Jo Je Bungalow

Lihat Jo Je Bungalow
8,0
Mengesankan
Dari 153 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,0

Kenyamanan Kamar

8,0

Makanan

7,7

Lokasi

8,3

Pelayanan dan Fasilitas

8,2

Yang banyak dibahas tentang Jo Je Bungalow
Semua
Ambiance (3)
Staff Friendliness (2)
Bedroom (2)
Surroundings (1)
Accessibility (1)
Wifi (1)
Activity Option (1)
Room Space (1)
Soundproof (1)
Bathroom (1)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Jo Je Bungalow

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
edi s.
icon-origin-TRAVELOKA
7,9
/10
Diulas 14 minggu lalu
hotel kurang bersih kolam nya tidak terpakai dan kotor tetapi lokasi nya belakang langsung ke laut enak kalau bangun pagi langsung liat lut tetapi akses jauh dari semua cari makan apa susah dan mahal mahal
Apakah review ini membantu?
Ahmad R.
icon-origin-TRAVELOKA
7,9
/10
Diulas 14 minggu lalu
saya tidak bisa refund karna kamar tidak sesuai pesanan... hotelnya sangat buruk
Apakah review ini membantu?
H***y
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
5,8
/10
Diulas 53 minggu lalu
Ini adalah hotel terburuk yang pernah saya tempati. Saya memesannya karena aplikasi ini memberinya bintang 4, tetapi saya kecewa! Hotel ini lebih buruk daripada banyak B&B bintang 1. Kamar pertama tidak memiliki air panas untuk mandi, semua kamar memiliki area berjamur, bau menyengat, sinyal WiFi buruk, dan listrik padam lebih dari sepuluh kali hanya dalam satu malam. Kolam renangnya sangat keruh sehingga Anda dapat memelihara ikan di dalamnya. Singkatnya, hotel ini tampak ditinggalkan oleh pemiliknya. Meskipun stafnya sangat baik dan sarapannya tidak buruk, itu di luar kemampuan mereka untuk mengubah situasi hotel ini.
Read More
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
LAHUDIN
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 53 minggu lalu
Nyaman pinggir pantai sesantai itu
Apakah review ini membantu?
Guest
icon-origin-TRAVELOKA
5,6
/10
Diulas 65 minggu lalu
Kami tiba di hotel, menunjukkan dokumen kami tetapi tidak ada sepatah kata pun yang diucapkan kepada kami. Begitu kami memasuki kamar, kami menemukan seekor kecoak di toilet, tisu toiletnya kotor, saya tidak ingin mengatakan apa-apa, toiletnya sendiri sangat kotor, kami harus meminta untuk membersihkannya lagi. Seluruh kamar mandinya menjijikkan, pada malam hari kami terbangun karena ada kecoak lain berjalan di tempat tidur. Pengalaman yang mengerikan. Kolam renangnya juga sangat kotor. Satu-satunya hal yang bagus adalah lokasinya, sangat bagus dan langsung di depan pantai. Lautnya menakjubkan, airnya bersih, dan matahari terbenam dari sana luar biasa.
Read More
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
D***n
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
7,9
/10
Diulas 66 minggu lalu
Kamar nya berisik karena pintu kaca dorong, celah besar sehingga suara kendaraan masuk. Fasilitas perlu maintenance, pelampung closet rusak, air tidak menyala malam hari, remote ac hilang dan ac kurang dingin, tv di beberapa kamar tidak ada alasan diperbaiki, sabun dan sikat gigi terbatas. Kalau sekedar untuk tidur, bungalow ini cukup ok, namun jika di compare price nya, sebaiknya pikir alternatif lain dulu. Ini review jujur apa ada nya. Semoga bungalow ini ke depan bisa lebih baik
Read More
1 orang merasa terbantu
Mohammad R. S.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 78 minggu lalu
Overall bagus. Cuma enggak dikasih handuk, info staff-nya nyusul. Dari datang sampai pulang tak kunjung datang itu handuk. Semoga lebih baik lagi ke depannya.
Apakah review ini membantu?
Budi S.
icon-origin-TRAVELOKA
6,0
/10
Diulas 107 minggu lalu
Sarapan pagi jam 8 belum ready sementara rombongan jam 7 mau berangkat snorkling. Jadi agak bikin bingung ketua rombongan.
Apakah review ini membantu?
Yosua F. S.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 137 minggu lalu
Lokasi hotel bagus, di pinggir pantai. Ada kolam renang juga. Cuma fasilitas kamar perlu peremajaan. Pintu kamar susah dikunci. Tempat tidur/dipan berisik banget jadi agak takut kalo banyak gerak.
3 orang merasa terbantu
Profile Picture
FARADILA F.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 153 minggu lalu
Nyaman banget, tempatnya bagus.
1 orang merasa terbantu
Mashal H.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 160 minggu lalu
Akomodasi ini lumayan dari segi harga, tapi untuk fasilitas masih perlu dievaluasi, untuk pelayanannya cukup baik dan resepsionisnya ramah, terima kasih,
Apakah review ini membantu?
hari p.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 162 minggu lalu
Lokasi di daerah Senggigi yang terkenal dengan pemandangan pantai waktu sunset. Bungalow tidak begitu banyak namun ada kolam renang, kamar cukup besar bersih, AC dingin, air panas normal. Belakang menghadap pantai ada cafe yang cocok sekali untuk kita menikmati sunset di Senggigi buka sampai malam. Jo Je Bungalows dengan fasilitas kolam renang dan halaman belakang sudah langsung menghadap pantai dan harga yang relatif tidak mahal bisa jadi pilihan untuk menginap di daerah Senggigi.
Read More
2 orang merasa terbantu
Siswanto A. P.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 175 minggu lalu
Sangat menyenangkan dan menggairahkan karena ditemani wanita malam.
2 orang merasa terbantu
Profile Picture
Paulus A. T. H.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 175 minggu lalu
Bagus banget. Lokas dekat alfamart indomart dan pub. Lumayan tenang. Dekat dengan pantai senggigi. Kamar bersih dan luas. Untuk semi backpacker sabi.
2 orang merasa terbantu
Agus s.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 178 minggu lalu
Sangat menyenangkan menginap di sini, dekat sekali dengan pantai dan bisa keberbagai destinasi lainnya dengan mudah. Staff ramah fasilitas juga memuaskan. Terima kasih banyak. Semoga bisa bermalam di sini lagi nanti.
2 orang merasa terbantu
Hegar P.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 182 minggu lalu
Tempat yang bagus untuk tinggal di Senggigi dengan harga yang wajar.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Dita h.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 183 minggu lalu
Petugas helpful dan ramah, kamar bersih amenities lengkap, pool bersih dan ramah anak. Belakang kamar langsung pantai, saking nyamannya sampai extend. Rekomen banget untuk yang mau ke Gili atau Senggigi.
+2
Apakah review ini membantu?
Rani A.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 189 minggu lalu
Check in cepat, overall kamar bagus, cuma lemari es agak berbau, kebersihan bagus, ada poolnya juga yang saya lihat dibersihin tiap pagi. Sarapannya kurang banyak variasi menunya, semoga bisa lebih ditingkatkan lagi. Terima kasih.
5 orang merasa terbantu
Profile Picture
Ronny P. P.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 191 minggu lalu
Kamarnya luas, bersih, dan nyaman.
Apakah review ini membantu?
Baiq A. I. P.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 192 minggu lalu
Sangat puas. Hotel nyabersih, pelayanan cepat. View nya kolam, taman dan pantai.
Apakah review ini membantu?
Jumlah review per halaman
20
40