Bagus, adminnya ramah, kopi hitamnya enak, suka sekali pas racikannya, kamarnya nyaman, worth it lah dekat dengan kampus.
1 orang merasa terbantu
m***h
Perjalanan Medis
9,4
/10
Diulas 81 minggu lalu
Sangat bersih dan terjangkau, lebih memilih ini kalau ke kampus. Dekat dengan RS, seprai sangat neat, wangi ❤️ semoga kebersihan dan harganya tetap terus seperti sekarang.
2 orang merasa terbantu
m***h
Perjalanan Medis
8,1
/10
Diulas 86 minggu lalu
Airnya kurang bagus, kayak banyak sabunnya, kalau harga sih lumayan murah, dekat dengan rumah sakit.
Apakah review ini membantu?
Sakriani
8,5
/10
Diulas 92 minggu lalu
Lokasinya bagus dekat ke bintang, Bu Guri.
1 orang merasa terbantu
R***i
Transit
9,0
/10
Diulas 92 minggu lalu
Air tidak usah disediakan kalau tidak gratis. Tidak diinfokan sebelum check-in, tapi itu yang ditanya duluan setelah checkout. Niat menjebak.
2 orang merasa terbantu
BN
Bagus N. A.
8,5
/10
Diulas 100 minggu lalu
Kamar bersih, cuma ada air mineral botol yang disediakan, dikiranya free ternyata bayar.
Apakah review ini membantu?
ARI C. A.
4,8
/10
Diulas 102 minggu lalu
Syaf hotel munta tip, awalnya bilang kalau air mineral gratis, pas chekout di suruh bayar/botol, untuk ac rusak dan tv mati.
2 orang merasa terbantu
Indra G.
9,1
/10
Diulas 104 minggu lalu
Terima kasih banyak. Pelayanan ok.
1 orang merasa terbantu
AF
Andi F. R.
9,7
/10
Diulas 108 minggu lalu
Recommended yang mau cari tempat istirahat. Harga murah dan tempatnya nyaman buat istirahat. Cuma AC-nya kurang dingin.
1 orang merasa terbantu
DWI Setianingsih
8,4
/10
Diulas 124 minggu lalu
Saya agak risih dengan masalah kebersihan unit kamar, khususnya di kamar mandi dan sisa rokok yang disembunyikan di laci bawah TV.
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
HS
Herlina S.
5,1
/10
Diulas 133 minggu lalu
Dinding kamar lembab parah, lantai juga kotor
Apakah review ini membantu?
Ma
Muh a.
6,0
/10
Diulas 138 minggu lalu
Bau, lembab tidak ad keset toilet, handuk g ada, sabun g ada.
3 orang merasa terbantu
Islamiyah
8,5
/10
Diulas 138 minggu lalu
Kamar lumayan bersih dan cukup luas. Harga bersahabat dan tempatnya tenang untuk istirahat. Minusnya air kurang kencang dan tidak ada air panas untuk mandi.
2 orang merasa terbantu
DV
Dian V. W.
8,5
/10
Diulas 140 minggu lalu
Kamar rapi dan bersih, tp ruangan tidak ada jendela jadi memang pengap, AC harus menyala terus spy tidak pengap.
3 orang merasa terbantu
Tri W. H.
5,2
/10
Diulas 144 minggu lalu
Kamar lembab, tembok sangat kotor seperti rembesan air, sangat berdebu, lantai kotor. Air minum di sediakan di kamar ternyata berbayar tapi tidak di informasikan. Pelayanan tidak ramah dan selimut gatal. Menyesal nginap di sini.
2 orang merasa terbantu
Andi A. P.
4,8
/10
Diulas 192 minggu lalu
Sabun tidak tersedia di kamar mandi serta selimut bau.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
06 Jun 2022
Hai, Andi! Kami menyesal bahwa masa inapnya ternyata rata-rata. Kami telah memperbarui umpan balik dan masalah yang mengganggu Anda dengan tim kami. Salam, Jane!
NM
Ni Made R. A.
5,8
/10
Diulas 192 minggu lalu
Harga yang tertera di aplikasi tidak sama dengan yang kami bayar, saat mau cek ini ada tambahan 28 ribu. Bukan masalah tambahan tapi kenapa tidak dicantumkan saja harga real. Air di kamar mandi kurang lancar. Tidak tersedia sabun (ada tempatnya isinya kosong, no handuk) saat akan cek out air yang disediakan di kamar berbayar.
8 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
06 Jun 2022
Maaf atas kerumitan yang Anda hadapi, Ilham! Kami telah menandai catatan untuk pengalaman yang Anda alami kali ini. Yakinlah, bahwa kami akan berusaha untuk memastikan masa tinggal yang menyenangkan bersama kami di masa depan. Salam, Jane!
Ig Yoedo Siswo Senggono
8,8
/10
Diulas 211 minggu lalu
Cocok untuk tujuan rapat karena lokasi di tengah kota makassar dan tidak jauh dari bandara. Ada cafe nya untuk ngopi-ngopi.
Apakah review ini membantu?
ZS
Zarkawi S.
8,5
/10
Diulas 212 minggu lalu
Kasurnya bersih. Sebaiknya siapkan air minum kalau hendak ke sini kalau lupa, ada dijual dihotel. Ruangannya bersih juga cuma kadang dindingnya bau lembab.
4 orang merasa terbantu
RS
Rakhmadi S. N.
9,1
/10
Diulas 215 minggu lalu
Nyaman, parkir luas, ada coffee shop di bawah, dan kopinya enak, AC super dingin, sayang tidak ada pembersihan rutin kalau tidak diminta, dan tidak dapat complementary water, tapi overall puas.