Lokasinya mudah diakses, stafnya ramah, sangat membantu memenuhi permintaan pengunjung, cepat menanggapi masalah (AC bocor), lingkungannya bersih, kolam renangnya rutin dibersihkan tiap hari, kamar kami tidak strategis karena ada di bagian belakang hotel, tapi kamarnya luas dan cukup bersih.