Terima kasih kak Lutfi Alfarisi telah bermalam di tempat kami. Tidak mengurangi rasa hormat pihak kami selalu konfirmasi dengan sopan menjelang jam check out pukul 12.00 perihal extend atau tidak tentunya dengan ramah pula. Karena SOP kami wajib menyampaikan. Kami bisa membuktikan via invoice, CCTV, bukti chat bahwa karyawan sudah menjalani SOP dengan benar. Jika kakak membuat ulasan tentunya harus ada pembuktian yang otentik jika ada kesalah pahaman pasti kami siap memperbaikinya. Terima kasih kak,salam hormat.