8,8
Mengesankan
Dari 18 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,7

Kenyamanan Kamar

8,7

Makanan

8,2

Lokasi

8,7

Pelayanan dan Fasilitas

8,8

Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Tibera Morie Huize Bandung

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Micky H.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 10 minggu lalu
Tempat menginap yang berlokasi strategis. Harga sesuai fasilitas dan pelayanan. Mantap gaezz
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
21 May 2025
Yth. Bapak Micky H., Terima kasih atas ulasan positifnya! Kami senang mengetahui bahwa Anda puas dengan lokasi strategis, fasilitas, dan pelayanan yang kami berikan di Tibera Morie Huize. Dukungan seperti ini sangat berarti bagi kami untuk terus memberikan yang terbaik. Sampai jumpa di kunjungan berikutnya, Pak! Salam hangat, Angga – Operational Manager
gita a. w.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 15 minggu lalu
Kaya di kamar sendiri. Kecil tapi sangat bersih dan estetik.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
22 Apr 2025
Yth Ms Gita,Terima kasih telah memilih Hotel Tibera Morie Huize dan meluangkan waktu untuk memberikan ulasan. Kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pengalaman menginap secara keseluruhan dan menilai kami dari kebersihan ,Kami berharap dapat menyambut Anda kembali dengan pengalaman yang lebih menyenangkan. Salam hangat, Irpan - Front Office Manager
T***r
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 30 minggu lalu
Evaluasi pelaynan satpamnya, terutama untuk yang menjaga malam, saya secara tidak langsung "diminta uang jaga" oleh satpam yang menjaga malam, Untuk pelayanan hotelnya sudah baik, kamar nyaman, staff ramah
2 orang merasa terbantu
Lilis R.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 32 minggu lalu
Terbaik dengan budget standart
2 orang merasa terbantu
Profile Picture
aliva i.
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 81 minggu lalu
Hotel ini bangunan baru. Tapi buat saya perlu diperhatikan lagi saja dari segi kebersihan, khususnya lantai nya🙏🏼 pas baru cek in ngeres. Kamar sangat sempit jarak pintu ke kasur kurang 1 meter, jarak pintu kamar mandi ke kasur kurang 1 meter depan kasur cukuplah buat 1 orang solat, tapi kalo sambil orang lewat ga muat (harus lewat atas kasur). Tapi pelayanan staff sangat baik, fast respond, welcome drink (bandrek) enak, air hangat di kamar mandi sangat baik fasilitas showernya, gedungnya sangat instagramable. Semoga membantu. (Punten foto kamar tidak diupload karena jujur kamarnya kurang berkesan saja buat saya).
Read More
3 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40