Wing Hotel Kualanamu Airport

Lihat Wing Hotel Kualanamu Airport
8,6
Mengesankan
Dari 6.075 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,9

Kenyamanan Kamar

8,8

Makanan

8,3

Lokasi

8,7

Pelayanan dan Fasilitas

8,6

Yang banyak dibahas tentang Wing Hotel Kualanamu Airport
Semua
Keramahan Staff (81)
Ukuran Kamar (81)
Kamar Tidur (75)
Area Hotel (71)
Suasana (70)
Akses (68)
Kamar Mandi (67)
Lingkungan Sekitar (65)
Waktu Check-in/out (48)
Ramah Keluarga (46)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Wing Hotel Kualanamu Airport

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Jaka P. S.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 1 minggu lalu
Kami sangat senang menginap di Wing Hotel Kualanamu, kamar bersih dan pelayanannya juga ramah.
Apakah review ini membantu?
Ade S.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 1 minggu lalu
Lokasi sangat strategis ke bandara, ada shuttle ke airport juga dan bisa menginap kendaraan di hotel ini selama libur ke luar kota. And thanks to upgrade my room!!
Apakah review ini membantu?
R***i
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 2 minggu lalu
Lokasi strategis dari bandara dan kuliner yang dekat
Apakah review ini membantu?
F***i
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Sangat cocok karena dekat dengan bandara
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Nursaimah B.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Bagus hotel-nya dan nyaman menginap di sini, dekat dengan bandara kalau untuk mau transit atau flight pagi.
Apakah review ini membantu?
Traveler Terverifikasi
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 minggu lalu
Fasilitas nyaman dan dekat dengan bandara
Apakah review ini membantu?
Adityakhrisna A. W.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 5 minggu lalu
Staff Bapak Irfan sangat koordinatif dan membantu selama stay dan sesudah stay (urusan barang tertinggal)
1 orang merasa terbantu
f***i
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 5 minggu lalu
hotel transit dimedan yang sangat bagus dari harga yang termasuk terjangkau fasilitas kamar lengkap pelayanan bagus dan breakfast yg bervariasi serta enak thanks
Apakah review ini membantu?
Putriani P.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 6 minggu lalu
Tersedia bus ke bandara yang memudahkan untuk melanjutkan perjalanan menggunakan pesawat melalui Bandara Kualanamu.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
05 Dec 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
Traveler Terverifikasi
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 7 minggu lalu
Staf hotel ramah dan sangat nyaman
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
25 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
Hasan A.
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 7 minggu lalu
Dekat dari Bandara, ada beberapa restoran di dekat hotel, penjemputan gratis ke dan dari bandara
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
25 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
Profile Picture
Eko Y.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 7 minggu lalu
Saya sering menginap di Wing Hotel karena nyaman, bersih, akses ke bandara dekat, cafe dekat, minimarket dekat, mantap lah.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
25 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
Profile Picture
Shintia M. S.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 8 minggu lalu
Lokasinya sangat dekat dengan bandara, kamarnya pun bersih dan nyaman.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
17 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
d***r
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 9 minggu lalu
Keseluruhan sangat baik dan cocok untuk akomodasi penerbangan transfer
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
11 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
A***o
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,7
/10
Diulas 9 minggu lalu
Staf hotel ramah, pelayanan cepat, kami tiba pk 23.30. Kamar dan kamar mandi bersih, ac dingin. Resto di luar hotel sekitar 20 meter jalan kaki. Waiters sepertinya kewalahan melayani tamu yg banyak, misal susu dan selai coklat habis tdk direfill, Nilai plus dekat bandara dan harga yg menarik.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
11 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
A***o
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,0
/10
Diulas 9 minggu lalu
Staf hotel ramah, pelayanan cepat, kami tiba pk 23.30. Kamar dan kamar mandi bersih, ac dingin. Resto di luar hotel sekitar 20 meter jalan kaki. Waiters sepertinya kewalahan melayani tamu yg banyak, misal susu dan selai coklat habis tdk direfill, Nilai plus dekat bandara dan harga yg menarik.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
11 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
M***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 9 minggu lalu
Bagus, sesuai harga, kamar luas dan dekat bandara
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
11 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
Profile Picture
Rivial F.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 9 minggu lalu
Tempat nyaman, bersih, petugasnya ramah
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
11 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya.
Ruis I.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 10 minggu lalu
Tempat dan fasilitas memang terbaik yang saya alami. Sangat di rekomendasi untuk rekan-rekan yang ingin mencari penginapan.
Apakah review ini membantu?
A***i
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 10 minggu lalu
Tempatnya strategis, dekat dengan airport.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
01 Nov 2025
Terima kasih sudah memberi rating untuk Wing Hotel Kualanamu. Kami menunggu kunjungan selanjutnya. Mari kunjungi akun Instagram kami https:/w. Instagram. Com/winghotelkualanamu9/ untuk mendapatkan informasi terbaru dari kami. Regards
Jumlah review per halaman
20
40