Amaroossa Bandung

Hotel
Preferred Partner
8,2
/10
Mengesankan
6.106 ulasan

Kesan Menginap Tamu Lain

Jarak Ke Pusat Kota (98)
Keramahan Staff (92)
Ukuran Kamar (85)
Kamar Tidur (74)
L***a
9,7
/ 10
Pertama kali kesini, waktu check in masuk lobby wahh bangett!! Kamarnya luas banget, dan luxury banget! Sarapanya enak banget, variasinya banyak, sampe bingung mau makan apalagi hahaha. Servicenya juga oke. Untuk harga 500 an worth banget sihh, dengan fasilitas yang banyak dan bagus.
IMELDA S.
10,0
/ 10
Lokasi di tengah kota, mau ke mana akses gampang, kamarnya luas, check in gampang, harga ramah di kantong, desain mewah, fasilitas oke banget, makanannya enak-enak dan banyak variasi.
Ajeng F.
9,7
/ 10
Kamarnya bersih, mewah, nyaman dan pelayanannya luar biasa. General Manager-nya sangat ramah dan baik hati. Terima kasih.
MARTHA
8,5
/ 10
Hotelnya bersih, mau ke mana-mana dekat, pelayanannya baik, staff-nya ramah, next pasti menginap lagi di sana.
Sheilla K. G.
8,8
/ 10
Bakal jadi langganan kayaknya, kamar executive luas, water heater lancar, tidak ada kendala, kulkas dingin, sudah smart TV dan bagus banget semuanya pokoknya.
Area Akomodasi
Lihat Peta
Jalan Aceh No 71A, Jalan Riau, Bandung, Jawa Barat, Indonesia, 40115

Fasilitas Utama

Selengkapnya
AC
Restoran
Kolam Renang
Resepsionis 24 Jam
Parkir
Lift
WiFi
Amaroossa Bandung berada di Jalan Riau. Resepsionis siap 24 jam untuk melayani proses check-in, check-out dan kebutuhan Anda yang lain. Jangan ragu untuk menghubungi resepsionis, kami siap melayani Anda. WiFi tersedia di seluruh area publik properti untuk membantu Anda tetap terhubung dengan keluarga dan teman.
Selengkapnya
Berhasil login!
Sekarang kamu bisa menikmati berbagai keuntungan termasuk pilihan bayar dekat tanggal menginap!

Kebersihan Terjamin, Menginap Jadi Lebih Nyaman

Nikmati perjalananmu dengan tenang karena kesehatan dan keamananmu terjamin melalui standar protokol berikut.
CleanAccommodation
Akomodasi dengan sertifikat CHSE yang memenuhi protokol kebersihan dari Kemenparekraf.Pelajari selengkapnya
Desinfeksi Secara Berkala
Staf Terlatih untuk Protokol Kesehatan
Pemeriksaan Suhu untuk Staf & Tamu

Info Lokasi di sekitar Amaroossa Bandung

Jalan Aceh No 71A, Jalan Riau, Bandung, Jawa Barat, Indonesia, 40115
Temukan Tempat Lainnya
Lobi Amaroossa Bandung
Lobi 2 Amaroossa Bandung

Lebih Lanjut tentang Amaroossa Bandung

Tentang Amaroossa Bandung

Amaroossa Bandung adalah hotel butik bintang 4 di pusat Kota Bandung. Lokasinya yang strategis membuat Amaroossa Bandung mudah diakses dari berbagai atraksi utama di kota ini. Hotel ini menawarkan kombinasi sempurna antara kemewahan, kenyamanan, dan lokasi yang ideal untuk menikmati berbagai hal yang ditawarkan oleh Kota Bandung.

Kenapa Harus Menginap di Amaroossa Bandung

Menginap di Amaroossa Bandung menawarkan berbagai keunggulan yang membuatnya menjadi pilihan menarik bagi wisatawan. Terletak di pusat Kota Bandung, hotel ini dekat dengan berbagai atraksi populer, seperti factory outlet di Jalan Riau, Gedung Sate, dan kawasan Dago. Lokasinya yang strategis ini tentu memudahkan akses ke tempat-tempat wisata, restoran, dan pusat perbelanjaan.

Amaroossa Bandung menawarkan suasana romantis dan eksklusif, membuatnya populer di kalangan wisatawan yang mencari pengalaman menginap unik dan berkelas.

Hotel ini menawarkan berbagai fasilitas seperti kolam renang outdoor, pusat kebugaran, spa, dan restoran yang menyajikan hidangan lokal dan internasional. Hotel ini pun menawarkan ruang pertemuan dan ballroom yang dapat diatur sesuai kebutuhan, menjadikannya pilihan yang fleksibel dan serbaguna.

Hotel ini memiliki beberapa tipe kamar, mulai dari Deluxe Room hingga Suite Room, yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas modern seperti TV layar datar, akses Wi-Fi gratis, minibar, dan layanan kamar 24 jam. Setiap kamar dirancang dengan perpaduan antara nuansa modern dan sentuhan klasik yang memberikan kenyamanan maksimal. 

Dengan kombinasi antara kenyamanan, kemewahan, dan lokasi strategis, Amaroossa Bandung adalah pilihan tepat bagi Anda yang ingin menjelajahi kota ini dengan eksklusif. 

Fasilitas Utama yang Ditawarkan Amaroossa Bandung

Amaroossa Bandung menawarkan berbagai fasilitas utama yang dirancang untuk memberikan kenyamanan dan kemewahan bagi para tamunya. Hotel ini menawarkan berbagai tipe kamar, mulai dari Deluxe Room hingga Suite Room, yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas modern seperti TV layar datar, akses Wi-Fi gratis, minibar, dan layanan kamar 24 jam. 

Selakn fasilitas kamar, hotel ini dilengkapi dengan kolam renang outdoor yang ideal untuk bersantai dan menikmati suasana tenang di tengah kota. Bagi tamu yang ingin meremajakan tubuh dan pikiran, tersedia spa lengkap dan pusat kebugaran dengan peralatan modern. 

Restoran dan lounge di hotel ini menyajikan berbagai hidangan lokal dan internasional, serta menyediakan tempat yang nyaman untuk menikmati makanan atau minuman ringan. Hotel ini juga memiliki ruang pertemuan dan ballroom yang dapat digunakan untuk berbagai acara bisnis maupun pribadi. 

Selain itu, layanan kamar 24 jam, akses Wi-Fi gratis di seluruh area, dan fasilitas parkir yang aman turut menambah kenyamanan selama menginap. Tersedia juga dukungan layanan concierge dan resepsionis yang siap membantu segala kebutuhan. Amaroossa Bandung selalu memastikan setiap tamu mendapatkan pengalaman menginap yang memuaskan dan berkesan.

Lokasi dan Aksesibilitas Amaroossa Bandung

Amaroossa Bandung terletak di lokasi yang strategis di pusat kota, tepatnya di Jalan Aceh No. 71A. Ini membuatnya dekat dengan berbagai destinasi populer, seperti Jalan Riau yang dipenuhi factory outlet atau kawasan Dago yang ramai dengan kafe dan restoran. 

Dari segi aksesibilitas, Amaroossa Bandung dapat dengan mudah dicapai dari berbagai titik masuk ke Kota Bandung. Hotel ini berjarak sekitar 20 menit berkendara dari Bandara Internasional Husein Sastranegara (4,73 km) dan sekitar 15 menit dari Stasiun Kereta Api Bandung (1,88 km).

Lokasinya yang berada di pusat kota juga membuatnya mudah diakses dengan transportasi umum, seperti taksi, ojek online, dan angkutan kota. Bagi tamu yang membawa kendaraan pribadi, hotel ini menyediakan fasilitas parkir yang aman dan nyaman.

Dengan lokasinya yang strategis, Amaroossa Bandung menjadi pilihan ideal bagi wisatawan yang ingin menjelajahi berbagai atraksi dan pusat perbelanjaan di Bandung. Terlebih lagi, Anda bisa sembari menikmati kenyamanan dan kemewahan akomodasi di tengah kota.

Jenis Kamar

Amaroossa Bandung menawarkan beberapa jenis kamar yang dirancang dengan perpaduan antara kemewahan dan kenyamanan. Berikut jenis kamar yang tersedia:

Deluxe Room (King or Twin) 

Kamar seluas 29 meter persegi ini menawarkan kenyamanan dengan desain elegan dan modern. Kamar tipe Deluxe dilengkapi dengan AC, TV layar datar, Wi-Fi gratis, minibar, dan kamar mandi pribadi dengan toiletries. Deluxe Room cocok untuk tamu yang mencari kenyamanan dasar dengan sentuhan kemewahan.

Executive Room

Kamar ini lebih luas dibandingkan Deluxe Room, yakni sekitar 34 meter persegi. Selain fasilitas standar, kamar ini juga dilengkapi dengan area duduk yang lebih besar untuk bersantai serta tambahan area kerja yang nyaman. Kamar ini cocok bagi tamu bisnis. 

Junior Suite

Junior Suite menawarkan ruang yang lebih luas dengan area tidur dan ruang tamu terpisah. Desainnya yang mewah dan fasilitas tambahan seperti bathtub membuatnya ideal untuk tamu yang menginginkan lebih banyak ruang dan kenyamanan.

Presidential Suite

Ini adalah kamar paling mewah di Amaroossa Bandung. Dilengkapi dengan ruang tamu terpisah, ruang makan, dan kamar tidur yang luas, Presidential Suite menawarkan kemewahan maksimal dengan dekorasi interior yang elegan. Fasilitas tambahan termasuk akses ke layanan eksklusif dan pemandangan kota yang menakjubkan.

Fasilitas Rekreasi dan Kesehatan di Amaroossa Bandung

Amaroossa Bandung menawarkan berbagai fasilitas rekreasi dan kesehatan yang dirancang untuk memanjakan para tamu dan memastikan pengalaman menginap yang menyenangkan. 

Kolam Renang Outdoor

Hotel ini memiliki kolam renang outdoor yang menawarkan suasana tenang dan nyaman, ideal untuk bersantai atau berenang santai setelah seharian beraktivitas. Kolam renang ini juga dilengkapi dengan area berjemur yang nyaman.

Layanan Spa dan Sauna

Amaroossa Bandung menawarkan layanan spa lengkap yang menyediakan berbagai perawatan tubuh dan pijat untuk relaksasi dan peremajaan. Spa ini menggunakan teknik tradisional dan modern yang dirancang untuk memberikan ketenangan dan menyegarkan tubuh serta pikiran.

Pusat Kebugaran

Bagi tamu yang ingin tetap aktif selama menginap, hotel ini menyediakan pusat kebugaran yang dilengkapi dengan peralatan olahraga modern. Pusat kebugaran ini memungkinkan tamu untuk menjaga rutinitas olahraga dengan fasilitas yang lengkap dan nyaman.

Tempat Wisata Dekat Amaroossa Bandung

Amaroossa Bandung memiliki lokasi yang strategis di pusat kota sehingga dekat dengan berbagai tempat wisata populer di Bandung. Berikut beberapa tempat wisata yang bisa Anda kunjungi di sekitar hotel:

Jalan Riau (Jalan RE Martadinata)

Terkenal sebagai surga belanja, Jalan Riau dipenuhi dengan factory outlet yang menawarkan berbagai pakaian dan aksesori dengan harga terjangkau. Ini adalah tempat yang sempurna untuk berbelanja fesyen terbaru sambil menikmati suasana khas Bandung. Lokasinya tak jauh dari Amaroossa Bandung, yakni hanya sekitar 350 meter. 

Gedung Sate

Hanya berjarak sekitar 721 meter dari hotel, Gedung Sate adalah salah satu landmark ikonik Bandung dengan arsitektur kolonial Belanda. Gedung ini berfungsi sebagai kantor Gubernur Jawa Barat dan sering menjadi latar belakang foto wisatawan.

Bandung Indah Plaza

Bandung Indah Plaza (BIP) adalah salah satu pusat perbelanjaan tertua dan paling terkenal di Bandung. Didirikan pada tahun 1990-an, BIP menawarkan pengalaman belanja dan kuliner yang lengkap, serta area hiburan yang mencakup bioskop dan tempat bermain anak. Lokasinya tak jauh dari hotel, yakni sekitar 827 meter. 

Tempat Kuliner dekat Amaroossa Bandung

Di sekitar Amaroossa Bandung, terdapat banyak pilihan tempat kuliner yang menarik untuk dijelajahi. Berikut beberapa rekomendasi tempat kuliner yang bisa Anda kunjungi:

Paviliun Sunda

Terletak sekitar 750 meter dari Amaroossa Bandung, Paviliun Sunda menawarkan hidangan khas Sunda dengan cita rasa autentik. Anda bisa mencicipi aneka menu seperti nasi liwet, ayam goreng, ikan bakar, dan sambal yang khas. Suasana restoran yang nyaman dan pelayanan ramah membuatnya menjadi pilihan favorit bagi pencinta masakan tradisional.

Batagor Kingsley

Terletak di Jalan Veteran, sekitar 1,9 km dari hotel, Batagor Kingsley menjadi destinasi wajib bagi para pencinta kuliner yang ingin mencicipi cita rasa khas Bandung. Batagor di sini dikenal karena teksturnya yang kenyal dengan isian ikan tenggiri yang gurih, dipadukan dengan saus kacang kental dan bercita rasa khas. Selain batagor, Kingsley juga menawarkan siomay yang tak kalah populer.

Braga Permai Bandung

Restoran legendaris ini berlokasi di Jalan Braga yang berjarak sekitar 2 km dari Amaroossa Bandung. Braga Permai menawarkan menu yang beragam, mulai dari hidangan Indonesia hingga makanan Barat. Tempat ini juga terkenal dengan pilihan kue-kue tradisionalnya dan suasana kolonial yang klasik.

Tips dan Trik Menginap di Amaroossa Bandung

Menginap di Amaroossa Bandung bisa menjadi pengalaman yang menyenangkan jika Anda mengetahui beberapa tips dan trik untuk memaksimalkan kenyamanan. Berikut beberapa tips dan trik yang bisa dicoba;

Pilih Kamar sesuai Kebutuhan

Amaroossa Bandung menawarkan berbagai tipe kamar, mulai dari Deluxe Room hingga Presidential Suite. 

Jika Anda menginginkan ruang lebih luas dan fasilitas tambahan seperti ruang tamu terpisah, pertimbangkan untuk memilih Junior Suite atau Presidential Suite. Atau jika memungkinkan, minta kamar di lantai atas untuk mendapatkan pemandangan kota Bandung yang lebih baik, serta suasana yang lebih tenang jauh dari hiruk-pikuk jalanan.

Maksimalkan Fasilitas Hotel

Jangan lupa untuk meluangkan waktu menikmati fasilitas kolam renang dan spa di hotel ini untuk relaksasi, terutama setelah seharian berkeliling kota. Untuk pengalaman berenang yang lebih tenang, kunjungi kolam renang pada pagi atau sore hari saat tidak terlalu ramai. Pusat kebugaran juga tersedia bagi Anda yang ingin tetap aktif selama menginap.

Jelajahi Area Sekitar

Di sekitar hotel, terdapat berbagai tempat kuliner yang layak untuk dicoba, seperti Batagor Kingsley, Sate Hadori, atau Paviliun Sunda. Menjelajahi kuliner lokal akan menambah kesan otentik pada kunjungan Anda ke Bandung. 

Manfaatkan layanan concierge yang bisa membantu Anda mengatur perjalanan wisata, pemesanan restoran, atau memberikan rekomendasi tentang tempat-tempat menarik di sekitar hotel.

Mengapa Booking Amaroossa Bandung di Traveloka

Memesan Amaroossa Bandung melalui Traveloka menawarkan berbagai keuntungan yang membuat proses booking lebih praktis dan menguntungkan. Traveloka sering memberikan penawaran eksklusif dan diskon khusus untuk pemesanan hotel, termasuk Amaroossa Bandung, yang bisa membuat pengalaman menginap lebih terjangkau. 

Selain itu, platform ini memungkinkan Anda untuk membandingkan harga dengan mudah, melihat ulasan dari tamu sebelumnya, dan memilih tipe kamar yang paling sesuai dengan kebutuhan. 

Proses booking yang cepat dan mudah, ditambah dengan opsi pembayaran yang fleksibel, menjadikan Traveloka sebagai pilihan yang nyaman untuk memesan hotel. Ditambah lagi, aplikasi Traveloka juga menawarkan fitur "PayLater" yang memungkinkan Anda membayar di kemudian hari, serta layanan pelanggan 24/7 yang siap membantu jika ada kendala dalam pemesanan. 

Dengan semua kemudahan ini, memesan Amaroossa Bandung melalui Traveloka adalah langkah cerdas untuk memastikan Anda mendapatkan nilai terbaik dan pengalaman menginap yang memuaskan.

Semua Fasilitas di Amaroossa Bandung

Bar, Kafe, dan Lounge Amaroossa Bandung
Bar, Kafe, dan Lounge
Kolam Renang Amaroossa Bandung
Kolam Renang
Pusat Kebugaran Amaroossa Bandung
Pusat Kebugaran
Ruangan Fungsional Amaroossa Bandung
Ruangan Fungsional
Ruang untuk Umum Amaroossa Bandung
Ruang untuk Umum

Fasilitas Publik

  • Area parkir
  • Kafe
  • Lift
  • Layanan kamar 24 jam
  • Restoran
  • Restoran untuk sarapan
  • Restoran untuk makan malam
  • Restoran untuk makan siang
  • Layanan kamar
  • Brankas
  • WiFi di area umum

Servis Hotel

  • Bellboy
  • Concierge/layanan tamu
  • Resepsionis 24 jam
  • Keamanan 24 jam
  • Laundry
  • Penitipan bagasi
  • Surat kabar di lobby
  • Fasilitas nikah

Fasilitas Kamar

  • Bathtub
  • TV kabel
  • Meja
  • Pengering rambut
  • Brankas kamar
  • Pancuran
  • TV

Umum

  • AC
  • Aula
  • Banquet
  • Area bebas asap rokok
  • Kolam renang

Kegiatan Lainnya

  • Pusat kebugaran
  • Layanan pijat
  • Kolam renang outdoor
  • Sauna
  • Spa

Makanan dan Minuman

  • Bar
  • Sarapan
  • Sarapan prasmanan

Fasilitas Bisnis

  • Fasilitas rapat
  • Fotocopy
  • Proyektor

Transportasi

  • Sewa mobil
  • Parkir valet

Aksesibilitas

  • Lokasi mudah diakses
  • Aksesibel bagi penyandang disabilitas

Fasilitas Terdekat

  • ATM/Bank
  • Salon kecantikan

Konektivitas

  • Fasilitas komputer/internet
  • WiFi gratis

Jasa Antar Jemput

  • Antar-jemput bandara berbiaya
  • Antar-jemput bandara

Fasilitas Ramah Keluarga

  • Kolam renang anak

Olahraga & Rekreasi

  • Pusat kebugaran

Kebijakan Akomodasi & Informasi Umum di Amaroossa Bandung

Waktu Check-in/Check-out

Check-in:
Dari 14:00
Check-out:
Sebelum 12:00

Sarapan Tambahan

Sarapan tambahan dikenakan biaya IDR 140,000/tamu.

Sarapan

Sarapan di akomodasi tersedia pukul 07:00 - 10:00.
Baca Selengkapnya

Informasi Umum

Fasilitas Populer
AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, WiFi
Waktu Check-In/Check-Out
Dari 14:00 - sampai 12:00
Ketersediaan Sarapan
Ya, hotel memiliki kamar yang menyediakan sarapan
Kamar yang tersedia di Amaroossa Bandung
92
Lantai yang tersedia di Amaroossa Bandung
5
Fasilitas lainnya di Amaroossa Bandung
Area parkir, Kafe, Layanan kamar 24 jam, Restoran untuk sarapan, Restoran untuk makan malam

Pertanyaan yang sering ditanyakan di Amaroossa Bandung

Amaroossa Bandung bintang berapa?
Amaroossa Bandung adalah hotel bintang 4 yang berlokasi di Jalan Riau, Bandung yang menawarkan berbagai tipe kamar sesuai kebutuhan kamu.
Berapa jumlah kamar yang tersedia di Amaroossa Bandung?
Ada 92 kamar yang tersedia di Amaroossa Bandung.
Seberapa dekat Amaroossa Bandung ke pusat kota?
Amaroossa Bandung hanya berjarak sekitar 1.88 km dari pusat kota Bandung.
Fasilitas apa saja yang tersedia di Amaroossa Bandung?
Amaroossa Bandung memiliki fasilitas terbaik seperti: AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, WiFi. (Beberapa fasilitas lain mungkin memerlukan biaya tambahan)
Kapan waktu check-in & check-out di Amaroossa Bandung?
Waktu untuk check-in di Amaroossa Bandung adalah mulai dari pukul Dari 14:00 sedangkan waktu check-out paling lambat pukul Sebelum 12:00
Lihat Semua

Review dari Tamu Lainnya di Amaroossa Bandung

8,2
Mengesankan
Dari 6.106 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,1

Kenyamanan Kamar

8,1

Makanan

8,2

Lokasi

8,5

Pelayanan dan Fasilitas

8,2

Yang banyak dibahas tentang Amaroossa Bandung
Semua
Keramahan Staff (65)
Jarak ke Pusat Kota (63)
Kamar Tidur (63)
Variasi (56)
Suasana (53)
Rasa (52)
Ukuran Kamar (50)
Akses (46)
Lingkungan Sekitar (45)
Kamar Mandi (41)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Amaroossa Bandung

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
N***y
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 hari lalu
Hotel classic dan vintage. Sarapan enak
+5
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
28 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
teguh b.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Menyenangkan, dekat dengan arena olahraga dan jajanan
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
18 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
Traveler Terverifikasi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Saya menginap dengan 3 tipe kamar yang beda-beda. Ukuran kamar-nya besar-besar. Kamar Junior Suite besar sekali dengan view kolam renang. Posisi hotel dekat ke mana-mana.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
Profile Picture
Rangga P.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
FO-nya outstanding. Pak Bellboy sekaligus Security amat sangat ramah dan membantu sekali.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
faley f.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
staff hotel ramah tapi kebersihan dalam kamar perlu dijaga debunya tebel spreinya kaya lengket aja so far semua bagus
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
Iman T.
icon-origin-TRAVELOKA
5,8
/10
Diulas 2 minggu lalu
Rasa di makanan sarapan pagi yg terkesan sudah lama di masak agak bernyenyeh dan bau terutama ikan dan ayam, kamar tentunya bau apek yg berasal dari karpet yg sudah tua dan suasana kamar yg gelap dari warna kamar, seprei tempat tidur yg sudah lama (bolong2 seperti bekas rokok), tempat parkir juga tdk begitu bagus.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
S***d
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 3 minggu lalu
Hotel strategis, dekat ke mana-mana.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
13 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
J***n
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 3 minggu lalu
Bangunan lama, tapi masih terawat dengan fasilitas ok
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
13 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
A***l
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 3 minggu lalu
Lokasi nya lumayan strategis, di depan nya lgsg 2 ada resto , satu harga sangat affordable satunya lg menengah. Kedua nya saya coba ok kedua nya dr sisi harga dan rasa. Untuk kamar nya luas meski perabot masi ada model lama. Secara overall hotel ini ok dan kalau ditanya akan kesini lagi ya jelas akan balik lg
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
R***I
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
7,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Hotelnya bersih, rapi, kamarnya besar, staf hotel ramah, lokasi hotel strategis banyak tempat kuliner, sarapan di hotel menunya enak & banyak variannya, pokoknya next bakal nginep lagi di Amarossa
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
07 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
Traveler Terverifikasi
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
5,4
/10
Diulas 3 minggu lalu
Sekelas bintang 4 dengan rate 650K tapi fasilitas, service 2/10. Pas dateng ga ada security di lobby, parkiran susah, lobby bau amis, lorong bau amis kamar bau amis. Masuk ke kamar pintu aga susah dibuka sampe 4x coba. Selimut kuning bau dan gatel jadi ga dipake. Kamar bau apek… lampu kamar banyak yg mati remote tv rusak. Fasilitas gym kolam ga terawat dan berdebu. Suasan hotel lembab dan sunyi. Sumpah ga rekomen banget. Kecewa sih… padahal yg dibekasi kelihatan banget lux tapi yg dibandung 2/10 sih.
Read More
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
10 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
M Fajar P. P.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,1
/10
Diulas 4 minggu lalu
kebersihan hotel mulai dari lorong kamar dan kamar tidur memang sudah kurang layal. dan banyak perabot yg sudah rusak. Saya pesan president suite dg harapan kamar yg terbaik tapi nyatanya tidak. Semoga bisa mendapat perhatian management hotel. terimakasih
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
13 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
M***i
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
Sebagai tamu yang cukup sering berkunjung ke Bandung, saya memiliki ekspektasi tinggi terhadap hotel bintang 4 ini. Namun sayangnya, pengalaman menginap yang saya rasakan tidak mencerminkan standar hotel berbintang. Saat pertama memasuki kamar, kondisi masih berdebu hingga saya harus meminta petugas untuk membersihkannya kembali. Fasilitas kamar terlihat kurang terawat, dan toilet kamar pun sudah tampak usang, sehingga kenyamanan selama menginap menjadi berkurang. Area swimming pool juga tidak mencerminkan standar kebersihan hotel bintang 4, dengan banyaknya sampah daun yang dibiarkan. Kondisi ini membuat saya memilih untuk tidak mengajak anak saya berenang demi kenyamanan dan keamanan. Sangat disayangkan, mengingat hotel ini menyandang predikat bintang 4. Besar harapan saya pihak manajemen dapat melakukan evaluasi dan perbaikan menyeluruh, khususnya pada aspek kebersihan, perawatan fasilitas, dan kualitas pelayanan, agar pengalaman tamu ke depannya jauh lebih baik.
Read More
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
T***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
staf ramah, kamar perlu peremajaan, udara dalam kamar agak pengap, sarapan lumayan bukan yg enak banget tp okelah.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
R***i
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
Staff Hotel Ramah lokasinya juga dekat dengan fasilitas umum gak jauh buat cari makan.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
t***o
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 5 minggu lalu
mantap... harga aja yg kurang nyaman
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
04 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
Aysca F. S.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,7
/10
Diulas 5 minggu lalu
Suara dari jalanan benar-benar masuk ke dalam ruangan.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
27 Dec 2025
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
E***i
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
6,5
/10
Diulas 5 minggu lalu
hotel tdk terawat dengan baik.. kotor dan berdebu
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
29 Dec 2025
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
Profile Picture
Eros R.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 6 minggu lalu
makanan lumayan cuma sayang aja anak 5 tahun makan breakfast nya harus nambah..pdhal makan nya ga sbrpa
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
23 Dec 2025
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
J***t
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
6,8
/10
Diulas 6 minggu lalu
Pengalaman: parkir sempit tapi dibantu valet, check in jam 2, nginep sabtu-minggu crowded krn dipakai wedding, kamar lumayan luas perlu renovasi, AC kurang dingin sdh datang 2x teknisi tetap sama hasilnya. Sarapan variasi lumayan byk tp tampilan dan rasa bisa ditingkatkan. Kesimpulan: bagi sy untuk harga kamar 800rb/ malam kurang worth-it & perlu renovasi.
Read More
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
19 Dec 2025
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
Jumlah review per halaman
20
40

Siap wujudkan perjalananmu?

Buat Pesanan Sekarang
Lobi 4 Amaroossa Bandung

Disclaimer

Disclaimer: Adalah tanggung jawab hotel untuk memastikan akurasi foto hotel. Traveloka.com tidak bertanggung jawab atas ketidak-akuratan foto hotel. Harga kamar yang ditampilkan adalah untuk tamu dewasa. Anak-anak mungkin akan dianggap sebagai tamu dewasa dan dikenakan biaya penuh kecuali jika tertera sebaliknya. Harga kamar belum termasuk sarapan dan sarapan akan dikenakan biaya oleh hotel kecuali jika tertera sebaliknya.
8,2
Mengesankan
Dari 6.106 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,1

Kenyamanan Kamar

8,1

Makanan

8,2

Lokasi

8,5

Pelayanan dan Fasilitas

8,2

Yang banyak dibahas tentang Amaroossa Bandung
Semua
Keramahan Staff (65)
Jarak ke Pusat Kota (63)
Kamar Tidur (63)
Variasi (56)
Suasana (53)
Rasa (52)
Ukuran Kamar (50)
Akses (46)
Lingkungan Sekitar (45)
Kamar Mandi (41)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Amaroossa Bandung

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
N***y
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 hari lalu
Hotel classic dan vintage. Sarapan enak
+5
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
28 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
teguh b.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Menyenangkan, dekat dengan arena olahraga dan jajanan
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
18 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
Traveler Terverifikasi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Saya menginap dengan 3 tipe kamar yang beda-beda. Ukuran kamar-nya besar-besar. Kamar Junior Suite besar sekali dengan view kolam renang. Posisi hotel dekat ke mana-mana.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
Profile Picture
Rangga P.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
FO-nya outstanding. Pak Bellboy sekaligus Security amat sangat ramah dan membantu sekali.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
faley f.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
staff hotel ramah tapi kebersihan dalam kamar perlu dijaga debunya tebel spreinya kaya lengket aja so far semua bagus
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
Iman T.
icon-origin-TRAVELOKA
5,8
/10
Diulas 2 minggu lalu
Rasa di makanan sarapan pagi yg terkesan sudah lama di masak agak bernyenyeh dan bau terutama ikan dan ayam, kamar tentunya bau apek yg berasal dari karpet yg sudah tua dan suasana kamar yg gelap dari warna kamar, seprei tempat tidur yg sudah lama (bolong2 seperti bekas rokok), tempat parkir juga tdk begitu bagus.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
S***d
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 3 minggu lalu
Hotel strategis, dekat ke mana-mana.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
13 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
J***n
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 3 minggu lalu
Bangunan lama, tapi masih terawat dengan fasilitas ok
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
13 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
A***l
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 3 minggu lalu
Lokasi nya lumayan strategis, di depan nya lgsg 2 ada resto , satu harga sangat affordable satunya lg menengah. Kedua nya saya coba ok kedua nya dr sisi harga dan rasa. Untuk kamar nya luas meski perabot masi ada model lama. Secara overall hotel ini ok dan kalau ditanya akan kesini lagi ya jelas akan balik lg
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
R***I
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
7,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Hotelnya bersih, rapi, kamarnya besar, staf hotel ramah, lokasi hotel strategis banyak tempat kuliner, sarapan di hotel menunya enak & banyak variannya, pokoknya next bakal nginep lagi di Amarossa
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
07 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
Traveler Terverifikasi
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
5,4
/10
Diulas 3 minggu lalu
Sekelas bintang 4 dengan rate 650K tapi fasilitas, service 2/10. Pas dateng ga ada security di lobby, parkiran susah, lobby bau amis, lorong bau amis kamar bau amis. Masuk ke kamar pintu aga susah dibuka sampe 4x coba. Selimut kuning bau dan gatel jadi ga dipake. Kamar bau apek… lampu kamar banyak yg mati remote tv rusak. Fasilitas gym kolam ga terawat dan berdebu. Suasan hotel lembab dan sunyi. Sumpah ga rekomen banget. Kecewa sih… padahal yg dibekasi kelihatan banget lux tapi yg dibandung 2/10 sih.
Read More
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
10 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
M Fajar P. P.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,1
/10
Diulas 4 minggu lalu
kebersihan hotel mulai dari lorong kamar dan kamar tidur memang sudah kurang layal. dan banyak perabot yg sudah rusak. Saya pesan president suite dg harapan kamar yg terbaik tapi nyatanya tidak. Semoga bisa mendapat perhatian management hotel. terimakasih
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
13 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
M***i
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
Sebagai tamu yang cukup sering berkunjung ke Bandung, saya memiliki ekspektasi tinggi terhadap hotel bintang 4 ini. Namun sayangnya, pengalaman menginap yang saya rasakan tidak mencerminkan standar hotel berbintang. Saat pertama memasuki kamar, kondisi masih berdebu hingga saya harus meminta petugas untuk membersihkannya kembali. Fasilitas kamar terlihat kurang terawat, dan toilet kamar pun sudah tampak usang, sehingga kenyamanan selama menginap menjadi berkurang. Area swimming pool juga tidak mencerminkan standar kebersihan hotel bintang 4, dengan banyaknya sampah daun yang dibiarkan. Kondisi ini membuat saya memilih untuk tidak mengajak anak saya berenang demi kenyamanan dan keamanan. Sangat disayangkan, mengingat hotel ini menyandang predikat bintang 4. Besar harapan saya pihak manajemen dapat melakukan evaluasi dan perbaikan menyeluruh, khususnya pada aspek kebersihan, perawatan fasilitas, dan kualitas pelayanan, agar pengalaman tamu ke depannya jauh lebih baik.
Read More
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
T***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
staf ramah, kamar perlu peremajaan, udara dalam kamar agak pengap, sarapan lumayan bukan yg enak banget tp okelah.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
R***i
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
Staff Hotel Ramah lokasinya juga dekat dengan fasilitas umum gak jauh buat cari makan.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat. Terima kasih telah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan yang baik, kami senang mendengar bahwa Anda merasa puas dengan pelayanan yang kami berikan. Komitmen kami akan terus mengedapankan pelayanan dan kenyamanan terbaik untuk semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di kesempatan mendatang. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung.
t***o
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 5 minggu lalu
mantap... harga aja yg kurang nyaman
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
04 Jan 2026
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
Aysca F. S.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,7
/10
Diulas 5 minggu lalu
Suara dari jalanan benar-benar masuk ke dalam ruangan.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
27 Dec 2025
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
E***i
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
6,5
/10
Diulas 5 minggu lalu
hotel tdk terawat dengan baik.. kotor dan berdebu
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
29 Dec 2025
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
Profile Picture
Eros R.
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 6 minggu lalu
makanan lumayan cuma sayang aja anak 5 tahun makan breakfast nya harus nambah..pdhal makan nya ga sbrpa
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
23 Dec 2025
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
J***t
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
6,8
/10
Diulas 6 minggu lalu
Pengalaman: parkir sempit tapi dibantu valet, check in jam 2, nginep sabtu-minggu crowded krn dipakai wedding, kamar lumayan luas perlu renovasi, AC kurang dingin sdh datang 2x teknisi tetap sama hasilnya. Sarapan variasi lumayan byk tp tampilan dan rasa bisa ditingkatkan. Kesimpulan: bagi sy untuk harga kamar 800rb/ malam kurang worth-it & perlu renovasi.
Read More
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
19 Dec 2025
Kepada tamu kami yang terhormat, Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman selama menginap di The Amaroossa Bandung serta memberikan ulasan dan masukan kepada kami. Kami mohon maaf atas kejadian kurang berkenan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi Anda. komitmen kami ingin melakukan langkah-langkah perbaikan supaya menjadi lebih baik kedepannya. Kami tunggu kedatangan bapak ibu kembali dengan pelayanan dan kenyamanan yg lebih baik. Salam Hangat. The Amaroossa Bandung
Jumlah review per halaman
20
40