Batur Panorama Glamping

Lihat Batur Panorama Glamping
8,7
Mengesankan
Dari 64 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,6

Kenyamanan Kamar

8,7

Makanan

8,7

Lokasi

8,3

Pelayanan dan Fasilitas

9,0

Yang banyak dibahas tentang Batur Panorama Glamping
Semua
Lingkungan Sekitar (2)
Jarak ke Pusat Kota (1)
Akses (1)
Suasana (1)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Batur Panorama Glamping

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
debbie o. s.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 60 minggu lalu
Sebenarnya hotelnya nyaman dan bersih. Pemandangannya juga bagus dan dingin. Yang menjaga juga ramah. Minus-nya pas pagi ada lalat dan agak mengganggu meskipun bukan salah hotelnya sih. Kalau malam sepertinya lalat ga ada.
Apakah review ini membantu?
alan a. s.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 62 minggu lalu
Nyaman kok, Wi-Fi-nya juga lancar josss, ada TV-nya isi Netflix bisa nonton movie gratis, anggap saja nonton bioskop gratis 🤭. Recommended bisa lah didatangi lagi next time, staff-nya juga ramah kalau ditanya, mandi air hangat-nya bener-bener menolong ketika datang malam langsung bisa mandi air hangat hihi, minusnya cuma di pagi dan siang lalatnya banyak tapi memang bawaan dari Kintamani daerahnya memang gitu, tapi di malam hari sudah hilang kok.
Read More
2 orang merasa terbantu
O***f
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 91 minggu lalu
Akses ke lokasi jauh dari mana mana,
3 orang merasa terbantu
Abdul A.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 160 minggu lalu
Pemandangan bagus, pelayanan ramah, makanan enak, lingkungan sejuk dan cocok untuk honeymoon
1 orang merasa terbantu
Jen
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 195 minggu lalu
Pemandangan yang begitu indah! Layanan luar biasa, orang-orang sangat baik! Tempat yang damai untuk menginap, sarapan yang indah juga! Mereka terus meminta maaf atas lalat yang kembali di pagi hingga siang hari, dan menghilang di malam hari. Tapi hei itu bagian dari alam, bukan salah hotel :) Kami sangat menikmati sarapan, dan bersantai di sekitar peternakan di bawah bintang Gunung Batur.
Read More
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
3 orang merasa terbantu
Gendro D. A. S.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 198 minggu lalu
Penginapan nyaman sesuai dengan di foto, fasilitas juga sesuai ada ac, air panas dan wifi nya ngebut, semoga bisa balik kesini lagi.
6 orang merasa terbantu
Fransisca A.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 202 minggu lalu
Hotelnya bersih. Suasananya sih keren banget! Langsung menghadap 2 gunung. Breakfastnya juga enak! Bagus banget yang mau healing di sini.
5 orang merasa terbantu
Aryo S.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 207 minggu lalu
Tempatnya sangat nyaman dingin pemandangan gunung batur dan sawah cocok buat yang mau menenangkan pikiran.
4 orang merasa terbantu
Ellen R.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 212 minggu lalu
Recommended banget! Nyaman, shower air panas, makanan super enak dengan harga masuk akal, view pagi yang luar biasa indah, dan paling penting: hospitality yang paripurna. Nyesel cuma sempat nginap semalam.
5 orang merasa terbantu
Novetel L.
icon-origin-TRAVELOKA
6,1
/10
Diulas 214 minggu lalu
View si memang bagus, sayangnya pagi sampai sore itu lalatnya banyaknya luar biasa karena di sekitaran kebun. Jdnya cuma bisa di kamar tutup pintu. Kamar juga seperti lama tidak di tempati.
1 orang merasa terbantu
ernest v. s.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 215 minggu lalu
Luar biasa. Pengalaman yang tak terlupakan. Best view. Best service. Buat pasangan berlibur sangat lah romantis. Akses curam banget. Sebelum turun lereng menuju penginapan. Cari akses yang mudah. Saran saya call staff hotel tanyakan akses yang bagus. Oh ya jangan lupa coba menu mujair nyata nyat atau ikan bakarnya.
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Venny P.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 217 minggu lalu
Kami sangat senang dan menikmati banget.
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Nadya G.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 220 minggu lalu
Tempat yang bagus untuk penyembuhan… juga pelayanan yang baik, minuman selamat datang membuat kami hangat dan merasa disambut… direkomendasikan untuk kunjungan berikutnya.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
nur
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 229 minggu lalu
Berdebu kamarnya dan byak lalat.
4 orang merasa terbantu
Duta M.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 236 minggu lalu
Pelayanan sangat baik. Ayam bakarnya enak sekali. Terima kasih.
4 orang merasa terbantu
Profile Picture
Elizabeth I. C.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 237 minggu lalu
Bagus banget hotelnya. Pemandangan keren banget. Staff hotel sangat baik. Puas banget stay di sini
1 orang merasa terbantu
Habibah N. F.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 238 minggu lalu
Okelah. Glamping yang kamar mandi dalam.
2 orang merasa terbantu
Profile Picture
Rianawati
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 240 minggu lalu
Bagus banget cottage nya bersih, makananya enak view nya indah langsung ke gunung, suasana nya indah banget, bli n Mbak nya ramah banget 😍😍 recommended ya.
+2
Apakah review ini membantu?
tiar r.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 241 minggu lalu
Pemandangan yang bagus, suasana yang bagus. Suhu sekitar 18°C. Tempat tidurnya bagus dan bersih. Memiliki pemanas air. Lapangan serikat terdekat, yang membuat pada waktu tertentu banyak lalat. Tapi tidak apa-apa. Secara keseluruhan bagus
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
+5
2 orang merasa terbantu
kadek m.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 247 minggu lalu
Tempat menginap yg sangat luar biasanya menyenangkan. tidur nyenyak dan bangun pagi disambit udara sejuk dgn pemandangan pegunungan dan sawah. sarapannya juga fresh dan enak. penjaga nya sangat ramah dan membantu.
2 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40