Pernah dengar nama Ciletuh? Ciletuh sendiri dikenal sebagai salah satu sungai yang mengalir di Sukabumi. Sungai ini bermuara dj teluk dengan nama yang sama teluk Ciletuh.
Berada di dalam lingkup Taman Bumi Ciletuh-Palabuhanratu atau Ciletuh Geopark, aliran air di sungai ini terbilang jernih dan menarik untuk diabadikan dalam bingkai foto.
Beriklim tropis, Ciletuh menawarkan suasana super nyaman sepanjang tahun. Ciletuh dapat dinikmati kapan saja. Musim terbaik untuk mengunjungi Ciletuh adalah pada saat musim kemarau, tepatnya antara maret hingga September. Karena pada musim ini hujan jarang terjadi dan waktu terbaik untuk menikmati keindahan alamnya.
Ingin berwisata di sekitar Ciletuh? Ini dia berbagai lokasi wisata yang bisa Anda kunjungi.
Berada di ketinggian 230 mdpl, Puncak Darma menawarkan pemandangan super indah. Anda bisa menyaksikan keindahan panorama Ciletuh Geopark serta matahari terbit dari lokasi ini.
Pasir coklat dan laut biru jadi keunikan tersendiri bagi pantai ini. Di sini Anda dapat menikmati pemandangan sambil bermain ombak dan pasir.
Tak jauh dari Pantai Palangpang, Anda dapat menikmati keindahan Curug Cimarinjung. Curug dengan air super jernih dan pemandangan cantik ini siap menyambut Anda saat berkunjung ke Ciletuh.
Nikmati malam berkesan di Ciletuh. Ini dia rekomendasi hotel di Ciletuh yang dapat jadi pilihan Anda.
Grand Inna Samudra Beach, hotel bintang 4 super nyaman ini siap menyambut Anda saat berwisata ke Ciletuh.
Executive Suite.
AC, Restoran, Kafe, Ruang Keluarga, Kolam Renang, Area Bebas Asap Rokok, Area Merokok, Lift dan Wi-Fi.
Bellboy, Resepsionis 24 Jam, Keamanan 24 Jam, Laundry, Penitipan Bagasi, Jasa Tur dan Fasilitas Nikah.
Hotel dekat dengan Cimaja Cafe, berjarak sekitar 2,14 km, memberikan akses mudah bagi tamu yang ingin menikmati hidangan lokal. Pantai Citepus hanya berjarak 3,06 km, ideal bagi pecinta pantai, sementara Pantai Karang Pamulang berjarak 4,29 km, dan Pantai Pelabuhan Ratu berjarak 4,47 km, menawarkan pemandangan laut yang indah.
Hayun. - 10/10
“Pemandangan langsung menghadap laut, punya private beach, overall semua berkesan, oh ya, mampir liat room 308 juga tapi only didepannya.”
Nikmati malam di hotel ekonomis di Ciletuh. Ini dia berbagai hotel yang dapat Anda pilih.
Nikmati view laut dari hotel cantik? OYO 921 Hotel Ratu Pantai dapat jadi pilihan Anda.
Standar dan Deluxe.
AC, Ruang Keluarga, Area Bebas Asap Rokok, Area Merokok, Wi-Fi, Restoran dan Kolam Renang.
Check In dan Out Ekspress, Resepsionis 24 Jam, Penitipan Bagasi, Staff Multibahasa dan Surat Kabar.
Hotel dekat dengan Geopark Ciletuh, hanya 734 meter, cocok bagi tamu yang ingin menjelajahi keindahan alam. Pantai Palangpang juga hanya 876 meter dari hotel, serta Air Terjun Cimarinjung dan Puncak Darma masing-masing berjarak sekitar 2,42 km dan 2,52 km, menyediakan suasana alam yang memukau. Air Terjun Sodong berjarak 4,45 km dari hotel, menambah pengalaman eksplorasi alam.
Sri L. - 9,7/10
“Menyenangkan menginap di sana. Dan pelayanannya pun ramah. Semoga sukses terus dan maju Ratu Pantai.”
Harga kamarnya mulai dari 200 ribuan saja. Augusta Hotel Pelabuhan Ratu sering jadi pilihan banyak wisatawan.
Standar dan Deluxe.
Area Parkir, Restoran, Layanan Kamar dan Wi-Fi.
Resepsionis 24 Jam.
Hotel dekat dengan Pantai Citepus, hanya berjarak 1,58 km, memungkinkan tamu menikmati suasana pantai yang menenangkan. Pantai Pelabuhan Ratu berjarak 2,97 km dari hotel, memberikan akses cepat bagi wisatawan yang ingin menikmati keindahan laut.
Irfan J. - 10/10
“Pesan kamar Deluxe, harganya sangat ekonomis tapi dapat fasilitas yang memuaskan dapat sarapan dan ada kolam renang. Kamar nyaman dan toilet bersih cuman tidak dapat air minum dan amenities.”
Bayu Amrta Hotel, menyajikan kamar super nyaman dengan lokasi strategis. Banyak wisatawan yang menyukai hotel ini.
Standar dan Deluxe.
Area Parkir, Wi-Fi, Restoran, Kolam Renang, AC, Area Bebas Asap Rokok dan Area Merokok.
Resepsionis 24 Jam, Keamanan 24 Jam dan Laundry.
Hotel dekat dengan Pantai Pelabuhan Ratu, hanya 454 meter, sehingga tamu dapat menikmati keindahan pantai dengan mudah. Polres Sukabumi berjarak 2,15 km dari hotel, memberikan akses layanan publik yang dekat bagi tamu yang membutuhkannya.
Rekha A. - 8,8/10
“Suasana menyenangkan. Keluar kamar turun langsung tebing pantai.”
Bosan bermalam di hotel? Ini dia rekomendasi Resort di Ciletuh yang dapat jadi pilihan Anda.
Suasana yang homie dengan view cantik jadi kelebihan utama Ocean Queen Resort ini.
Garden AC, 3 Br Bungalow Traditional AC, 4 Br Bungalow AC dan 4 Br Bungalow Traditional AC.
Area Parkir, Restoran, Kolam Renang, Ruang Keluarga, Wi-Fi, Area Bebas Asap Rokok dan Area Merokok.
Resepsionis 24 Jam, Penitipan Bagasi dan Laundry.
Hotel dekat dengan Pantai Cibangban, hanya 907 meter, cocok bagi tamu yang ingin menikmati pantai yang tenang. Pantai Karang Hawu dan Mata Air Panas Cisolok masing-masing berjarak sekitar 3 km dan 3,4 km, memberikan pilihan wisata alam yang menarik. Muara Cibareno berjarak 5 km, menawarkan pemandangan alam yang lebih luas.
Subagiyo. - 8,5/10
“Kamar bagus. Lokasi bagus. Pelayanan bagus. Kurang Wi-Fi dan TV saja.”
Ciletuh Hills, berada di Jl. Raya Cikanteh No.1, lokasi resort ini benar - benar strategis dan mudah ditemukan.
Cabin Panenjoan, Cabin Cimaja, Exclusof Cabin, Lodge Cikanteh.
AC, Wi - Fi, restoran, fasilitas bisnis, area parkir.
Keamanan dan resepsionis 24 jam.
Hotel dekat dengan Air Terjun Sodong, hanya 316 meter, ideal bagi tamu yang ingin menikmati air terjun alami. Air Terjun Cikanteh berjarak 632 meter, sementara Air Terjun Cimarinjung dan Puncak Darma masing-masing berjarak sekitar 3,31 km dan 3,65 km, menawarkan pengalaman wisata alam yang seru. Pantai Palangpang juga hanya 3,83 km dari hotel.
Tiwi P, - 9.7/10
“Semua oke, lokasi bagus, kamar bersih.”
Area parkir luas memang jadi salah satu fasilitas penting di hotel. Ini dia rekomendasi hotel di Ciletuh dengan area parkir luas.
Turtle Beach Hotel, letaknya ada di Jl. Kelapa Condong, hotel bintang 3 ini menyuguhkan pemandangan super cantik.
Single Deluxe, Double Family.
AC, pool, Wi - Fi, restoran, kafe, bar, area olahraga, area main anak, fasilitas bisnis, area parkir.
Bellboy, laundry, penitipan bagasi, staf multibahasa, keamanan dan resepsionis 24 jam.
Hotel dekat dengan Pantai Ujung Genteng, hanya 288 meter, menjadi pilihan sempurna bagi tamu yang ingin menikmati pantai pasir putih. Pantai Pangumbahan berjarak 3,4 km dan Jampang Kulon berjarak 3,8 km, memberikan akses mudah ke tempat-tempat wisata alam di sekitar.
Panji G.T, - 10/10
“Tempat oke, pelayanan lumayan, kondisi lingkungan aman, cocok kalau mau nginap.”
Nikmati kemudahan dalam melakukan pemesanan hotel dan promo spesial melalui Traveloka. Hemat lebih banyak dengan penawaran eksklusif untuk perjalanan Anda. Booking hotel di Ciletuh melalui Traveloka sekarang juga!
Total Akomodasi | 108 Properties |
Hotel Populer | OYO 921 Hotel Ratu Pantai, Villa Ikbhar Ciletuh Redpartner |
Objek Wisata Populer | Geopark Ciletuh, Pantai Palangpang |
Berikut ini daftar hotel murah terbaik di Ciletuh:
1. Villa Ikhbar Ciletuh Redpartner - Harga Mulai dari Rp193.686-an.
2. RedDoorz @ Geopark Ciletuh Sukabumi - Harga Mulai dari Rp206.345-an.
3. Penginapan Bukit Soca - Harga Mulai dari Rp347.107-an.
4. Villa Tenjo Gunung - Harga Mulai dari Rp454.545-an.
5. Homestay Ibu Neng Geopark Ciletuh - Harga Mulai dari R653.462-an.
Berikut ini daftar hotel di Ciletuh yang dekat dengan tempat wisata populer:
1. Villa Padi Ciletuh - 391m dari Air Terjun Cimarinjung
2. Villa Tenjo Gunung - 3,51km dari Air Terjun Cikanteh
3. Villa Algia Ciletuh - 123m dari Geopark Ciletuh
4. AA Bungsu Syariah Balekambang 1 - 1.06km dari Puncak Darma
5. Villa Ikbhar Ciletuh Redpartner - 3,67km dari Air Terjun Sodong
6. RedDoorz @ Geopark Ciletuh Sukabumi - 389m dari Pantai Palangpang
Berikut ini daftar hotel di Ciletuh bintang 1:
Berikut ini daftar hotel di Ciletuh untuk keluarga:
Berikut ini daftar hotel di Ciletuh ramah anak