Sirkulasi udara dari villa kurang, jadi waktu pertama masuk, aroma-nya tidak segar. Sprei juga bau mamel. Water heater-nya menampung sedikit air panas, jadi kalau dapat kloter terakhir mandi-nya, dapat air dingin. Tangga menuju rooftop sangat ekstrem dan curam, teman saya ada yang hamil, jadi-nya kita tidak bisa beramai-ramai nongkrong di atas. Jendela dapur berhubungan langsung dengan sawah, jadi kita tidak berani membuka, takut ada ular masuk.