Hotel Grand Putra Syariah Kebumen

Lihat Hotel Grand Putra Syariah Kebumen
8,7
Mengesankan
Dari 889 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,7

Kenyamanan Kamar

8,7

Makanan

8,3

Lokasi

8,9

Pelayanan dan Fasilitas

8,7

Yang banyak dibahas tentang Hotel Grand Putra Syariah Kebumen
Semua
Keramahan Staff (24)
Kamar Tidur (24)
Jarak ke Pusat Kota (22)
Ukuran Kamar (21)
Suasana (19)
Area Hotel (19)
Rasa (19)
Akses (18)
Waktu Check-in/out (17)
Kamar Mandi (16)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hotel Grand Putra Syariah Kebumen

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Traveler Terverifikasi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 1 minggu lalu
Yang sangat mengesankan, mobil dicucikan. Alhamdulillah, sesuatu yang positif dan perlu diteruskan.
Apakah review ini membantu?
A***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 5 minggu lalu
Kedua kalinya staycation ke Kebumen dan menginap di sini. Lokasinya strategis dan masih tetap sama pelayanan-nya bagus, bersih, nyaman, dan murah.
Apakah review ini membantu?
M***M
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 8 minggu lalu
pelayanan ramah,kamar bersih,di sediakan sajadah,menu breakfast kurang bervariasi
Apakah review ini membantu?
Traveler Terverifikasi
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 9 minggu lalu
Ok, semua makanan juga enak, bersih juga.
Apakah review ini membantu?
Dini R.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 12 minggu lalu
Selalu nyaman di sini, staf ramah dan baik hati, setiap hari mobil dibersihkan, dekat juga dengan masjid
Apakah review ini membantu?
Dini R.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 12 minggu lalu
Sering menginap di sini, saat sedang tugas luar kota, staf ramah dan baik, setiap hari bagian luar mobil dibersihkan, makanannya tidak banyak variasi tapi seringnya makanan ala rumahan jadi selalu cocok.
Apakah review ini membantu?
n***a
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 13 minggu lalu
Lokasi strategis dan recommended for all
Apakah review ini membantu?
T***k
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 14 minggu lalu
3 malam di hotel ini sangat nyaman... AC dingin, air panas, wifi mantap... sarapannya sederhana, tapi dari segi rasa cocok banget di lidah saya dan suami..saya suka dengan menu pecel nya , hanya saja-kasur nya agak keras... tapi aman buat punggung saya. next time klo ke kebumen, bakal balik ke hotel ini
Apakah review ini membantu?
P***T
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 15 minggu lalu
Ok sekali tempatnya... Dekat pusat kota
Apakah review ini membantu?
i***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 16 minggu lalu
Hotel yang bersih, nyaman, aman, staff ramah, sopan, dan helpful, check-in checkout cepat mudah, ada sajadah very good, ada welcome drink, seprei bersih wangi, AC dingin mantap, kamar mandi bersih handuk wangi, amenities lengkap, breakfast enak simple bersih, harga terjangkau, sebelahan dengan minimarket, Indo & Alfa, berada di pusat kota Kebumen. Recommended choices. Jika ke Kebumen, saya akan ke sini lagi.
Read More
Apakah review ini membantu?
F***r
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 21 minggu lalu
Hotelnya nyaman, bersih dan pelayanan hotel baik
Apakah review ini membantu?
Roby S.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 21 minggu lalu
Sangat bagus dan layak untuk ditinggali. Terima kasih
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
M***h
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 30 minggu lalu
Sudah langganan menginap di sini kalau antar anak ke pesantren al Huda, wlaupun harga terjangkau tapi fasilitas ga kalah sama hotel2 mahal, di lengkapi lift juga.tempat nyaman, bersih, AC juga dingin dekat indomart, kl mau naik Grab juga gampang krn langsung di depan jalan raya.kalau malam ada pedangang nasi goreng,bakmi goreng tinggal jalan keseberang jalan. untuk menu makanan standar ya kurang variasi krn menyesuaikan harga. recommended banget pokoknya. Terima kasih hotel grand putra🙏🙏
Read More
Apakah review ini membantu?
F***h
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 31 minggu lalu
bersih kamarnya, ac dingin, air panas dikamar mandi juga berfungsi, sarapannya dapet nasi pecel yang bisa kita racik sendiri macam2 sayurnya dan rasanya juga enak, saran aja buat di dalam kamar diberi tisu dan sabun dikamar mandinya lebih baik ganti varian karena aromanya kurang sedap
2 orang merasa terbantu
P***n
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 37 minggu lalu
Sangat mengesankan. Bersih, nyaman, dan terbaik. Terima kasih.
Apakah review ini membantu?
I***l
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 39 minggu lalu
Menyenangkan menyenangkan menyenangkan
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Asep R. S.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 40 minggu lalu
Pegawainya sangat ramah, check in dini hari pun mudah ada yang jaga, sangat strategis dari kota Kebumen ke mana-mana akses jadi mudah, harga lumayan terjangkau sudah include breakfast, pesan di app dapat promo jadi harga murah, makanan breakfast lumayan enak. AC pendingin sangat baik, kamar mandi juga cukup baik tidak ada kendala, kebersihan lumayan bersih. Terima kasih
Read More
1 orang merasa terbantu
N***r
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
9,6
/10
Diulas 40 minggu lalu
Overall bagus tapi untuk breakfast makanan pada habis tidak dicek dan tidak direfill secepatnya.
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Fauji A.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 40 minggu lalu
Staf ramah, kamar bersih, cuman kalau agak malam suka agak bau dari WC.
Apakah review ini membantu?
A***f
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 41 minggu lalu
Pelayanannya baik, ada yang kurang untuk smoking area belum ada.
Apakah review ini membantu?
Jumlah review per halaman
20
40