Fasilitas

7,9

Yang banyak dibahas tentang deMIRA Hotel Gubeng Surabaya
Semua
Akses (26)
Keramahan Staff (22)
Kamar Tidur (22)
Lingkungan Sekitar (21)
Suasana (20)
Jarak ke Pusat Kota (19)
Kamar Mandi (19)
Waktu Check-in/out (18)
Area Hotel (14)
Pilihan Aktivitas (12)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler deMIRA Hotel Gubeng Surabaya

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
A***N
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 3 minggu lalu
Kamarnya bagus, pelayanan juga oke, sangat amat rekomen.
Apakah review ini membantu?
Rizky K. S.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 12 minggu lalu
Not bad lah, nyaman, sudah langganan banget
Apakah review ini membantu?
I***e
icon-origin-TRAVELOKA
6,9
/10
Diulas 13 minggu lalu
Seprai kasur tidak lusuh. Blower mati. Sabun, odol, sikat beli semua.
Apakah review ini membantu?
P***a
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 15 minggu lalu
Ok untuk jaga pasien di Siloam deket banget. Lumayan murah
1 orang merasa terbantu
Traveler Terverifikasi
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 16 minggu lalu
Staf sangat ramah, kamar bersih dan nyaman.
Apakah review ini membantu?
Marliando P.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 18 minggu lalu
Pelayanan yang luar biasa, keramahan yang hangat, staf yang penuh perhatian, profesional, ramah, bersahabat, efisien, peduli, sopan, tepat waktu, dapat diandalkan, luar biasa, bijaksana, ramah, responsif, penuh hormat, terorganisir, akomodatif, berdedikasi, suportif, baik hati, suka menolong, tulus, ramah, bersih, nyaman, mengesankan, konsisten, berorientasi pada detail, ceria, dan luar biasa.
Read More
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
r***n
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 19 minggu lalu
staff ramah, akses mudah & dkt stasiun, pertama kali nyoba type cabin tempat tidur nyaman sayang untuk penyimpanan bawah kasurnya banyak debunya
Apakah review ini membantu?
F***e
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 19 minggu lalu
Overall ok ya,staf ramah banget, suasana enak, cuma kebersihan kamar aja kurang, lantai kurang bersih, spreinya butek kaya kotor..terima kasih
Apakah review ini membantu?
Mbak C.
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 21 minggu lalu
Tempat bersih, pelayanan baik, dekat RS Siloam. Cocok untuk tempat menginap penunggu keluarga yang sakit.
1 orang merasa terbantu
Norsailen
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 22 minggu lalu
enak kelur hotel tempat makanan banyak dan murah
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
2 orang merasa terbantu
Profile Picture
r moh j.
icon-Perjalanan Medis
Perjalanan Medis
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 23 minggu lalu
murah dan bersih dan dekat dengan tempat orang berjualan makanan
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Konstantin R.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 23 minggu lalu
Hotel yang bagus untuk menginap. Tidak besar tapi nyaman. Dekat tempat-tempat terkenal seperti Tunjungan Plaza, kafe, restoran, dan Stasiun Gubeng.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Fratagus S. P.
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 23 minggu lalu
staff hotel ramah ,parkir motor aman dpn Hotel. ((Transit Touring )).
Apakah review ini membantu?
s***i
icon-Perjalanan Medis
Perjalanan Medis
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 24 minggu lalu
Lokasi dekat RS Siloam, akses mudah
1 orang merasa terbantu
S***o
icon-Perjalanan Medis
Perjalanan Medis
icon-origin-TRAVELOKA
6,6
/10
Diulas 26 minggu lalu
Kunci kamar bermasalah, tidak bisa dipakai
Apakah review ini membantu?
E***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 27 minggu lalu
cuma ac sedikit kurang dingin
Apakah review ini membantu?
F***s
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 27 minggu lalu
Saya menginap selama tiga hari dua malam di hotel ini. Ketika saya datang, saya langsung bertemu resepsionis dan langsung check-in. Prosesnya cukup mudah. Secara keseluruhan, lantai satu hotel (ruang tunggu/resepsionis) cukup bagus, nyaman. Akses ke lantai atas bisa menggunakan tangga atau lift. Suasana kamar menurut saya nyaman. Kamar dilengkapi jendela, AC, TV, dan meja yang diatasnya ada beberapa jajanan yang bisa di beli. Sayangnya tidak disediakan perlengkapan mandi secara gratis seperti hotel yang lain (kurang tau kalau tamu lainnya). Untuk kamar mandi terdapat air panas dan air biasa. Resepsionis responsif dan ramah, bahkan dengan senang hati mengantar saya ke kamar saya. Secara keseluruhan hotel ini sudah cukup baik dan sesuai dengan harga, letaknya strategis dan pelayanannya baik. Semua ini hanya opini (pendapat) pribadi.
Read More
1 orang merasa terbantu
A***u
icon-origin-TRAVELOKA
6,6
/10
Diulas 30 minggu lalu
catatan buat kamar cabin. toilet dikasih minimal sabun cair lah. sabun saya masih baru ilang di toilet ukuran yang besar lagi untuk deposit juga terlalu mahal 150 harga kamar gak worted rasa nasgor hambar
1 orang merasa terbantu
I***a
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 30 minggu lalu
staff hotel ramah, ketika ada kendala juga sangat fast respon good lah
Apakah review ini membantu?
U***i
icon-Perjalanan Medis
Perjalanan Medis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 33 minggu lalu
Nyaman, dekat kemana-mana. Ada Circle ke. Dekat Siloam.
2 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40