Tempatnya strategis, dekat sekali ke Chinatown juga stasiun kereta, kamarnya sangat bersih juga kasurnya empuk, dan mereka memberikan teh, kopi, ovaltin di depan lobi, sangat memuaskan... Staff juga sangat baik membantu semua pertanyaan, untuk orang Indonesia yang tidak terlalu lancar bahasa Inggris bisa ke sini, staff bisa bahasa Melayu, jadi mudah bertanya, sangat memuaskan di sini, terima kasih banyak..