<

Pusat Bantuan - TPayLater

Bagaimana cara mendaftar TPayLater?

Untuk mendaftar TPayLater, pastikan Anda:

- Memiliki KTP yang sah
- Berumur antara 21-70 tahun.
Setelah itu, silakan mengikuti langkah-langkah berikut:

  1. Siapkan KTP Anda yang sah, kemudian kunjungi halaman travelokaPay dari halaman awal app Traveloka.
  2. Ketuk Kartu Tanpa Kredit dan ikuti instruksi pada formulir pemesanan. Harap diketahui bahwa Anda perlu mengambil foto diri untuk keperluan verifikasi.
  3. Setelah Anda menyelesaikan aplikasi, aplikasi akan diproses dalam 1x24 jam.

Setelah aplikasi Anda disetujui, Anda akan mendapat limit antara Rp1 juta hingga Rp50 juta. Anda bisa menggunakan limit Anda untuk membeli produk di Traveloka. Harap diperhatikan bahwa Anda hanya diperbolehkan untuk memiliki satu akun TPayLater di Traveloka.

APAKAH ARTIKEL INI MEMBANTU?

Ya

Tidak

HUBUNGI KAMI
Butuh bantuan lebih lanjut? Ketuk di bawah untuk hubungi customer service kami.
Hubungi kami