Blessing Room at Vivo Apartment

Lihat Blessing Room at Vivo Apartment
8,6
Mengesankan
Dari 130 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,7

Kenyamanan Kamar

8,9

Makanan

8,1

Lokasi

8,4

Pelayanan dan Fasilitas

8,7

Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Blessing Room at Vivo Apartment

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Profile Picture
Franscaa
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 168 minggu lalu
Saya senang karena kamar bersih, peralatan masak lengkap, owner menyenangkan dan saya puas ✨
Apakah review ini membantu?
Elang M.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 185 minggu lalu
Sesuai ekspektasi, murah, nyaman, banyak kuliner di sekitaran, peralatan dapur ada, air mandi hangat, kolam renang. Hanya Wifi nya saja dari Provider Internet putus nyambung.
2 orang merasa terbantu
Yohanes M. R.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 187 minggu lalu
Tempat yang nyaman, pelayanan yang baik, tetapi kebijakan parkir yang agak aneh (ini menunjukkan bahwa jika kita parkir di bawah 1 jam itu gratis tetapi sebenarnya saya hanya parkir 9 menit dan petugas parkir mengatakan kepada saya bahwa saya harus membayar sejumlah uang untuk parkir) .
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
SYARIFUDIN M
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 198 minggu lalu
Terima kasih Traveloka. Aku dapat harga promo. Kamarnya memang juara, apalagi view kamar yang menghadap ke Gunung Merapi JUARA. Kebersihannya TOP. Gak nyesel deh liburan di Jogja, dapat harga promo, kamar yang nyaman, kemana mana juga dekat.
5 orang merasa terbantu
Dyah A. P. I.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 208 minggu lalu
Kamar bersih, AC dingin, pemandangan dari balkon bagus.
1 orang merasa terbantu
VICTOR T
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 208 minggu lalu
Staycation-nya dekat ke seluruh tempat wisata. Kamar bersih & rapih, pelayanannya oke. Sarapannya dapat di pesan (Recommend Dimsum dan Nasi Opor-nya) Overall sangat memuaskan. Terima kasih Mas Andre atas pelayanan di Blessing Room.
2 orang merasa terbantu
Ahmad Quadli
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 209 minggu lalu
Kamar bersih dan wangi, AC adem, kamar hadap gunung merapi, sarapan dapat di pesan walau ada tambahan biaya (coba mencicipi nasi putih + opor ayam telur). Pelayanan dan makanan sangat memuaskan.
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Sigit P.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 210 minggu lalu
Tempat oke, bersih, pelayanan ramah. Thank you.
Apakah review ini membantu?
Indra W.
icon-origin-TRAVELOKA
5,9
/10
Diulas 214 minggu lalu
Pesanan kamar yang tidak sesuai. Pintu kamar mandi rusak dan.
1 orang merasa terbantu
Aziza S.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 217 minggu lalu
Okesih, lumayan ya lumayan lah tapi tidak terlalu bagus juga. Sehat.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
tampi h.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 246 minggu lalu
Recommended, sesuai deskripsi, nyaman, bersih,
2 orang merasa terbantu
Profile Picture
Denny K. P.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 247 minggu lalu
Kamarnya bersih, fasilitasnya lengkap sesuai deskripsi, ada kompor + alat masak dan makan, kulkas, tv, ac.
1 orang merasa terbantu
Gregorius J. A. N.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 252 minggu lalu
kamar bersih...segar juga kamarnya tidak bau rokok, dan yang pasti lokasi kamar bagus banged, karena langsung akses ke kolam renang. pokoknya..kalau kejogja dan butuh penginapan, aku pasti balik kesini lagi. pelayanan juga ramah banged, datang kepagian jauh sblm waktu check in, akhirnya titip barang dulu karena mau jalan². pas waktu check in, barang sudah diantatkan ke kamar. terimakasiiih..telah memberikan pengalaman menginap yang menyenangkan.
Read More
2 orang merasa terbantu
Nova S. O.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 253 minggu lalu
kamar bersih wangi lengkap, benar* tidak mengecewakan, besok* kalau kejogja harus disini lagi, recommended bangetttt😭😭 staff-nya juga ramah bangett😭
Apakah review ini membantu?
Helarius A.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 255 minggu lalu
rekomen sekali pelayanan nya bagus 🙏🙏
Apakah review ini membantu?
Marieet
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 262 minggu lalu
Ulang tahun suami saya di berikan kejutan dari blessing room berupa ucapan dan mini cake? Empaty dari blessing room membuat kami enggan pulang cepat, hasilnya 2 minggu stay di sini? Kamar kami pun di bersihkan dan total mengikuti protokol kesehatan, kamar kami di sterilkan total apartemen blessing like home, Siapa pun yang menginap pasti akan terkesan dengan pelayanan dan senang deh. Sehang mau nulis panjang, tapi takut tidak muat? Sukses terus buat blessing room.
Read More
3 orang merasa terbantu
Zoy T.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 267 minggu lalu
Saya sangat menikamati liburan ini dan sangat puas dengan kamarnya, fasilitas lengkap dari kamar tidur, balkon bisa liat pemandangan indah jogja di malam hari, Kolam renang yang bersih, kamar mandi yang bersih, AC super dingin, pegawai ramah, parkiran luas hanya minus dari tempat ini akses masuk jalannya gelap ke apartment, Jaringan TVnya jelek, kalau yang lain bagus pokoknya puas banget bisa menginap disini. Next kalau ke jogja lagi bakal menginap di apartment vivo.
Read More
1 orang merasa terbantu
Samuel M.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 269 minggu lalu
Secara umum pelayanan dan fasilitas yang didapat sangat memuaskan.
2 orang merasa terbantu
Zefanya Zefanya
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 273 minggu lalu
Sangat senang tinggal di blessing room. Alat masak dan makan lengkap terutama kebersihan dan keramahan. Pokoknya top deh. Sukses selalu.
4 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
28 Oct 2020
Selamat siang Mbak Zefanya Salam Hangat dari Blessing Room Jogja Atas nama Manajemen, saya mengucapkan terima kasih atas kesediaan Mbak dalam memberikan ulasan dan respon positif kepada kami, hal ini akan menjadi motivasi dalam meningkatkan kwalitas pelayanan kami. Semoga kami senantiasa mengakomodasi kebutuhan Mbak Zefanya saat berada di Jogja. Salam Hangat, Andre
astrid p.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 273 minggu lalu
Sangat menyenangkan, dan harga sangat murah, recommended!
2 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40