Transera Hotel Pontianak

Lihat Transera Hotel Pontianak
8,3
Mengesankan
Dari 6.353 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,4

Kenyamanan Kamar

8,3

Makanan

8,3

Lokasi

8,4

Pelayanan dan Fasilitas

8,4

Yang banyak dibahas tentang Transera Hotel Pontianak
Semua
Jarak ke Pusat Kota (98)
Keramahan Staff (91)
Suasana (86)
Kamar Tidur (82)
Akses (76)
Area Hotel (76)
Waktu Check-in/out (71)
Lingkungan Sekitar (67)
Ukuran Kamar (63)
Kamar Mandi (61)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Transera Hotel Pontianak

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
A***d
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
Sangat menyenangkan, kebersihan oke, staf ramah.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
a***s
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 3 minggu lalu
kamar mandi terlalu kecil, air panas nya pelu D perbaiki lagi
Apakah review ini membantu?
R***o
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 minggu lalu
Staf ramah, kamar bersih, harganya juga murah, dekat dengan tempat ngopi.
1 orang merasa terbantu
A***h
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 3 minggu lalu
lokasi strategis akses makan deket jalan utama
Apakah review ini membantu?
P***n
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 5 minggu lalu
Enak, nyaman... bersih... tenang
Apakah review ini membantu?
R***o
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 6 minggu lalu
Staf ramah, kamar bersih, harga murah, banyak tempat ngopi di sekitar hotel.
Apakah review ini membantu?
s***i
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 8 minggu lalu
Langganan kalau menginap di PTK, karena kamar bersih, harga terjangkau, lokasi pusat kota, makanan standar enak dan beragam, pelayanan staff-nya ramah.
1 orang merasa terbantu
R***i
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 8 minggu lalu
nyaman untuk istirahat, tempat dan suasana tenang
Apakah review ini membantu?
F***r
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 9 minggu lalu
Sarapannya kalau bisa langsung di teras cafe nya, susah naik bawa bawa piring ke atas
Apakah review ini membantu?
Traveler Terverifikasi
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 9 minggu lalu
Hotel Transera tempat yang tepat kalau teman-teman suka kuliner, tidak jauh dari jalan utama Gajah Mada yang banyak berbagai kuliner malam yang diidamkan, mau ke mana-mana juga cepat letaknya di tengah Kota Pontianak.
1 orang merasa terbantu
Junaidah b. P.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 9 minggu lalu
Nilai keseluruhan 100/10 dan pasti saya akan mengulanginya di masa depan
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Traveler Terverifikasi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
6,1
/10
Diulas 10 minggu lalu
Kebersihan hotel kurang, lampu tidak semua nyala, kamar bocor juga shower, mau pinjam hair dryer tidak tersedia karena hanya ada beberapa
1 orang merasa terbantu
R***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 10 minggu lalu
Staff sopan dan ramah, pelayanan cukup baik
Apakah review ini membantu?
H***A
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 11 minggu lalu
Lokasi dan aksesibilitas bagus.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
A***s
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 12 minggu lalu
oke..cuma kamarnya sempit, kurang luas, gak ada jendela
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
A***s
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 12 minggu lalu
Okelah. cuma kamar sempit. Ada yang lebih menarik sepertinya...
Apakah review ini membantu?
Agung S.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 12 minggu lalu
Ok sih... Mungkin akan balik lagi untuk budget
Apakah review ini membantu?
G***z
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 12 minggu lalu
Hotel ramah di kantong di pusat kota
1 orang merasa terbantu
Ayd18
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 13 minggu lalu
Kamar-nya sangat bersih dan sangat nyaman untuk ditempati.
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
PT AGRO S. F.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 13 minggu lalu
Sangat nyaman hanya untuk transit
1 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40