Saat awal terjadi miskom antara pihak hotel dengan traveloka, tetapi pihak hotel mampu memberik solusi yang terbaik untuk kostumer, akses lokasi cukup terjangkau, lingkungan sekitar juga mendukung vibes yang ditawarkan, pilihan aktivitas juga samgat beragam dan akan sangat cocok jika datang bersama keluarga maupun teman, untuk kebersihan kamar juga sangat baik dan terjaga