Staff-nya ramah, pemberian kunci *on time*, proses *check out* juga mudah sekali. Kondisi kamar bagus, cuma kurang bersih saja, ada sarang laba-laba. Kamar mandi ok, dapat air panas. Ada *microwave* juga. AC-nya dingin, tapi bocor suka netes ke kasur. Untuk menginap-nya semuanya ok, bisa tidur nyenyak. Dapat harga 167 ribu, ya, sangat *worth it*.