Hotel Urban Latifa Yogyakarta

Lihat Hotel Urban Latifa Yogyakarta
8,3
Mengesankan
Dari 210 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,3

Kenyamanan Kamar

8,3

Makanan

8,0

Lokasi

8,6

Pelayanan dan Fasilitas

8,4

Yang banyak dibahas tentang Hotel Urban Latifa Yogyakarta
Semua
Keramahan Staff (11)
Jarak ke Pusat Kota (10)
Ukuran Kamar (10)
Ramah Keluarga (9)
Kamar Tidur (9)
Suasana (8)
Kamar Mandi (7)
Area Hotel (7)
Waktu Check-in/out (6)
Lingkungan Sekitar (4)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hotel Urban Latifa Yogyakarta

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Traveler Terverifikasi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 2 minggu lalu
Letaknya dekat dengan jalan utama, kamar cukup luas, proses check-in cepat, dan bisa parkir mobil di dalam halaman hotel. Di sekitarnya ada beberapa warung dan tempat makan, jadi mudah cari jajan. Harga yang ditawarkan terjangkau di musim padat liburan sesuai dengan fasilitas hotelnya.
Apakah review ini membantu?
D***y
icon-origin-TRAVELOKA
9,3
/10
Diulas 15 minggu lalu
Staf hotel ramah, suasana nyaman dan dekat dengan pusat kota.
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Dhedy P.
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 17 minggu lalu
Lumayan untuk hotel dengan harga segitu
Apakah review ini membantu?
k***o
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
6,2
/10
Diulas 27 minggu lalu
semua kamar berbau asap rokok ,sudah pindah di 3 kamar ,tetap sama saja.. kebersihan di dalam kamar juga kurang terkontrol.selimut ada bercak2 noda mencurigakan.huft.. kayanya ga recomended untuk keluarga .cocoknya buat transit aja.
1 orang merasa terbantu
r***o
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,1
/10
Diulas 28 minggu lalu
Sedang ada renovasi dan bekerja sampai malam, untuk kamar ada teras tapi sayang kotor dan tidak rapi sama sekali.
1 orang merasa terbantu
N***a
icon-origin-TRAVELOKA
8,1
/10
Diulas 34 minggu lalu
hotelnya dekat kemana-mana, cari makan juga mudah. tapi beberapa hal kurang kayak seprei kasurnya agak kotor dan bau apek. shower juga gak bisa diputer, tidak ada teko listrik untuk masak air panas. selebihnya oke sih
1 orang merasa terbantu
S***n
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 36 minggu lalu
rekomended nginep disini, worth it sesuai harga
Apakah review ini membantu?
K***n
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 36 minggu lalu
Staff-nya ramah-ramah, minta izin late check out diperbolehkan. Sayang bidet di toilet airnya bocor. Kebetulan juga ada perbaikan di hotel sehingga sedikit terganggu. Perlu ditingkatkan lagi pelayanannya.
Apakah review ini membantu?
M***d
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 38 minggu lalu
Mungkin untuk masukan saja, agar dapat diperhatikan untuk sprei dan bantal, serta AC kamar (tidak dingin, hanya angin saja). Terima kasih.
2 orang merasa terbantu
I***h
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 46 minggu lalu
bagus, ada outdoor nya, kamar mandi nya bersih, ac nya super duper dingin
3 orang merasa terbantu
N***o
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 49 minggu lalu
so far semua ok, sesuai dg harga, tapi wifinya ampun ampun
1 orang merasa terbantu
B***o
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 52 minggu lalu
Setiap orang yang telah memesan hotel melalui akan menerima email atau Pemberitahuan Push yang mengundang mereka untuk mengulas masa inap mereka. Untuk mengirimkan ulasan Anda, cukup ikuti petunjuk yang diberikan.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Guest
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 54 minggu lalu
Baik Untuk Transit dan Dekat dari mana-mana
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Meksi H. M.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 55 minggu lalu
Kamar bersih. Pelayanan baik. Parkiran mobil ada. Air panas berfungsi baik
1 orang merasa terbantu
a***i
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 57 minggu lalu
Tolong diperbaiki fasilitas di kamar terutama air panas tidak berfungsi. Sisanya sudah ok
Apakah review ini membantu?
Fadilah F. N. A.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 61 minggu lalu
Staffnya ramah, kamar bagus, nyaman dan wangi.
1 orang merasa terbantu
M***d
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
5,3
/10
Diulas 67 minggu lalu
Ada kecoa di kamar dan ulat di kamar mandi.
1 orang merasa terbantu
B***s
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 76 minggu lalu
Hotel sangat bersih dan pelayanan baik.
6 orang merasa terbantu
Andini A.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 78 minggu lalu
Staf ramah, dengan harga segitu lumayanlah untuk di coba.
1 orang merasa terbantu
K***l
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 84 minggu lalu
Kamar lumayan bagus untuk harga segitu.
4 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
14 Jun 2024
Kami sangat menghargai ulasan Anda! Terima kasih telah memilih hotel kami dan kami berharap bisa menyambut Anda kembali di masa mendatang.
Jumlah review per halaman
20
40