Hersya Boutique Hotel Surabaya, Azana Hotels Collection

Lihat Hersya Boutique Hotel Surabaya, Azana Hotels Collection
8,4
Mengesankan
Dari 2.971 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,4

Kenyamanan Kamar

8,5

Makanan

8,2

Lokasi

8,4

Pelayanan dan Fasilitas

8,5

Yang banyak dibahas tentang Hersya Boutique Hotel Surabaya, Azana Hotels Collection
Semua
Staff Friendliness (43)
Ambiance (41)
Accessibility (37)
Hotel Area (36)
Surroundings (35)
Check-in/out Time (32)
Bedroom (32)
Distance to City Center (31)
Bathroom (31)
Family Friendly (29)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hersya Boutique Hotel Surabaya, Azana Hotels Collection

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
B***i
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 jam lalu
Staff hotel ramah, harganya murah untuk hotel sekelas ini, lingkungannya tenang karena di area perumahan dan enak banyak penjual makanan di sekitar hotel.
Apakah review ini membantu?
Dietra A.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 2 minggu lalu
Hersya untuk katagori hotel bintang 3 nilai nya ok. Kamar AC nya dingin, tempat tidur nyaman. Furniture model lama tapi ok. Handuk hiks udah tampak lama, begitu juga Wastafelnya. ok lah dengan harganya. Untuk makanan masih bisa ditingkatkan rasanya lagi ya, walau variasi tidak banyak tapi kalau rasa juara, ya tetap top loh. Disekitar jalan dikit ada banyak makanan dan dekat dengan Toko sejuta umat Indomaret dan Alfamart
Read More
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
27 Dec 2025
Yth Dietra A. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Boutique Hotel Surabaya Azana Hotels Collection,Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat DBL Arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
S***o
icon-origin-TRAVELOKA
6,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
Overall dengan harga serupa tergolong kurang optimal dari fasilitas kamar mandi., air kurang kenceng keluar dan handuk nampak sudah usang dan belum diganti.
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
27 Dec 2025
Yth Bapak/ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Boutique Hotel Surabaya Azana Hotels Collection,Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat DBL Arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
Hendra W.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 minggu lalu
Mohon perhatiannya...waktu check-in kamar masih belum siap, kami nunggu sampai pukul 15 lebih...over all is oke...thanks..
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
27 Dec 2025
Yth Hendra W. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Boutique Hotel Surabaya Azana Hotels Collection,Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat DBL Arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
H***i
icon-origin-TRAVELOKA
5,0
/10
Diulas 4 minggu lalu
merasa tidak puas, ac tidak dingin, air kamar mandi kecil, makanan sarapan pagi tidak prasmanan. nasi box
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Dec 2025
Yth Bapak/Ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Boutique Hotel Surabaya Azana Hotels Collection, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
M***H
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 5 minggu lalu
lokasi dekat jalan raya meskipun sedikit masuk. Pelayanan bagus, harga murah, bersih. Catatan : seprai ada bercak
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
15 Dec 2025
Yth Bapak/Ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Boutique Hotel Surabaya Azana Hotels Collection, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
M***M
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 6 minggu lalu
Selama 6 hari menginap di sini, sangat nyaman apalagi lokasinya dekat dengan perkantoran jadi tinggal jalan kaki ke kantor sudah sampai, dan untuk masalah makanan enggak usah takut dekat hotel banyak sekali jajanan lokal, kalau dinas ke Surabaya pasti menginapnya di sini.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
01 Dec 2025
Yth Bapak/Ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Boutique Hotel Surabaya Azana Hotels Collection,Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat DBL Arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
Devinta F.
icon-origin-TRAVELOKA
8,7
/10
Diulas 6 minggu lalu
overall oke, kekurangan hanya 1,AC di kamar kami waktu itu suaranya agk berisik
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
15 Dec 2025
Yth Bapak/Ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Boutique Hotel Surabaya Azana Hotels Collection, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
usep s.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 7 minggu lalu
Harga murah dan lokasi strategis
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
15 Dec 2025
Yth Bapak/Ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Boutique Hotel Surabaya Azana Hotels Collection, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
A***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,0
/10
Diulas 9 minggu lalu
Tempatnya lumayan strategis, mau beli sarapan juga banyak pilihan di sekitar hotel, mau jalan-jalan juga masih terjangkau jaraknya. Fasilitas di kamar cukup lengkap, tapi telepon tidak berfungsi, pas masuk kamar bau rokok padahal minta bebas asap rokok, semoga ke depannya bisa diperbaiki.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
17 Nov 2025
Terima kasih atas waktu dan kesediaan Anda untuk berbagi ulasan. Kami senang mengetahui bahwa lokasi kami memberikan kenyamanan dan kemudahan bagi Anda selama menginap. Namun, kami turut memohon maaf atas ketidaknyamanan yang Anda alami terkait telepon kamar yang tidak berfungsi dan adanya aroma rokok di kamar meskipun Anda telah memesan kamar bebas asap rokok. Masukan Anda sangat berharga bagi kami, dan kami akan segera melakukan evaluasi serta perbaikan agar hal serupa tidak terjadi di kemudian hari. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali dengan pengalaman menginap yang lebih baik. Salam hangat, Hersya Boutique Hotel Surabaya
Traveler Terverifikasi
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 10 minggu lalu
Hotel nyaman ,tengah kota ,staff friendly banget...serasa di rumah sendiri...soal harga bersahabat sekali...untuk grup dengan rombongan besar ( pakai bus ),mungkin agak terkendala..karena lokasi akses ada portal jam 10 malam..lain kesempatan pasti balik kesini...
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
17 Nov 2025
Terima kasih atas ulasan positif yang Anda berikan. Kami sangat senang mendengar bahwa Anda merasa nyaman, menikmati lokasi kami yang berada di tengah kota, serta mendapatkan pelayanan yang ramah dari staf kami hingga membuat Anda merasa seperti di rumah sendiri. Kami juga berterima kasih atas apresiasi Anda terkait harga yang bersahabat. Terkait kendala akses untuk rombongan besar dengan bus akibat adanya portal yang ditutup pada pukul 10 malam, kami mohon maaf atas ketidaknyamanan tersebut. Masukan ini akan kami evaluasi untuk mencari solusi terbaik agar tamu rombongan tetap dapat merasa nyaman dan terbantu. Kami menantikan kedatangan Anda kembali pada kesempatan berikutnya. Salam hangat, Hersya Boutique Hotel Surabaya
Traveler Terverifikasi
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
6,5
/10
Diulas 13 minggu lalu
(-) AC ngga dingin, fasilitas air shower kurang kencang alirannya, dispenser sabun kosong.. (+) Bisa refill minum air mineral dispenser, banyak pilihan makanan sekitar
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
17 Oct 2025
Yth. Bapak/Ibu, Terima kasih telah meluangkan waktu untuk memberikan ulasan dan masukan yang membangun. 🙏 Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan terkait AC, aliran air shower, dan ketersediaan sabun. Masukan Anda sudah kami teruskan ke tim housekeeping dan teknisi agar segera diperbaiki. Kami juga senang mendengar Anda menyukai fasilitas refill air mineral serta lokasi kami yang dekat dengan berbagai kuliner. Semoga kami dapat memberikan pengalaman menginap yang lebih baik di kunjungan Anda berikutnya. Salam hangat, Manajemen Hersya Boutique Hotel Surabaya
J***r
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 14 minggu lalu
Hotel murah tapi fasilitasnya sangat bagusss polll!!
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
17 Oct 2025
Yth. Bapak/Ibu, Terima kasih banyak atas ulasan positif dan antusiasmenya! Kami senang sekali mendengar Anda puas dengan fasilitas serta pengalaman menginap di Hersya Boutique Hotel Surabaya. Semoga kami selalu bisa memberikan pelayanan terbaik di setiap kunjungan Anda berikutnya! Salam hangat, Manajemen Hersya Boutique Hotel Surabaya
H***t
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 16 minggu lalu
Jarak ke tempat dinas dekat. Harga relatif murah. Kamar nyaman.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
25 Sep 2025
Yth Bapak/ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Front One Inn Surabaya, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
Profile Picture
Andhi B. A.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 16 minggu lalu
Tempatnya bagus dan rapi. Pelayanannya baik.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
25 Sep 2025
Yth Bapak/ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Front One Inn Surabaya, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
N***c
icon-origin-TRAVELOKA
7,4
/10
Diulas 17 minggu lalu
saya memberikan masukan aja.mendingan jangan pakai deposit KTP ya.rawan hilang.Ini sy co KTP sy nggak ada katanya.pdhl sy serahkan unt deposit. mana KTP urusnya ribet
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
10 Sep 2025
Yth Bapak/ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Front One Inn Surabaya, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
M***H
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 18 minggu lalu
Pelayanan ramah dan menyediakan musala
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
02 Sep 2025
Yth Bapak/ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Front One Inn Surabaya, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
Elisabeth
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
6,6
/10
Diulas 20 minggu lalu
Lokasi strategis, hanya saja hotel sangat apa adanya, harusnya bisa ditingkatkan. Kamar pertama AC nya berisik sekali, kemudian tukar kamar tapi pas buka jendela, dikasi kamar yg viewnya tembok sebelah dengan outdoor AC
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
21 Aug 2025
Yth Ibu Elisabeth. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Front One Inn Surabaya, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
D***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 21 minggu lalu
Agak shock sama kamar mandi bau bgt, ac juga gak dingin, tv gak nyala Semoga bisa ada perbaikan
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
19 Aug 2025
Yth Bapak/Ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Front One Inn Surabaya, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
M***p
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 21 minggu lalu
Tempat-nya enak, nyaman, dan cocok untuk tempat beristirahat bersama keluarga Ini sudah pemesanan ke-3 kalinya.
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
19 Aug 2025
Yth Bapak/Ibu. Terima kasih banyak telah memberikan tanggapan dan rating, untuk Hersya Front One Inn Surabaya, Kepuasan dan saran anda adalah prioritas kami demi kenyamanan akan kami sampaikan ke departement terkait menjadi bahan evaluasi kami, hotel yang murah di Surabaya, hotel di Surabaya Selatan, hotel yang dekat Polda Jatim, hotel dekat Royal Plaza, hotel dekat dbl arena, hotel dekat Graha Pena, hotel dekat Jatim Expo. Kami nantikan kunjungan kembali dihotel kami. Salam hangat, Thoriq Rahmad Wakhid Hotel Manager.
Jumlah review per halaman
20
40