Saya berkunjung dengan seorang turis Kanada. Dia pecinta mobil dan terkagum2 melihat koleksi mobil di sini. Bukan hanya karena ragamnya yang banyak, tetapi semua terawat bahkan seperti baru.
Resto yang ada di dalam juga makanannya enak, terutama bebek krispi-nya. Paket rijtaffel ini sudah berikut nasi, sayur, buah.
Kunjungan yang sangat berkesan buat kami!