Wisma Sederhana Medan Mitra RedDoorz

Lihat Wisma Sederhana Medan Mitra RedDoorz
8,3
Mengesankan
Dari 1.957 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,4

Kenyamanan Kamar

8,3

Makanan

8,0

Lokasi

8,5

Pelayanan dan Fasilitas

8,4

Yang banyak dibahas tentang Wisma Sederhana Medan Mitra RedDoorz
Semua
Jarak ke Pusat Kota (16)
Keramahan Staff (16)
Kamar Tidur (13)
Suasana (12)
Kamar Mandi (12)
Lingkungan Sekitar (11)
Waktu Check-in/out (10)
Ukuran Kamar (10)
Akses (9)
Ramah Keluarga (9)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Wisma Sederhana Medan Mitra RedDoorz

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Y***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
5,4
/10
Diulas 6 hari lalu
Ruangan itu berbau asap. Pemanas air tidak berfungsi.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Aril S.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 9 minggu lalu
Keren pokoknya! Dengan harga segitu nyaman, bersih minusnya gak ada sikat gigi doang wkwk, sama makanan didaerah situ kebanyakan chinnes food, jdi klo mau cari yang halal bisa grab food aja
3 orang merasa terbantu
R***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 12 minggu lalu
Bagus, nyaman banget, recommended
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Clifton T.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 16 minggu lalu
Bisa lah dengan harga segitu, bisa lah
1 orang merasa terbantu
h***y
icon-Perjalanan Medis
Perjalanan Medis
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 21 minggu lalu
Pertahankan dan semakin maju ke depannya 👍
3 orang merasa terbantu
B***u
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 22 minggu lalu
its so far..menarik dan bagus. tidak jauh dri lapangan merdeka.cenyerpoin.danbtempat2 lain..tpi suasananya...krn saya muslim,lihat2 B2 was2 untuk makan..selian itu rekom
2 orang merasa terbantu
W***y
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 26 minggu lalu
Good location in Medan City, dekat dengan toko yang banyak jual makanan.
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Ukhtia K.
icon-origin-TRAVELOKA
5,0
/10
Diulas 27 minggu lalu
kamar bauk apek.bau kaporit.kamar mandi tersumbat.minta ganti kamar tpi gk dikasih.padahal baru saja chek in.sangat tidak direkomendasi
3 orang merasa terbantu
Limawati
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 30 minggu lalu
Selalu menginap di wisma sederhana
Apakah review ini membantu?
E***y
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 35 minggu lalu
Ada di pusat kota, tempat cukup strategis, kamar sesuai dengan budget, boleh lah untuk persinggahan sementara.
2 orang merasa terbantu
Limawati
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 37 minggu lalu
Tempat-nya nyaman enak, jauh dari pusat kota dekat.
Apakah review ini membantu?
Limawati
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 38 minggu lalu
Kamar-nya nyaman, enak, besar, murah.
1 orang merasa terbantu
S***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 40 minggu lalu
Ini budget hotel yang oke banget dan sangat melebihi ekspektasi untuk harganya yang sangat sangat terjangkau. Sudah pasti saya akan balik lagi menginap di sini. Kamarnya sesuai dengan gambar dan fasilitas kamar semuanya berfungsi dengan baik. TV, AC, water heater, kasur (king size) semuanya enggak ada masalah. Ada ceret pemanas juga tapi saya enggak coba. Bahkan ada brankas juga ya ampun. Kamar yang saya book tipe deluxe dan menurut saya itu luas. Bukan tipe yang buka kamar langsung kena lemari atau kasur. Enggak ada lemari tapi ada kabinet yang lebih dari cukup untuk susun pakaian. Kalau kamar mau dibersihkan, bisa request sebelum jam 12 siang. Amenities mandinya standar tapi saya enggak masalah karena saya sediakan sendiri, yang penting buat saya di sana sudah disediakan handuk bersih dan air mineral setiap hari. Kalau air minumnya kurang, di sana juga menjual air mineral, snack atau beberapa kebutuhan lain. Untuk yang non-muslim, sepanjang Jl. Selat Panjang itu jualan makanan mostly chinese food (non-halal). Tapi untuk pesan makan online pun sangat banyak pilihannya karena lokasinya memang strategis. Kalau ngomong kekurangannya mungkin hanya bau dari kamar mandinya yang agak kurang enak, tapi masih bisa saya toleransi dan enggak begitu mengganggu. Staff-nya semua profesional dan ramah. Thank you for the good experience!
Read More
4 orang merasa terbantu
L***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 43 minggu lalu
Saya suka nginap di hotel Misma. Tapi sayang pelayanan-nya kurang baik aja.
2 orang merasa terbantu
L***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 44 minggu lalu
Tempat nya enk nyanan pelanan staff nta kurang baik
1 orang merasa terbantu
L***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 44 minggu lalu
Pelayanan staff kurang baik
4 orang merasa terbantu
Profile Picture
Jhonstar S.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 51 minggu lalu
7 hari nginap mantap akan kembali kesana jika ke meda karyawan ramah
2 orang merasa terbantu
Marzuki S.
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 51 minggu lalu
Wisma-nya dari pertokoan. Untuk kuliner sih di sekitar-nya sangat banyak, baik halal dan non-halal. Dekat banget dengan stasiun KA. Untuk buat transit sudah lumayan lah...
Apakah review ini membantu?
R***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 51 minggu lalu
Hotelnya terletak di pusat kota, cocok untuk tempat transit.
2 orang merasa terbantu
Chika C. R. C.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 51 minggu lalu
Rekomendasi menginap di sini. Harga murah, kamar bagus, bersih, wangi. Dapat air mineral, sabun, sampo dan juga tersedia handuk. Next kalau ke edan, menginap di sini lagi deh. TV berfungsi, Wi-Fi kencang. Kamar mandi juga luas dan bersih.
2 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40