Atmosfer Guest House Sentul By Ruang Nyaman

Lihat Atmosfer Guest House Sentul By Ruang Nyaman
8,7
Mengesankan
Dari 39 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,8

Kenyamanan Kamar

8,8

Makanan

8,4

Lokasi

8,8

Pelayanan dan Fasilitas

8,8

Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Atmosfer Guest House Sentul By Ruang Nyaman

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
H***s
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 48 minggu lalu
Staff ramah dan memudahkan untuk proses check in
1 orang merasa terbantu
J***N
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 50 minggu lalu
Untuk ulasan bagus kayaknya masih sama yang lain... Namun, di salah satu kamar tidak tersedia amenities toilet serta salah satu kamar mandinya ada yang rembes air dari lantai atas.
3 orang merasa terbantu
M***M
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 56 minggu lalu
Rekomendasi nginap untuk daerah Sentul
2 orang merasa terbantu
R***I
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 71 minggu lalu
Good, lumayan bersih, tempat lumayan.
1 orang merasa terbantu
Fitri Y.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 73 minggu lalu
Penemuan lokasi cukup mudah, tersedia dapur dan peralatannya jika ingin memasak, kamarnya cukup nyaman mungkin perlu ditambahkan pengharum ruangan/aroma terapi untuk mengurangi aroma kelembaban, dari kebersihannya overall sudah ok hanya mohon diperhatikan bagian atasnya, masih terlihat ada sarang laba-laba.
5 orang merasa terbantu
Profile Picture
Jung J. H.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 98 minggu lalu
Kamarnya bagus, bersih, kamar mandinya lumayan lega, fasilitas lengkap, ada TV, AC, teko listrik, air panas buat mandi, oke semua sih, mantap.
4 orang merasa terbantu
Krisna M.
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 107 minggu lalu
Tempat bersih, nyaman tidak bising, banyak jualan makanan di depan komplek, pelayanan ramah.
2 orang merasa terbantu
Desy Asyanti
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 107 minggu lalu
Tempat bersih, nyaman tidak bising, banyak jualan makanan di depan komplek, pelayanan ramah.
4 orang merasa terbantu
Marko
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 123 minggu lalu
Bersih dan nyaman, keluar komplek dikit banyak yang jual makanan.
6 orang merasa terbantu
Lasman Manurung
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 128 minggu lalu
Kamar-kamar di Atmosfer Guest House sangat menyenangkan. Tidak hanya luas, bersih, dan terawat dengan baik, tetapi juga memiliki sentuhan unik dan artistik. Perhatian terhadap detail dalam dekorasi ruangan sangat mengesankan, menciptakan suasana yang nyaman dan nyaman. Saya merasa seperti tinggal di hotel butik!
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
3 orang merasa terbantu
Clarina A. F.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 140 minggu lalu
Kamarnya yang suite luas, enak dan bersih. Juga ada receptionist 24 jam. Cuma emang mungkin layanannya kurang ya, saya booked lewat travlok tp pas d receptionist tidak ada datanya dan masih diminta bayaran. Setelah saya jelaskan kalau sudah booked di travlok, mereka tetap minta bukti ss annya. Jadi mungkin sistem layanannya aja kaliya yang harus dibenahi.
Read More
14 orang merasa terbantu
Profile Picture
ade r. y.
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 140 minggu lalu
Hotel ini merupakan rumah di dalam komplek perumahan yang dijadikan tempat menginap sesuai namanya guest house, pada saat kedatangan pertama petugas penjaga lagi pergi mencari makanan, sehingga teman-teman yang mau menginap di sini sebaiknya menghubungi pihak hotel sebelum kedatangan, kebetulan tidak ada orang yang menginap lain di tempat ini pada saat kami menginap sehingga sedikit merasakan nuansa mencekam terkesan sepi dan sedikit menakutkan. Namun tetap saja kami dapat nyaman tidur persiapan untuk ke Jungle Land besoknya karena lokasi penginapan dekat dengan area permainan tersebut.
Read More
12 orang merasa terbantu
Christian R. S.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 189 minggu lalu
Kamarnya enak banget nyaman dan bersih.
5 orang merasa terbantu
Douglas S.
icon-origin-TRAVELOKA
6,1
/10
Diulas 205 minggu lalu
Sudah signal susah, WiFi gak ada.
4 orang merasa terbantu
Dewi H.
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 215 minggu lalu
Pengalaman menginap yang berbeda di Sentul, di dalam perumahan, tenang, nyaman. Cari sarapan di luar komplek banyak pilihan. Kami menginap di kamar Suite, AC nya dingin, air panas berfungsi dengan baik dan aliran shower deras. Handuk tebal, bersih, kasur nyaman. Namun karena di dalam rumah, ketika tamu lain minum kopi malam-malam di lantai bawah jadi keberisikan sementara sudah jam tidur. Overall, menginap di sini recommended!
Read More
26 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40