Bilik yang bersih dan selesa. Mempunyai kolam renang sesuai untuk berlibur dengan anak-anak. Tempat parkir yang mudah. Akses yang mudah untuk ke destinasi yang menarik.
Penilaian user dari berbagai hotel di Hat Yai District
8.4
Mengesankan
45.669 review dari berbagai hotel di Hat Yai District dengan rata-rata score 8.4/10
Masih ragu untuk memesan? Agar tidak salah pilih, beberapa penilaian dari hotel-hotel di Hat Yai District dapat membantu Anda untuk memilih hotel yang tepat!
Plus: Staff frontdesk ramah dan very helpful, kamar sesuai foto dan bersih, kasur empuk. Di lobby hotel ada desk untuk taxi & travel yang menawarkan one day tour to Songkla, sangat membantu untuk kita travelling ke Songkla. Lokasi hotel strategis dekat dari Lee Garden. Minus: Suara AC sangat bising. Station drinking water hanya ada di lobby. Tidak ada gelas di dalam kamar sehingga harus harus minum dari botol.
Sangat direkomendasikan! Tempatnya bagus dan nyaman. Pelayanannya ramah. Lokasinya strategis di belakang pusat perbelanjaan Big C, bisa jalan kaki cari makanan halal untuk Muslim, dekat juga ke laundry self-service, ada galon air minum.