Plus:
-Memilih hotel ini terutama krn lokasi. Berada di tengah kota, mau kemana-mana relatif mudah. Dekat dgn stasiun LRT, cukup jalan kaki sebentar. Dekat dgn mall, kalau mau ke PI tinggal nyeberang.
- Menu sarapan cukup beragam dan rasanya lumayan
- Staff-stafnya ramah.
Minus:
- Suara sangat berisik, entah suara mesin ac atau apa, serta suara aktivitas orang di luar terdengar keras.
- Keran showernya bermasalah.
- Kalau mau berjalan ke stasiun lrt, akan melewati tempat pembuangan sampah dgn bau yg tidak sedap.