The Gria Unique Ubud

Lihat The Gria Unique Ubud
9,2
Istimewa
Dari 17 review
Oleh traveler di
Kebersihan

9,4

Kenyamanan Kamar

9,4

Makanan

8,6

Lokasi

8,9

Pelayanan dan Fasilitas

9,1

Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler The Gria Unique Ubud

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Traveler Terverifikasi
icon-origin-TRAVELOKA
6,8
/10
Diulas 2 minggu lalu
Sarapan tidak disediakan kecuali Anda memintanya; meskipun Anda memesan kamar yang sudah termasuk sarapan.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
L***i
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 46 minggu lalu
Tempatnya sangat bersih dan nyaman dengan harga yang standar, kamar bersih, rapi, ac djngin, selimut tebal, suasana tennang. Ibu owner juga baik
Apakah review ini membantu?
J***y
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 54 minggu lalu
Rekomendasi, tempat nyaman, wajib dicoba
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Meilida R.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 60 minggu lalu
Best 🔥 suasana nyaman, kamar mandi luas, kolam renang bersih, pelayanan ramah, sangat berkesan menginap di tempat ini
1 orang merasa terbantu
T***k
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 61 minggu lalu
Tempat yang bagus untuk menginap, orang-orangnya baik, fasilitasnya bagus
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Kadeq d. A. p.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 69 minggu lalu
ownernya ramah bgt, sama nak bali yg merantau ke lombok pas liburan ke bali, sukseme ibu, nexttime pasti kembali menginap di sini, enak suasananya, sunyi suara air mencerminkan ubud rahayu
Apakah review ini membantu?
Ayu H.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 90 minggu lalu
1. Kamar tidak terlalu besar tapi cukup bersih dan AC dingin sempurna. Shower ada air panas dan dingin, panasnya full. 2. Ada shampoo & sabun cair tapi tidak ada sikat & pasta gigi, tapi tidak apa karena bawa sendiri. 3. Awalnya TV sempat tidak berfungsi tapi pemilik memperbaikinya dan baik kembali. Channel lokal saja. 4. Pemilik sangat sopan dan ramah. 5. Kolam renang bersih dan sepi, jadi bagus untuk anak saya bisa berenang sepuasnya. Hehe. 6. Ada dapur dengan peralatan yang lengkap, kulkas bersama, piring, cangkir, teflon, kopi teh gula. Ingat mengembalikan saja. 7. Saya suka layout luar bangunannya, tertata dan rapi.
Read More
+4
1 orang merasa terbantu
Ul hidayah
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 103 minggu lalu
Tempatnya nyaman banget, sejuk, kolam renang juga bersih, sarapan nasi goreng juga enak, pelayanan ramah, cocok buat yang liburan bareng keluarga.
Apakah review ini membantu?
andre
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 106 minggu lalu
Tempatnya bersih banget, kolam renangnya juga airnya bening. Penjaganya ramah.
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
verry d.
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 134 minggu lalu
Kami sangat senang dengan tempat ini, yang saya masalahkan, kenapa pesanan saya room include breakfast akan tetapi pemilik menerima pesanan saya dari system traveloka hanya room only. Saya sudah lama memakai aplikasi ini, tapi baru kali ini ada kendala yang membuat malu keluarga kami di depan pemilik homestay, karena kami menanyakan hak kami sesuai pesanan yaitu room+breakfast.
Read More
Apakah review ini membantu?
Maharany R.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 138 minggu lalu
Super nyamann, bersih dan Bli sangat Ramah! Sayang saja saya harus check out pagi, jadi tidak bisa enjoying the pool vibes fully. Homestay rasa hotel!
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
Putri S. W.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 148 minggu lalu
Pas masuk disuguhkan pemandangan kolam renang, staff sangat membantu, kamarnya bersih dan semua sudut terawat. Ada dapur umumnya. Semua fasilitas sesuai deskripsi. Cocok untuk yang shorttime/longtime di sini.
2 orang merasa terbantu
Dimas A. N.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 149 minggu lalu
Staf sangat membantu dan juga sangat baik, kamar bersih tapi kolam perlu dibersihkan, selamat menikmati masa menginap saya.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40