Dear Valued Guest,
Terima kasih telah memilih Aston Kemayoran City Hotel!
Atas nama manajemen, Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang Anda alami, mulai dari keterlambatan check-in, kebisingan di lorong, dispenser air yang kosong, telepon kamar yang tidak berfungsi, kendala air panas, hingga akses lift yang sempat bermasalah. Kami telah menindaklanjuti seluruh keluhan tersebut dengan melakukan pengecekan ulang pada fasilitas kamar, memastikan ketersediaan air galon di setiap lantai, memperbaiki line telepon dan sistem akses lift, serta melakukan maintenance pada instalasi air panas.
Ulasan Anda sangat berarti bagi kami, dan kami berkomitmen untuk memberikan pengalaman yang jauh lebih baik pada kunjungan Anda berikutnya.
Salam hangat,
Cyrila Bertania Sari
General Manager