Menyenangkan menginap di Villa Kayana BB1. Villa nya bersih hanya sedikit banyak ada semut hitam yang besar-besar tapi tidak menjadi masalah, peralatan dapur lengkap, ada karoke, kamar bersih, fasilitas lengkap, nyaman sekali menginap 1 malam di Villa Kayana BB1, pemandangan ok, lingkungan nyaman sepi, mantap.