Suasana nyaman, di depan villa banyak orang lalu lalang jualan, villanya cukup memuaskan, mungkin bberapa furniture dan bberapa sudut bangunan harus di renov kembali agar lebih segar. Yang luar biasa adalah pelayanan dari Bapak Drajat yang menjaga villa, pelayanannya numero uno, tengkyu pak Drajad atas service yang luar biasa. Ada kendala kita wa beliau langsung cepat tanggap datang memperbaiki apa yang jadi kendala kami. Lokasi dekat dengan jtp 2, jalan kaki pun sampai.