DENZ Premiere Mahakam

Lihat DENZ Premiere Mahakam
8,5
Mengesankan
Dari 2.322 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,4

Kenyamanan Kamar

8,4

Makanan

8,5

Lokasi

8,9

Pelayanan dan Fasilitas

8,4

Yang banyak dibahas tentang DENZ Premiere Mahakam
Semua
Kamar Tidur (150)
Lingkungan Sekitar (149)
Keramahan Staff (149)
Akses (144)
Jarak ke Pusat Kota (141)
Suasana (132)
Kamar Mandi (128)
Area Hotel (126)
Ukuran Kamar (109)
Waktu Check-in/out (102)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler DENZ Premiere Mahakam

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Dian H.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 6 hari lalu
cek in melalui aplikasi agak lama krn belom terbiasa. tempat ok, tapi parkiran kurang nyaman
Apakah review ini membantu?
M***h
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 1 minggu lalu
Nyaman dan tenang menginap di sini
Apakah review ini membantu?
I***a
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 2 minggu lalu
dkt blok m, tinggal jalan aja enak
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Astria W.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
staff hotel ramah,lokasi sangat strategis dekat mall,pusat kuliner,publik transportasi.next time pasti nginep di sini lg
Apakah review ini membantu?
K***o
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
tenang dan nyaman,disekitar hotel banyak jajanan malam
Apakah review ini membantu?
K***o
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
staff hotel sgt ramah dan makanan ny enak dan hotel ny nyaman dan bersih
1 orang merasa terbantu
thien k.
icon-origin-TRAVELOKA
8,3
/10
Diulas 2 minggu lalu
Sangat di sayangkan untuk kamar superior view lantai 3 tidak ada smart tv, padahal superior view di lantai 1 dan 2 ada smart tv nya. Dan mohon di perbaiki, masih menginap semalam lagi tp di ketuk2 untuk segera check out, padahal masih ada 1 hr lg menginap, tolong di perbaiki kinerjanya
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
15 Jan 2026
halo kak Thien K., sebelumnya kami ucapkan terimakasih telah menginap dan memberikan review kepada kami, kami juga memohon maaf apabila, maaf atas ketidak nyamanannya perihal TV Lt. 3 yang belum smart tv, dan juga terkait pengetukan kamar nya. Masukan Anda sangat berarti bagi kami, dan akan segera kami tindak lanjuti agar kualitas fasilitas di kamar semakin baik dan nyaman bagi semua tamu. Kami berharap kakak tetap berkenan menginap kembali di hotel kami, dan merasakan pelayanan yang semakin meningkat ke depannya. Terima kasih atas pengertiannya dan dukungannya selalu 😊👍
S***h
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,2
/10
Diulas 4 minggu lalu
Jarak mayan tengah kita, bersih dan ramah
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
31 Dec 2025
Terima kasih telah menyempatkan waktu untuk menginap dan memberikan ulasan. Kami senang mengetahui bahwa Anda merasa nyaman dengan kebersihan kamar dan keramahan staf kami, serta lokasi Denz Premiere Mahakam yang cukup strategis bagi perjalanan Anda. Masukan positif Anda menjadi motivasi bagi kami untuk terus memberikan pelayanan terbaik. Kami menantikan kunjungan Anda berikutnya. Salam hangat, Management Denz Premiere Mahakam
T***s
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 4 minggu lalu
Saya kira hotelnya kecil, ternyata kamarnya banyak, bersih, dan hotelnya wangi dari koridor sampai kamar. Staff ramah dan posisi strategis, banyak makanan.
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
31 Dec 2025
Terima kasih telah menyempatkan waktu untuk menginap dan memberikan ulasan. Kami senang mengetahui bahwa Anda merasa nyaman dengan kebersihan, aroma yang segar di seluruh area hotel, keramahan staf, serta lokasi Denz Premiere Mahakam yang strategis dengan banyak pilihan tempat makan di sekitarnya. Masukan positif Anda menjadi motivasi bagi kami untuk terus memberikan pelayanan terbaik. Kami menantikan kunjungan Anda berikutnya. Salam hangat, Management Denz Premiere Mahakam
F***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 6 minggu lalu
1) Lokasi sangat strategis. 2) Staf FO sangat ramah, begitu pula dengan staf lainnya. 3) Harga sangat sesuai. Terima kasih
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Terima kasih banyak atas ulasan Anda yang sangat baik! Kami sangat senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan lokasi hotel kami yang strategis, keramahan staf, serta harga yang sesuai. Kami selalu berusaha memberikan pengalaman terbaik bagi tamu kami, dan feedback Anda menjadi motivasi bagi kami untuk terus mempertahankan kualitas layanan yang terbaik. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di Denz Premiere Mahakam dalam waktu dekat! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
M***d
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
5,4
/10
Diulas 6 minggu lalu
tidak sesuai dengan bayangan hotel ditengah kota
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
31 Dec 2025
Terima kasih telah menyempatkan waktu untuk menginap dan memberikan ulasan. Kami menghargai masukan Anda mengenai pengalaman menginap di Denz Premiere Mahakam. Kami akan terus berupaya meningkatkan fasilitas dan pelayanan agar dapat memenuhi harapan setiap tamu, termasuk memberikan kenyamanan yang lebih sesuai dengan ekspektasi di tengah kota. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali dan memberikan pengalaman menginap yang lebih memuaskan di kesempatan berikutnya. Salam hangat, Management Denz Premiere Mahakam
M***d
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 6 minggu lalu
Gua 3x nginep di sini, nyaman sih asli
4 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Wah, terima kasih banyak sudah kembali menginap di Denz Premiere Mahakam! Kami sangat senang mendengar Anda merasa nyaman setiap kali menginap di sini. Kami akan terus berusaha memberikan pengalaman yang terbaik untuk Anda. Semoga bisa menyambut Anda lagi di kunjungan berikutnya! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
F***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 6 minggu lalu
Selalu nginep di siniii, sangat rekomendasi
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Terima kasih banyak atas rekomendasi dan kepercayaan Anda! Kami sangat senang Anda selalu memilih Denz Premiere Mahakam sebagai tempat menginap. Kami akan terus berusaha memberikan pengalaman terbaik supaya setiap kunjungan Anda selalu menyenangkan. Semoga bisa segera menyambut Anda kembali! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
R***o
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 6 minggu lalu
Kamarnya bersih, dekat dengan Blok M... Mantap
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Terima kasih atas ulasan positifnya! Kami sangat senang mendengar Anda menikmati kenyamanan kamar kami yang bersih dan lokasi kami yang strategis dekat dengan Blok M. Kami berharap Anda bisa terus merasa nyaman setiap kali menginap di Denz Premiere Mahakam. Semoga kami bisa menyambut Anda kembali dalam waktu dekat! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
r***i
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 6 minggu lalu
Lumayan mantap buat yang liburan di Jakarta
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Terima kasih banyak atas ulasannya! Kami senang mendengar bahwa Denz Premiere Mahakam bisa menjadi pilihan yang mantap untuk Anda yang liburan di Jakarta. Kami akan terus berusaha memberikan layanan terbaik untuk kenyamanan tamu kami. Semoga bisa menyambut Anda kembali di kunjungan berikutnya! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
M***d
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 6 minggu lalu
Pelayanan bagus, semua aman, next ke sini lagi.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Terima kasih banyak atas ulasan positifnya! Kami senang mendengar Anda puas dengan pelayanan yang kami berikan dan merasa aman selama menginap di sini. Kami sangat menantikan kedatangan Anda kembali di Denz Premiere Mahakam. Semoga kunjungan berikutnya bahkan lebih menyenangkan! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
Profile Picture
Egia T. K.
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 7 minggu lalu
Nginep di Denz Premier Mahakam tuh rasanya kayak jackpot banget—tempatnya super nyaman, bersih, dan vibes-nya elegan tanpa sok eksklusif. Lokasinya juga strategis parah, gampang banget mau ke mana-mana. Kamarnya? Mantap. Interiornya modern, wangi, dan rapi, bikin betah rebahan lama-lama. Kasurnya empuk, AC ga gitu dingin dan bocor sih, dan kamar mandinya bersih—tipe yang bikin kamu merasa “oke, ini worth it”. Pelayanannya juga juara. Staff-nya ramah, cepat tanggap, dan kerasa banget mereka genuinely care sama tamu. Check-in dan check-out mulus tanpa drama. Pokoknya kalau butuh tempat stay yang nyaman, rapi, dan value for money, Denz Premier Mahakam tuh bisa banget jadi andalan. Fix bakal balik lagi.
Read More
+4
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
halo kak Egia, Wah, terima kasih banyak atas ulasan yang luar biasa! Kami senang banget mendengar bahwa Anda merasa nyaman, puas dengan kebersihan, dan menikmati suasana elegan di Denz Premiere Mahakam. Kami juga bangga dengan lokasi kami yang strategis dan mudah diakses. Semoga bisa terus memberikan pengalaman "jackpot" di setiap kunjungan Anda! Kami tunggu kedatangan Anda kembali ya! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
Y***y
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 7 minggu lalu
Pengalaman yang baik.👌 Untuk kapasitas nya cuma aga sedikit sempit dikamar tapi so far oke lah buat transit istirahat
4 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Terima kasih banyak atas ulasan positifnya! Kami senang mendengar Anda puas dengan pengalaman menginap di Denz Premiere Mahakam. Kami juga menghargai masukan mengenai kapasitas kamar—kami akan terus berusaha untuk memberikan kenyamanan terbaik bagi tamu kami. Semoga Anda tetap merasa nyaman selama transit atau istirahat di sini. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali dalam waktu dekat! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
D***a
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 7 minggu lalu
So far so good... dan nyaman bangeett
2 orang merasa terbantu
R***y
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 7 minggu lalu
nginep lumayan lama sekitar 9 mlm, dan AC di kamar tidak dingin dab bbrp kali error, akhirnya minta pindah kamar. Lokasi deket banget sm plaza blok m, samping hotel ada tempat refleksi dan starbucks. fasilitas dan kenyamanan kamar aj perlu di tingkatkn. oh ya kamar juga tidak kedap suara (saya bisa denger suara tamu dr kamar sebelah)
Read More
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Terima kasih banyak atas ulasan yang sangat berharga! Kami benar-benar menghargai masukan Anda mengenai kenyamanan kamar, khususnya soal AC dan ketidaknyamanan suara dari kamar sebelah. Kami akan segera mengevaluasi perawatan AC dan bekerja untuk memperbaiki akustik kamar agar bisa memberikan pengalaman menginap yang lebih nyaman bagi tamu. Kami juga senang Anda menikmati lokasi kami yang strategis dekat dengan Plaza Blok M dan berbagai tempat menarik di sekitarnya. Kami berharap dapat terus meningkatkan fasilitas untuk kenyamanan Anda dan semoga dapat menyambut Anda kembali di Denz Premiere Mahakam dengan pengalaman yang lebih baik lagi! Salam hangat, Tim Manajemen Denz Premiere Mahakam
Jumlah review per halaman
20
40