Masyaallah... semua berjalan lancar. Walaupun sempat pada waktu check in tidak ada nama bookingan yang terdaftar dan sempat membuat panik. Namun setelah dikonfirmasi kembali ke CS app dan diberikan code-nya, dan menunggu sekitar hampir 30 menit, akhirnya bisa check in juga.