Hotel Niagara Malang

Lihat Hotel Niagara Malang
8,3
Mengesankan
Dari 174 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,2

Kenyamanan Kamar

8,3

Makanan

8,5

Lokasi

8,6

Pelayanan dan Fasilitas

8,4

Yang banyak dibahas tentang Hotel Niagara Malang
Semua
Keramahan Staff (8)
Ukuran Kamar (8)
Kamar Tidur (8)
Akses (7)
Waktu Check-in/out (7)
Lingkungan Sekitar (6)
Ramah Keluarga (6)
Suasana (6)
Kamar Mandi (6)
Jarak ke Pusat Kota (5)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hotel Niagara Malang

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
D***y
icon-origin-TRAVELOKA
5,7
/10
Diulas 4 minggu lalu
tempat tidur sangat berdebu, dan sedikit horor.
Apakah review ini membantu?
R***I
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 8 minggu lalu
Pelayanan bagus & suasana nyaman
Apakah review ini membantu?
Y***f
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 15 minggu lalu
Pengalaman baru dengan bangunan yang bersejarah. Bersih, terawat, luas. Fasilitas AC + air panas berfungsi dengan baik. Pelayanan baik banget.
Apakah review ini membantu?
S***h
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 15 minggu lalu
2x-nya menginap di sini sendirian. Nyaman, adem, dan pelayanan staff-nya benar-benar baik dan berdedikasi. Terima kasih
Apakah review ini membantu?
S***h
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 20 minggu lalu
nginep disini sendirian dan Alhamdulillah aman. rather than spooky, yang kurasakan malah berasa bangsawan jaman hindia belanda tinggal di kamar super besar 😂 untuk yg suka bangunan tua ini bener-bener tempat nginep yg tepat karena arsitektur bangunannya benar-benar cantik. staffnya ramah dan helpful, kamar bersih, ac dingin, kamar mandi bersih, view dr kamar bisa liat gunung arjuno, gunung wedon, dan sunrise. AC nya dingin tp bunyi, udah waktunya servis. untuk harga segini sangat oke, sekali lagi terutama untuk yang suka bangunan tua. kalau cari hotel yg modern dgn fasilitas modern yg lengkap memang kurang cocok. overall i love this hotel. terima kasih untuk owner, manajemen, dan seluruh staff hotel yang sudah memberikan pelayanan baik dan turut serta merawat bangunan peninggalan sejarah dan budaya yang sangat indah ini
Read More
3 orang merasa terbantu
Guest
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 21 minggu lalu
Absolutely stunning decoration. Every detail is artistic. Ukuran kamar sangat luas. Saya menginap pada tipe kamar deluxe. Kamar mandi bersih. Kesan pertama saat memasuki area hotel, aroma khas kayu segar tercium, kusen menggunakan kayu dengan kualitas terbaik, bangunan tampak megah, mewah dan bernilai seni tinggi. Lokasi dekat dengan Pasar Lawang, aksesnya mudah, dapat ditempuh dengan bis Surabaya - Malang, dan turun di Pasar Lawang. Singkirkan jauh-jauh pikiran nuansa horor, karena hotel Niagara benar-benar mengesankan, menginap di sini membuat saya merasa seperti keturunan bangsawan old money. Hahaha
Read More
1 orang merasa terbantu
Eldian F.
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 25 minggu lalu
Jauh dari kata seram, pelayanan ramah.
2 orang merasa terbantu
s***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 25 minggu lalu
Lumayan, kamar bersih, ruangan luas.
1 orang merasa terbantu
Widya P. K.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 27 minggu lalu
Kamar SW3 yang bagus. Saat baru datang dan bingung memilih antara SW3 atau SW5, Roomboy Pak Wildan mengarahkan untuk Memilih SW3 saja karena lebih luas. . Benar saja kamarnya lebih luas dan saat mau bayar, diarahkan juga via Traveloka supaya mendapat harga yg lebih murah, dan benar saja mendapat potongan jika pembayaran via Aplikasi. . Setelah Check-in hotel dan masuk kamar. Suasana baru terasa, Kamar terasa Bagus & Nyaman. Tidak salah pilih SW3 karena selain luas, posisi kanar terlihat dari pos Security sehingga menambah kenyamanan. . Staycation yg sempurna. Kamar SW ini selalu ramai di akhir pekan, Untung saja saya Check-in saat Weekday dan Extend 1 hari kemudian. Bahkan saat pagi di beri Bonus Nasi Goreng. Padahal Saya pesan kamar yg tanpa Include Sarapan. Saya pun sampai lupa memotret apapun di Hotel Niagara. Sehingga saat saya ingin Unggah foto, tidak ada satupun foto-foto yg tersimpan. . Pengalaman spiritual yang tak terlupakan.
Read More
3 orang merasa terbantu
F***X
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 51 minggu lalu
Semuanya hebat. Dua jempol ke atas, plus jempol kakiku.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
9 orang merasa terbantu
Sariyah S.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 56 minggu lalu
Ini hotel sangat strategis, lokasi dekat dengan toko-toko oleh-oleh dan warung-warung makan. Banyak di luar hotel atau ruko-ruko dekat pasar yang tidak jauh dari hotel. Hotel terletak di pinggir jalan raya, tapi ada area kosong beberapa meter untuk mobil masuk dan keluar dengan dibatasi portal dan pos kecil sekuriti sebagai pemisah antara jalan raya dan gedung hotel. Gedung terlihat tua, tapi tetap terawat baik dan masih terlihat kokoh. Saya rasa hotel ini adalah hotel yang cukup mewah pada zaman-nya. Nuansa klasik.
Read More
7 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
28 Dec 2024
Terima kasih atas kedatangannya semoga Ibu dan keluarga selalu diberi kesehatan agar bisa berjumpa lagi
Profile Picture
Lisa K.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 57 minggu lalu
Hotel Niagara Lawang sangat nyaman, tenang, dan bersih. Udara seger banget nggak seperti Surabaya yang panas. Sukses selalu Hotel Niagara Lawang, sampai bertemu di lain waktu.
6 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
28 Dec 2024
Terrma kasih kedatangannya Ibu Lisa, sehat selalu semoga kita bisa berjumpa lagi
E***r
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 63 minggu lalu
Staff ramah, kamar luas. Air lancar. Dekat dengan pasar dan tempat makan.
5 orang merasa terbantu
D***e
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 66 minggu lalu
Kata orang serem. Tapi bersih dan ok. Buat aku yang suka bangunan belanda.
4 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
17 Oct 2024
Terima kasih sudah berkunjung, semoga bisa datang lagi ke Hotel Niagara
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
I***h
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 77 minggu lalu
Seru bangunannya unik dingin juga kamar luas banget cocok buat yang punya anak kecil.
4 orang merasa terbantu
A***g
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 78 minggu lalu
Tempatnya bersih, kalau dari luar memang kelihatan seperti bangunan tua, namun setelah masuk ke halaman beda, hawanya adem. Kebetulan saat itu ambil yang bangunan baru yang di samping. Dan ibu-nya juga ramah sekali. Eh, pulang-pulang saat check out malah dikasih oleh-oleh ibu-nya. Terima kasih banyak Bu.
10 orang merasa terbantu
H***n
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 82 minggu lalu
Alhamdulillah, amin. Semoga bermanfaat dan usahanya amin-amin di rumah tangga kita nanti akan muncul.
3 orang merasa terbantu
Warda T.
icon-origin-TRAVELOKA
5,7
/10
Diulas 99 minggu lalu
Pelayanan nya sekarang kurang bagus, gak kaya dulu. Untuk kebersihannya juga kurang, kemarin 2 bed cover ada noda ntah apa itu, dan gak di beri bed cover lagi dengan alasan semuanya kotor dan sedang di cuci. Sayang banget padahal setiap tahun 2 kali ke lawang nginepnya di sini. Baru kali ini sekecewa ini nginep di niagara.
19 orang merasa terbantu
I Wayan D. W.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 147 minggu lalu
Hotel klasik yang cukup baik, mungkin untuk management bisa di lebih percantik lagi hotelnya agar kesan klasiknya terawat. Saya menginap di sini cukup nyaman dan tenang tidak ada yang seperti cerita-cerita di luar, saya nyaman tinggal di hotel ini, masukan saya agar kesan klasiknya dipertahankan dan dijaga.
16 orang merasa terbantu
Eko Teguh T
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 149 minggu lalu
Enjoy aja menginap di sana, tenang suasananya, saya sarankan menginapnya di lantai 1atau lantai 2 aja. Gak terlalu tinggi soalnya tidak ada lift.
20 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40