Seperti namanya ruang tidur, lampu kamarnya temaram, kasur nyaman, kamar mandi dalam, suasana tenang, ada Wi-Fi, parkir motor bisa masuk ke dalam, ada TV tapi enggak ada acara yang menarik, yang paling worthed adalah harga dan fasilitas yang ditawarkan, one of the best buat backpackeran dengan motor.