Hotel Ceria Luwuk

Lihat Hotel Ceria Luwuk
7,8
Memuaskan
Dari 59 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,1

Kenyamanan Kamar

7,9

Makanan

8,0

Lokasi

8,0

Pelayanan dan Fasilitas

7,8

Yang banyak dibahas tentang Hotel Ceria Luwuk
Semua
Wifi (2)
Suasana (2)
Jarak ke Pusat Kota (1)
Lingkungan Sekitar (1)
Akses (1)
Ramah Keluarga (1)
Keramahan Staff (1)
Pilihan Aktivitas (1)
Waktu Check-in/out (1)
Ukuran Kamar (1)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hotel Ceria Luwuk

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
L***s
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 60 minggu lalu
ac nya oke dingin makanann nya juga enak
Apakah review ini membantu?
U***n
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 61 minggu lalu
Nyaman dan harga sangat terjangkau
Apakah review ini membantu?
U***n
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 85 minggu lalu
Sangat berkesan, resepsionis ramah dan fasilitas kamar lengkap sesuai kamar pesanan.
2 orang merasa terbantu
Edwin
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 148 minggu lalu
Bersih, dapet breakfast roti, kopi, petugas ramah, strategis.
Apakah review ini membantu?
Andri S. P.
icon-origin-TRAVELOKA
5,8
/10
Diulas 197 minggu lalu
Sarapan hanya roti, kasur di lantai.
2 orang merasa terbantu
Adi S. K.
icon-Backpacking
Backpacking
icon-origin-TRAVELOKA
6,4
/10
Diulas 309 minggu lalu
(+) Pelayan cukup ramah (-) Handuk kotor dan tipis, kloset kamar mandi bersih tapi tidak ada penutup, tidak bisa menyediakan sarapan untuk take away diluar jam sarapan, ada barang tertinggal di receptionist tidak berusaha mengkomunikasikan dengan customer.
4 orang merasa terbantu
Sony J. P.
icon-origin-TRAVELOKA
6,0
/10
Diulas 309 minggu lalu
Foto kamar, foto kamar mandi tidak sesuai dengan yang ditampilkan. Secil, tipis dan kasar kloset tanpa cover shower rusak.
3 orang merasa terbantu
Bagus H.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 309 minggu lalu
Perlu menambahkan air panas untuk sarapan😁
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Yuliana S.
icon-Backpacking
Backpacking
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 322 minggu lalu
Tempatnya bersih nyaman udara yang segar cocok untuk menginap keluarga, pokoknya mantap tidak menyesal.
2 orang merasa terbantu
DARWIN S.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
5,4
/10
Diulas 335 minggu lalu
Tempat tidurnya kurang nyaman, banyak nyamuk dan toiletnya mau hampir penuh dan kurang peduli sama tamu.
3 orang merasa terbantu
Andi
icon-Backpacking
Backpacking
icon-origin-TRAVELOKA
5,7
/10
Diulas 347 minggu lalu
Diminta harga tambahan oleh resepsionis.
5 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40