menginap di hotel s loft Manado merupakan salah satu pengalaman yang menyenangkan buat saya. mulai dari ramahnya petugas hotel saat check in hingga check out. Kamar hotel modern, minimalis, estetik dan semuanya cantik, rapi. Sarapan di hotel, jangan sampai terlewatkan!
aneka menu mulai dari starter, main course hingga dessert, semuanya nikmat. Chef hotel juga ramah.