Pemilik hotel dan stafnya ramah sekali, servicenya bagus. Lokasi dekat jalan yang ramai dan bising lalulintas. Semula kami memilih kamar di depan, kamarnya besar tetapi terlalu bising. Kemudian pindah ke kamar bagian belakang, lebih tenang dan nyaman.
Kalau kami ke Rantepao lagi, kami akan menginap di hotel ini lagi.