Dukuh Sebatu Villa

Lihat Dukuh Sebatu Villa
8,6
Mengesankan
Dari 113 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,6

Kenyamanan Kamar

8,7

Makanan

8,1

Lokasi

8,5

Pelayanan dan Fasilitas

8,8

Yang banyak dibahas tentang Dukuh Sebatu Villa
Semua
Keramahan Staff (5)
Suasana (5)
Ukuran Kamar (5)
Lingkungan Sekitar (4)
Ramah Keluarga (4)
Kekedapan Suara (4)
Kamar Tidur (4)
Wifi (3)
Pilihan Aktivitas (3)
Kamar Mandi (3)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Dukuh Sebatu Villa

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Hadi M. D.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 2 minggu lalu
Penginapan yang nyaman dengan harga terjangkau
1 orang merasa terbantu
I***s
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,6
/10
Diulas 22 minggu lalu
Staff hotel ramah dan sangat membantu. Sayang di bagian teras ada beberapa kotoran tikus.
Apakah review ini membantu?
N***r
icon-origin-TRAVELOKA
5,0
/10
Diulas 39 minggu lalu
Paling jelek kotor kamar nya banyak semut dan mahal, dan gk bisa di cancel. Guys kalian jngn..
4 orang merasa terbantu
RUMAHSINGGAH
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 41 minggu lalu
untuk makanan nya mungkin bisa pesen selain breakfast
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Januar E. B.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 49 minggu lalu
Tempat yang menyenangkan untuk menenangkan diri, dan yang pasti, pet friendly.
3 orang merasa terbantu
mayun d.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 53 minggu lalu
Sehari menginap di sini terasa kurang, suasananya nyaman, view-nya keren, kamar luas dan bersih, owner dan staf ramah.
1 orang merasa terbantu
I***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 54 minggu lalu
Kami 2 malam stay di kamar 101. After all ini ok banget. Jalan masuk tidak jauh, lingkungan dalam villa dan luar villa keren banget, bersih dan rapi. Staff dan owner ramah dan fast respon. Jadi langganan kayaknya
5 orang merasa terbantu
P***i
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 56 minggu lalu
Overall semuanya oke. Sampai owner-nya juga baik banget dan mau menyapa orang. Rekomen deh nginep di sini pokoknya
Apakah review ini membantu?
Joelian O.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 60 minggu lalu
Tempat yang indah untuk menginap, suasana Ubud yang damai, dan pelayanan yang luar biasa dari staf. Terima kasih Bli Ketut atas keramahtamahannya 🙏🏻
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
V***a
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 66 minggu lalu
Kami berbulan madu di sana, dan merasa nyaman selama menginap di sana. Pemilik dan stafnya ramah. Makanannya juga lezat. Vilanya nyaman, tenang, dan luas. Agak jauh untuk menemukan restoran lain di sekitar sana, sejujurnya, tetapi tidak masalah bagi saya yang membutuhkan waktu tenang.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Stephen P. W.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 73 minggu lalu
Perfect, owner and staff sangat mudah dihubungi, cuma saran saya sekat ruangan harus di kedapkan suara-nya, karena kita bisa mendengar aktivitas kamar sebelah. Disarankan yang mau pesan di sini lebih dari 1 kamar minta kamar yang sebelahan, overall okay sekali, even breakfast seadanya tapi okay.
2 orang merasa terbantu
Profile Picture
Raymond S. H.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 73 minggu lalu
Pelayanan yang ramah dan Vilanya Bersih.
Apakah review ini membantu?
E***i
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
5,0
/10
Diulas 73 minggu lalu
Air panasnya tidak panas. Menginap 3 malam disini. Kamar mandinya kotor. Setiap mandi Harus telpon resepsionis untuk menyalakan air.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
L***o
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 76 minggu lalu
Tempatnya bagus, semua kayu gaya bali, kamarnya luas. Menu sarapannya perlu ditingkatkan. Kami salah menaruh kunci kamar di dalam mobil kami, dan baru berhasil menemukannya setelah kami mencapai uluwatu, di mana kami telah membayar denda karena kehilangan kunci kamar. Secara keseluruhan itu adalah pengalaman yang baik menginap satu malam di sana.
Read More
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
kurniawan
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 78 minggu lalu
Lokasi dan suasana bagus, tenang. Kondisi kamar bersih nyaman. Hanya perlu lebih sering kontrol tentang pemanas air, kalau gas habis.
3 orang merasa terbantu
william g.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 78 minggu lalu
The best villa in area Ubud. Staff dan owner sangat ramah, kebetulan saya dapat kamar 103 yang kesannya sangat private dan nyaman sekali. Suasana kamar mandi juga menyatu dengan alam, tapi tetap privasi terjaga. Dekat juga dengan tempat melukat. Saya tidak bisa komplain apapun terhadap tempat ini, all the best untuk owner dan segala staff di sini.
Read More
3 orang merasa terbantu
F***l
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 85 minggu lalu
The best sangat enak sekali. Kamarnya besar. Tapi penerangannya kurang.
2 orang merasa terbantu
Luong T. N. H.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 95 minggu lalu
The villa is a very good place to stay in Ubud. We had a wonderful experience and really want to come back next time.
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Dwi V.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 96 minggu lalu
Staffnya ramah sekali, ownernya baik banget.
1 orang merasa terbantu
Putri F. O.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 97 minggu lalu
Dapat kamar yang pas di bagian atas resepsionis. Kamarnya bagus pakai kelambu, kasurnya empuk. Kamar mandinya jenis yang terbuka gitu atapnya, jadi kalau hujan basah di kamar mandinya. Sarapan-nya cuma ada pilihan nasi goreng dan mie goreng. Untuk air panasnya susah mengatur suhunya, terlalu panas. Di-adjust sedikit saja malah jadi dingin. Staff ramah dan sangat membantu.
Read More
5 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40