Selebihnya tentang hotel di Padjajaran
Menjelajahi Keindahan Padjajaran
Bogor memang terkenal kaya akan wisata alamnya sehingga selalu dibanjiri wisatawan sepanjang tahun. Salah satu jalan utama di Bogor yang populer adalah Padjajaran. Pasalnya, jalan utama ini sangat strategis dan dekat dengan berbagai destinasi wisata populer di Bogor.
Misalnya adalah Kebun Raya Bogor dan Istana Bogor. Selain itu, Padjajaran juga daerah yang tepat jika Anda ingin memilih hotel di Bogor karena ada banyak pilihan dan dekat dengan pusat kuliner. Jika Anda tertarik untuk mengeksplorasi keindahan Padjajaran, Bogor, simak infonya berikut ini:
Pesona Wisata di Sekitar Padjajaran
Keistimewaan dari Jalan Padjajaran adalah dekat dengan berbagai destinasi wisata populer di Bogor. Adapun pesona wisata yang berada di sekitar Padjajaran yang wajib Anda kunjungi adalah:
1. Kebun Raya Bogor
Tempat wisata yang paling terkenal di Bogor yang satu ini luasnya hingga mencapai 87 hektar. Meskipun destinasi wisata ini sudah lama namun keindahannya tetap terjaga. Anda bisa menikmati udara yang asri sambil berjalan santai melihat berbagai ribuan spesies tanaman dan kolam yang indah.
2. Istana Bogor
Jika Anda menyukai wisata sejarah, jangan lupa untuk mengunjungi Istana Bogor. Pada masa dahulu, Istana Bogor merupakan kediaman resmi Gubernur Jenderal Hindia Belanda dan kini digunakan sebagai tempat tinggal resmi presiden Indonesia. Di sini, kamu bisa menikmati keindahan arsitekstur bangunan dan juga kebun yang indah disekitarnya.
3. Museum Zoologi
Di museum ini terdapat lebih dari 954 jenis hewan yang diawetkan. Selain itu, Anda juga bisa melihat berbagai fosil hewan yang menakjubkan. Museum Zoologi ini dibuka setiap hari dan harga tiket masuknya adalah Rp15.000 per orang.
Rekomendasi Hotel di Padjajaran
Nikmati keindahan kota Bogor dengan bermalam di Padjajaran. Adapun berbagai rekomendasi hotel yang berada di Padjajaran mulai dari yang berkelas hingga ekonomis adalah sebagai berikut:
Hotel Mewah di Padjajaran
Jika memiliki budget lebih, mengutamakan kenyamanan, dan fasilitas yang lengkap, Anda bisa menginap di berbagai hotel mewah yang ada di Padjajaran. Berikut ini adalah daftar hotel mewah yang ada di Padjajaran:
1. The Mirah Bogor
Hotel bintang 4 ini berlokasi di Jl. Pangrango No. 9A, Padjajaran, Bogor. Jika menginap di hotel ini, Anda akan mendapatkan pengalaman yang menyenangkan karena fasilitasnya lengkap dan layanannya terbaik. Untuk harga per malamnya mulai dari Rp655.500.
Tipe Kamar yang Tersedia
Superior Twin Bed dan Deluxe Twin Bed.
Fasilitas yang Tersedia
- AC.
- Banquet.
- Aula.
- Fasilitas bisnis.
- Taman.
- Restoran.
- Area parkir.
- Kafe.
- WiFi di area umum.
- Layanan kamar 24 jam.
- Brankas.
- Kolam renang.
Layanan Tamu di Hotel
- Concierge.
- Bellboy.
- Resepsionis dan keamanan 24 jam.
- Staff multibahasa.
- Laundry.
- Penitipan bagasi.
Info Lokasi Sekitar Hotel
The Mirah Hotel Bogor berada di lokasi strategis dekat dengan Taman Sempur, hanya berjarak 318 m, menawarkan suasana hijau dan segar di tengah kota. Hotel ini juga berdekatan dengan SEKOLAH VOKASI IPB Kampus Gunung Gede yang berjarak 349 m, memudahkan tamu yang memiliki urusan pendidikan. Kebun Raya Bogor, salah satu atraksi terkenal di Bogor, terletak sekitar 1.04 km dari hotel, sementara Bogor Station hanya berjarak 1.46 km, memudahkan akses transportasi.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Yedi H. - 10/10
“Kamar besar dan bersih, pelayanan staff sangat membantu, dan sarapannya enak. Segala kebutuhan selama menginap terpenuhi.”
2. Amaroossa Royal Hotel Bogor
Berlokasi di Jl. Otto Iskandardinata No. 84, Padjajaran, Bogor, hotel bintang 4 ini dilengkapi dengan fasilitas mewah dan kualitas layanan yang sempurna. Untuk rate per malamnya mulai dari Rp684.475.
Tipe Kamar yang Tersedia
Deluxe Twin, Executive Double, dan Suite.
Fasilitas yang Tersedia
- Kolam renang indoor.
- Aula.
- AC.
- Alat pemanas.
- Ruang keluarga.
- Area parkir.
- Layanan kamar 24 jam.
- Restoran.
- WiFi di area umum.
- Fasilitas bisnis.
- Layanan pijat dan SPA.
- Ruang TV.
- Taman.
- Gym.
Layanan Tamu di Hotel
- Bellboy.
- Concierge.
- Resepsionis dan keamanan 24 jam.
- Penitipan bagasi.
- Laundry.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Amaroossa Royal Hotel memiliki lokasi yang sangat dekat dengan Tugu Kujang, ikon kota Bogor, hanya berjarak 64 m. Hotel ini juga dekat dengan Institut Pertanian Bogor (IPB), yang berjarak 162 m, dan Terminal Baranangsiang yang dapat dicapai dengan berjalan kaki sejauh 309 m. Kebun Raya Bogor yang populer terletak 571 m dari hotel, menawarkan tempat sempurna untuk bersantai di alam.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Ivke Y. - 10/10
“Nyaman, bersih, strategis, estetik, rapi, menu bervariasi. Sangat puas!”
3. Royal Padjajaran Bogor
Hotel bintang 4 yang satu ini berlokasi di Jl. Padjajaran No. 12, Padjajaran, Bogor. Ini adalah hotel yang cocok bagi Anda yang ingin bermalam di hotel yang menomorsatukan kenyamanan dan memberikan pelayanan istimewa. Adapun harga per malamnya mulai dari Rp600.163.
Tipe Kamar yang Tersedia
Superior King Bed dan Deluxe King Bed.
Fasilitas yang Tersedia
- Kafe.
- Restoran.
- Area parkir.
- Kopi/ teh di lobby.
- Layanan kamar.
- Brankas.
- WiFi di area umum.
- Bar.
- AC.
- Aula.
- Alat pemanas.
- Kolam renang.
- Gym.
- Fasilitas bisnis.
Layanan Tamu di Hotel
- Resepsionis dan keamanan 24 jam.
- Concierge.
- Laundry.
- Penitipan bagasi.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Royal Padjadjaran Bogor terletak dekat dengan Taman Sempur, hanya berjarak 426 m, ideal bagi tamu yang ingin menikmati suasana taman hijau di pusat kota. Stasiun Bogor berjarak 1.57 km, memudahkan akses ke transportasi umum. Kebun Raya Bogor juga mudah dijangkau dengan jarak 1.11 km, cocok untuk wisatawan yang ingin menikmati keindahan alam.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Hana Y. - 10/10
“Saya sangat menikmati menginap di sini. Makanannya enak, kamarnya bersih, rapi, dan pelayanannya ramah. Betah berlama-lama di hotel ini.”
Hotel Murah di Padjajaran
Tidak hanya hotel mewah karena Padjajaran juga menawarkan opsi hotel yang budget friendly. Jika Anda yang ingin berhemat, berikut ini adalah rekomendasi hotelnya:
1. Amaris Hotel Padjajaran Bogor
Terletak di lokasi yang strategis, hotel bintang 2 ini berlokasi di Jl. Raya Padjajaran No. 25. Meskipun ramah dikantong, namun hotel ini memiliki pelayanan yang baik. Untuk rate per malamnya, mulai dari Rp473.000.
Tipe Kamar yang Tersedia
Smart Queen, Smart Twin, dan Smart.
Fasilitas yang Tersedia
- Kopi/ teh di lobby.
- Area parkir.
- Kafe.
- Restoran.
- Brankas.
- Layanan tamu.
- WiFi di area umum.
- AC.
- Alat pemanas.
- Kafe.
- Fasilitas bisnis.
Layanan Tamu di Hotel
Resepsionis dan keamanan 24 jam.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Amaris Hotel Padjajaran Bogor berlokasi strategis dekat dengan pusat perbelanjaan Lippo Plaza Keboen Raya yang berjarak hanya 108 m. Hotel ini juga dekat dengan Institut Pertanian Bogor (IPB), yang terletak 575 m dari hotel. Selain itu, Terminal Baranangsiang berjarak 931 m, memudahkan akses transportasi, dan Kebun Raya Bogor dapat dicapai dalam jarak 589 m.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Omar A. P. - 10/10
“Satu-satunya hotel bintang 2 di Bogor yang tiap kamarnya dilengkapi dengan Smart TV. Staffnya sangat ramah dan makanan sangat enak.”
2. Whiz Prime Hotel Padjajaran Bogor
Hotel bintang 3 ini terletak di Jl. Cikurai – Padjajaran No. 47, Padjajaran, Bogor. Ini adalah hotel yang sempurna bagi Anda yang menginginkan kenyamanan namun tetap ramah dikantong. Harga per malamnya mulai dari Rp445.550.
Tipe Kamar yang Tersedia
Standard Double dan Standard Twin.
Fasilitas yang Tersedia
- Layanan kamar 24 jam.
- Area parkir.
- Restoran.
- WiFi di area umum.
- Brankas.
- Layanan kamar.
- Banquet.
- AC.
- Alat pemanas.
- Kolam renang.
- Fasilitas bisnis.
- SPA.
Layanan Tamu di Hotel
- Concierge.
- Bellboy.
- Keamanan dan resepsionis 24 jam.
- Laundry.
- Late check in.
- Staff multibahasa.
- Penitipan bagasi.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Whiz Prime Hotel Pajajaran Bogor terletak dekat dengan GKI Bogor Baru, sekitar 664 m dari lokasi. Stasiun Bogor dapat dijangkau dengan mudah, hanya berjarak 1.83 km, dan Kebun Raya Bogor yang populer dengan keindahan alamnya terletak sekitar 1.54 km dari hotel.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Fahira A. N. - 10/10
“Kamar nyaman dan bersih. Pemandangan dari jendela kamar juga bagus, kelihatan semua spot. Kolam renang juga oke. Sarapannya juga oke banget, enak, dan hotelnya nyaman.”
3. Zest Bogor by Swiss-Belhotel International
Hotel bintang 2 ini berlokasi di Jl. Padjajaran No. 27, Babakan, Padjajaran, Bogor. Ini adalah hotel yang ekonomis namun tetap dilengkapi dengan fasilitas yang canggih sehingga Anda tetap merasa nyaman. Untuk rate per malamnya adalah mulai dari Rp370.500.
Tipe Kamar yang Tersedia
Zest Twin, Zest Queen, dan Zest Suite.
Fasilitas yang Tersedia
- Kafe.
- Brankas.
- Restoran.
- Area parkir.
- WiFi di area umum.
- Layanan kamar.
- Fasilitas bisnis.
- SPA.
- Layanan pijat.
- Penitipan anak.
- AC.
- Banquet.
- Aula.
- Teras rooftop.
Layanan Tamu di Hotel
- Laundry.
- Concierge.
- Resepsionis dan keamanan 24 jam.
- Staff multibahasa.
- Penitipan bagasi.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Zest Bogor memiliki lokasi yang nyaman dekat dengan Lippo Plaza Keboen Raya, yang berjarak 234 m, menjadikannya pilihan ideal bagi tamu yang ingin berbelanja. Hotel ini juga dekat dengan SEKOLAH VOKASI IPB Kampus Gunung Gede, hanya 516 m dari lokasi. Kebun Raya Bogor yang menawarkan keindahan alam berada sekitar 834 m dari hotel, sementara Terminal Baranangsiang berjarak 1.24 km.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
F Dyah A. R. H. - 10/10
“Breakfastnya enak, kamarnya super bersih, servicenya memuaskan.”
Rekomendasi Akomodasi Alternatif di Padjajaran
Ketika di Padjajaran, Anda tidak hanya bisa bermalam di hotel tetapi juga di guest house yang tidak kalah mutunya. Simak apa saja daftar akomodasi alternatif selain hotel yang ada di Padjajaran, berikut ini:
1. Malabar Park
Guest house yang satu ini berlokasi di Jl. Taman Malabar No. 15, Padjajaran, Bogor. Ada berbagai fasilitas yang tersedia dengan kualitas pelayanan yang baik sehingga Anda merasa nyaman bermalam di sini. Untuk harga per malamnya, mulai dari Rp285.000.
Tipe Kamar yang Tersedia
Superior dan Deluxe.
Fasilitas yang Tersedia
- Area parkir.
- Restoran.
- Layanan kamar 24 jam.
- WiFi di area umum.
- Kopi/ teh di lobby.
- Taman.
- AC.
Layanan Tamu di Hotel
Resepsionis dan keamanan 24 jam serta bellboy.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Malabar Park terletak sangat dekat dengan pusat perbelanjaan Lippo Plaza Keboen Raya, hanya berjarak 116 m, memudahkan tamu yang ingin berbelanja. Institut Pertanian Bogor (IPB) dapat dijangkau dalam jarak 505 m, dan Terminal Baranangsiang hanya 867 m dari hotel. Kebun Raya Bogor yang populer sebagai tempat wisata alam berjarak sekitar 677 m.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Agustinus S. S - 10/10
“Ramah, cepat, nyaman, dan juga menyenangkan.”
2. Cozzy Kostel Bogor
Bertempat di Jl. Guntur No. 36, Padjajaran, Bogor, Guest House ini cocok bagi Anda yang mengutamakan budget namun tetap ingin nyaman saat beristirahat. Rate per malamnya mulai dari Rp328.319.
Tipe Kamar yang Tersedia
Standard.
Fasilitas yang Tersedia
- Ruang makan.
- Fasilitas bisnis.
- Kolam renang.
- Alat pemanas.
- AC.
- Layanan kamar 24 jam.
- WiFi di area umum.
- Area parkir.
- Taman.
Layanan Tamu di Hotel
Resepsionis dan keamanan 24 jam.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Cozzy Kostel Bogor berlokasi dekat dengan GKI Bogor Baru, sekitar 719 m, menawarkan kenyamanan bagi tamu yang ingin mengunjungi tempat ibadah. Hotel ini juga dekat dengan Stasiun Bogor yang berjarak 1.88 km, dan Kebun Raya Bogor terletak sekitar 1.64 km dari lokasi, ideal untuk rekreasi alam.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Reza M. H. – 9.7/10
“Tempatnya sangat nyaman, terletak di pusat kota, kolam renangnya juga nyaman, kamar wangi, dan yang jaga ramah. Besok-besok akan ke sini lagi.”
3. Salak Boutique Hotel by Salak Hospitality
Guest house yang ramah dikantong ini berlokasi di Jl. Padjajaran No. 4 dan 6A, Padjajaran, Bogor. Untuk harga per malamnya, mulai dari Rp332.500.
Tipe Kamar yang Tersedia
Deluxe Twin Bed dan Superior Double Bed.
Fasilitas yang Tersedia
- AC.
- Teras.
- Alat pemanas.
- Fasilitas bisnis.
- WiFi gratis.
- Taman.
- Area parkir.
- Restoran.
- Layanan kamar.
Layanan Tamu di Hotel
- Resepsionis 24 jam.
- Penitipan bagasi.
- Laundry.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Salak Boutique Hotel terletak dekat dengan fasilitas kesehatan Chikung Kylin Bogor, berjarak hanya 507 m dari hotel. Taman Sempur yang hijau dan asri dapat dicapai dalam jarak 534 m, sementara Kebun Raya Bogor berjarak 1.25 km, menjadikannya lokasi yang ideal untuk bersantai di alam.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Wahyu A. Y. - 10/10
“Pelayanan bagus, harga bersahabat, dan tempatnya nyaman. Cocok buat home stay di Bogor dekat dengan beberapa tujuan wisata.”
Hotel Ramah Keluarga di Padjajaran
Padjajaran adalah wilayah yang cocok untuk menginap karena dekat dengan destinasi wisata. Dengan begitu, Anda bisa berwisata bersama keluarga tersayang. Berikut ini adalah daftar hotel yang family friendly di Padjajaran:
1. Swiss-Belhotel Bogor
Bagi Anda yang ingin bermalam bersama keluarga, hotel bintang 4 ini adalah pilihan yang tepat karena menawarkan fasilitas pendukung yang lengkap dan kenyamanannya terjamin. Lokasinya berada di Jl. Salak No. 38-40, Padjajaran, Bogor. Rate per malamnya mulai dari Rp589.000.
Tipe Kamar yang Tersedia
- Superior Twin.
- Deluxe Twin.
- Deluxe Double.
- Suite.
- Presidential Suites.
Fasilitas yang Tersedia
- Kafe.
- Area parkir.
- Restoran.
- Brankas.
- WiFi di area umum.
- Layanan kamar 24 jam.
- AC.
- Aula.
- Kolam renang.
- Penitipan anak.
- Klub anak.
- Kolam renang anak.
- Area bermain anak.
- Gym.
- Taman.
- SPA.
- Fasilitas bisnis.
Layanan Tamu di Hotel
- Penitipan bagasi.
- Laundry.
- Keamanan dan resepsionis 24 jam.
- Bellboy.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Swiss-Belhotel Bogor terletak di lokasi strategis dengan akses mudah ke fasilitas kesehatan seperti Chikung Kylin Bogor, berjarak 459 m, dan Taman Sempur yang hijau, hanya 494 m dari hotel. Stasiun Bogor juga dekat, berjarak 1.61 km, memudahkan akses transportasi, dan Kebun Raya Bogor dapat dicapai dalam jarak 1.25 km.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Cinta F. - 10/10
“Dapet room di lantai 18 pemandangannya sangat bagus, semua makanannya lezat, staff ramah dan helpful.”
2. Grand Pangrango
Hotel bintang 3 yang berlokasi di Jl. Padjajaran No. 32, Bogor ini ramah keluarga karena memiliki fasilitas yang kids friendly. Adapun harga per malamnya mulai dari Rp342.000.
Tipe Kamar yang Tersedia
Superior, Superior Twin, dan Deluxe.
Fasilitas yang Tersedia
- Kafe.
- Late check out.
- Restoran.
- Brankas.
- WiFi di area umum.
- Layanan kamar.
- Kolam renang outdoor.
- Fasilitas bisnis.
- Klub anak.
- Kolam renang anak.
- Banquet.
Layanan Tamu di Hotel
- Early check in.
- Resepsionis dan keamanan 24 jam.
- Laundry.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Grand Pangrango menawarkan kemudahan akses ke Lippo Plaza Keboen Raya, yang hanya berjarak 303 m, serta SEKOLAH VOKASI IPB Kampus Gunung Gede yang berjarak 517 m. Hotel ini juga dekat dengan Terminal Baranangsiang yang berjarak 1.29 km, dan Kebun Raya Bogor yang terletak sekitar 805 m dari hotel.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Desy R. S. - 10/10
“Saya sangat menikmati menginap di sini, sengaja memilih weekend agar lebih enjoy dan nyaman. Walaupun pilihan makananya sedikit tapi enak. Kamarnya juga luas dan bersih, staffnya ramah, dan saya nyaman di sini.”
3. Padjajaran Hotel Powerd by Archipelago
Hotel bintang 4 ini berlokasi di Jl. Padjajaran No. 17, Padjajaran Bogor. Dilengkapi dengan fasilitas yang ramah keluarga dan pelayanan yang bermutu, hotel ini cocok dijadikan tempat staycation. Rate per malamnya mulai dari Rp415.150.
Tipe Kamar yang Tersedia
- Superior Twin.
- Deluxe Double/ Twin.
- Executive Double/ Twin.
- Royal Suite.
Fasilitas yang Tersedia
- Area parkir.
- Restoran.
- Kafe.
- Layanan kamar 24 jam.
- Brankas.
- WiFi di area umum.
- AC.
- Aula.
- Kolam renang.
- Fasilitas bisnis.
Layanan Tamu di Hotel
- Bellboy.
- Concierge.
- Keamanan dan resepsionis 24 jam.
- Laundry.
- Porter.
- Penitipan bagasi.
- Check in ekspress.
Info Lokasi Sekitar Hotel
Padjadjaran Hotel berada dekat dengan Taman Kencana, area hijau yang ideal untuk aktivitas olahraga, berjarak sekitar 445 m. Fasilitas kesehatan seperti Natasha Skin Clinic Center dapat dijangkau dengan mudah, hanya berjarak 828 m, sementara Stasiun Bogor berjarak 2.62 km dari hotel. Kebun Raya Bogor yang terkenal terletak sekitar 2.58 km dari hotel.
Review Hotel dari Pengguna di Traveloka
Vernando G. - 10/10
“Kamarnya bersih dan rapih, lokasinya ada di pusat kota, dan dekat dengan kulineran Bogor. Tempat yang menarik untuk berkumpul bersama keluarga.”
Mengapa Booking Hotel di Sekitar Padjajaran melalui Traveloka
Nikmati keindahan Bogor dengan menginap di hotel yang berada di sekitar Padjajaran. Untuk memudahkan Anda, booking hotel dan berbagai tipe penginapan lainnya hanya di Traveloka. Anda akan mendapatkan harga terbaik dan tersedia berbagai pilihan akomodasi yang sesuai dengan preferensi dan budget Anda.




































